*Babinsa Koramil 0108-05/Lawe Alas Sosialisasi Kepada Pemuda Desa Tentang Pembukaan Caba PK Gel II Tahun 2024.*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Jumat, 8 November 2024 - 06:35 WIB

5088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Bintara Pembina Desa (BABINSA) Koramil 05/Lawe Alas,Koptu Jafarudin jajaran Kodim 0108/Agara melaksanakan sosialisasi kepada pemuda tentang penerimaan TNI-AD Calon Bintara (Caba) PK Gel ll Tahun 2024 .di desa Pintu Rimbe Kec Lawe Alas Kab, Aceh Tenggara ,Jum’at (08/11/10),

Kopda Jafaruddin menyampaikan,disela sela Komsos kami sekaligus melaksanakan Sosialisasi memberitahukan kepada warga masyarakat khususnya anak muda mengenai adanya penerimaan di TNI AD setingkat Bintara atau CABA PK Gel II Tahun 2024 saat ini telah dibuka, ujarnya

Pihaknya saat ini terus melakukan sosialisasi untuk menarik animo masyarakat khususnya para pemuda Siswa/siswi untuk mengikuti pendaftaran Calon Prajurit Bintara PK TNI AD Gel II tahun 2024 ini.

Kegiatan sosialisasi dengan cara memberikan informasi dan penjelasan terkait penerimaan Calon Prajurit Bintara PK TNI AD Gel II Tahun 2024, ini adalah agar masyarakat khususnya Siswa/siswi dan pemuda/i mengetahui lebih jelas adanya Penerimaan Calon  Prajurit TNI AD,” imbuhnya.

Kami juga sampaikan kepada para pemuda yang berada di desa binaan kami yang memenuhi syarat untuk mengikuti seleksi ini, silahkan disampaikan kepada yang lainnya juga, bahwa ada penerimaan TNI,mengenai persyaratan penerimaan, Babinsa juga menyampaikan kepada pemuda pemudi dan siswa/i kalau kurang faham agar mendatangi ke Kantor Koramil 05/Lawe Alas untuk mendapat informasi secara lengkap tentang penerimaan tersebut.

Nanti kami bantu berikan akses daftar onlinenya, atau melalui Babinsa desa binaannya masing masing sekaligus untuk mendapatkan surat keterangan dari babinsa, peluang yang bagus ini jangan disia-siakan, saya minta kepada pelajar dan anak muda yang berminat segera daftar, ini peluang besar bagi masyarakat khususnya masyarakat di wilayah Kecamatan lawe Alas untuk mengabdikan diri dalam institusi TNI,” pungkasnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Melalui TMMD 123 ,TNI AD Siap Wujudkan Visi Besar Presiden Prabowo dan Program KASAD 
Wujudkan Generasi Emas Berkualitas, Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Berikan MBG Untuk Balita
Polsek Perdagangan Simalungun Berhasil Amankan Pengedar Narkoba Beserta Barang Bukti
Gubernur Sumbar Laksanakan Safari Ramadhan I’tikaf Di Masjid Nurul Hidayah Kota Pariaman
Polsek Tigapanah Berbagi Takjil dan Gelar Buka Puasa Bersama di Masjid Manbanta Assalam
Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli
Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat
Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:42 WIB

Melalui TMMD 123 ,TNI AD Siap Wujudkan Visi Besar Presiden Prabowo dan Program KASAD 

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:35 WIB

Tahun Berganti, Proses Hukum Tak Juga Berjalan: Kaharuddin Tuntut Keadilan atas Dugaan Pengancaman

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:33 WIB

Wujudkan Generasi Emas Berkualitas, Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Berikan MBG Untuk Balita

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:20 WIB

Polsek Perdagangan Simalungun Berhasil Amankan Pengedar Narkoba Beserta Barang Bukti

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:15 WIB

Gubernur Sumbar Laksanakan Safari Ramadhan I’tikaf Di Masjid Nurul Hidayah Kota Pariaman

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:01 WIB

Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:57 WIB

Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:55 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba

Berita Terbaru