Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gelar Spooting Calon Rekrutmen TNI di Nunukan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 11 November 2024 - 14:11 WIB

5083 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nunukan, 11 November 2024, AgaraNews. Com // Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan Yonarmed 11 Kostrad mengadakan kegiatan Spooting bagi calon rekrutmen TNI di Markas Komando Taktis Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad, yang terletak di Jalan Fatahilah, Kecamatan Nunukan Tengah, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Kegiatan spooting ini dilaksanakan juga pemeriksaan awal kesehatan dan kebugaran fisik calon rekrutmen agar memenuhi standar TNI. Adapun beberapa pemeriksaan yang dilakukan meliputi pengecekan tensi darah, tes ishihara untuk mendeteksi buta warna, serta pengukuran berat dan tinggi badan. Selain itu, juga dilakukan pemeriksaan ketajaman penglihatan dengan Snellen chart serta pemeriksaan fisik umum dari kepala hingga kaki. Komandan Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad, Letkol Arm Gde Adhy Surya Mahendra, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen TNI dalam menjaga standar tinggi bagi calon prajurit, khususnya di daerah perbatasan. “Kegiatan spooting ini penting untuk memastikan calon rekrutmen yang akan mengikuti pendidikan militer memenuhi kriteria kesehatan dan kebugaran yang diperlukan dalam tugas-tugas pertahanan negara,” ujarnya. Dengan dilaksanakannya kegiatan spooting ini, Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad berharap para generasi muda yang terlibat dalam kegiatan ini juga merasa termotivasi dan mendapatkan wawasan baru mengenai peluang karir di TNI. Mereka berjanji akan mempersiapkan diri dengan sebaik mungkin untuk mengikuti seleksi, dengan harapan dapat lolos dan mengabdikan diri kepada negara sebagai prajurit TNI yang profesional.(Lia Hambali)

(Pen Yonarmed 11/GG/Kostrad)

Berita Terkait

Satres Narkoba Polres Simalungun Kembali Berhasil Meringkus Dua Pengedar Narkoba, Sita Sabu 71 Gram Lebih
Polres Simalungun Pastikan Tak Ada Lagi Mesin Ketangkasan di Wilayah Tanah Jawa
Kodam I/BB Gelar Kegiatan Makan Sehat Bergizi untuk Anak-Anak Sekolah di Medan
Polres Tebingtinggi Laksanakan Supervisi dan Pengecekan Bhabinkamtibmas Polsek Rambutan
Bhabinkamtibmas Polsek Padang Hilir Pererat Sinergi Melalui DDS ke Kantor Kelurahan
Hari Jadi Partai Gerindra Ke- 17 Tahun, Di Peringati di Kabupaten Pakpak Bharat
DPW PWDPI Sumut Apresiasi Dan Dukung Komitmen Subdenpom 1/5-3 Pangkalan Brandan Berantas Narkoba,Tindak Oknum TNI Nakal
Mega Pembangunan PIK 2 Gagal, Dapat Menganggu Target Pertumbuhan Ekonomi Pemerintahan Prabowo Subianto

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:52 WIB

Sat Pol PP Agara Kembali Jaring pelajar Bolos Saat Jam Belajar

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:26 WIB

*Jaga Stamina Tetap Prima, Prajurit Kodim 0116/Nagan Raya Laksanakan Lari Pagi*

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:12 WIB

*Posramil Darul Hasanah Bersama Forkopimcam Gelar Rapat Dalam Rangka Mensukseskan Pelaksanaan Program Nasional Swasembada Pangan*

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:10 WIB

*Babinsa Komsos Dengan Warga Desa Dan Pantau Wilayah Binaan*

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:07 WIB

*Babinsa Koramil 0108-07/Semadam Bantu Petani Desa Binaan Laksanakan Pemupukan Tanaman Padi*

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:05 WIB

*Babinsa Posramil Lawe Bulan Membantu Warga Dalam Rangka Perbaikan Puskesmas Kutambaru*

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:53 WIB

*Babinsa Anjangsana Kepada Petani Budidaya Tanaman Kacang Hijau*

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:51 WIB

*Pasca Terbakarnya Rumah, Babinsa Bersama Warga Bantu Bersihkan Puing*

Berita Terbaru