Danramil 12/Sangir Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PDRI Cup I Tahun 2024

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 25 Oktober 2024 - 21:55 WIB

506 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Solok Selatan, AgaraNews. Com // Danramil 12/Sangir Kapten Inf Walter Nadeak menghadiri kegiatan pembukaan turnamen sepak bola PDRI Cup I tahun 2024 di Lapangan Bola Nagari Bidar Alam, Kecamatan Sangir Jujuan, Kabupaten Solok Selatan, Jumat (25/10/2024).

Pada acara pembukaan turnamen PDRI di buka langsung oleh Sekretaris Daerah Solok Selatan. Dalam kesempatan tersebut Danramil 12/Sangir Kapten Inf Walter Nadeak menyampaikan untuk bahwa ajang turnamen sepak bola tersebut dapat dijadikan sarana konsolidasi, adu bakat dan prestasi para anak-anak, mengingat cabang olahraga sepak bola adalah merupakan salah satu cabang olahraga yang sangat digemari masyarakat mulai dari anak-anak hingga para manula.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Danramil 12/Sangir Kapten Inf Walter Nadeak juga menghimbau, “seluruh peserta turnamen agar menumbuhkan bahkan memelihara jiwa sportivitas sehingga menghargai dan mengakui keunggulan lawan juga menyadari dan menerima kekalahan dalam pertandingan. Yang berhasil keluar sebagai juara agar tidak memiliki jiwa yang angkuh dan menganggap remeh lawan yang kalah sebab mempertahankan kemenangan jauh lebih sulit dari perjuangan untuk meraih kemenangan”, himbaunya. Danramil 12/Sangir Kapten Inf Walter Nadeak juga memberikan apresiasi dan menyambut baik dengan digelarnya turnamen sepak bola PDRI Cup I tahun 2024.

Ia menambahkan, dengan adanya Turnamen Sepak Bola PDRI Cup I tahun 2024 ini, dapat memberikan nuansa dan semangat kepada pecinta olahraga yang nantinya diharapkan dapat melahirkan atlet berprestasi.

”Dan yang tak kalah pentingnya dari kegiatan itu adalah dengan olahraga dapat mengantisipasi kenakalan remaja serta menjaga persatuan dan kesatuan, ” ujarnya.

Dan oleh sebab itu dirinya mengharapkan kepada seluruh peserta turnamen agar dapat selalu menjunjung tinggi nilai-nilai sportivitas dalam berolahraga, Ungkap Danramil.(Lia Hambali )

(Pendim0309/

Berita Terkait

Diduga Usir Wartawan, Sekjen PWDPI : Oknum Kepsek SDN 1 Gulak Galik Terancam Penjara Dua Tahun
Sukseskan Ketahanan Pangan Babinsa Bantu Panen Jagung Petani.
Sambangi Pencetak Batako Babinsa Jalin Komsos,Dan Berikan Motivasi Kepada Warga Binaan.
Babinsa Anjangsana Ke Desa Binaan Bantu Jemur Kulit Coklat/Cacao..
Babinsa Bantu Perawatan Tanaman Cabe Petani Dengan Penyemprotan Pupuk Cair.
Prajurit Dan Persit KCK Cab XXIII Kodim 0108/Agara Hadiri Dzikir Akbar Menyambut Pilkada Damai Tahun 2024
Begini Kata Paslon “SAHABAT” Saat Kampanye Dialogis di Desa Pasar
Warga Bombam Semangat Gotong Royong Bersama Satgas Habema

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:07 WIB

Diduga Usir Wartawan, Sekjen PWDPI : Oknum Kepsek SDN 1 Gulak Galik Terancam Penjara Dua Tahun

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 07:00 WIB

Sukseskan Ketahanan Pangan Babinsa Bantu Panen Jagung Petani.

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 06:57 WIB

Sambangi Pencetak Batako Babinsa Jalin Komsos,Dan Berikan Motivasi Kepada Warga Binaan.

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Babinsa Anjangsana Ke Desa Binaan Bantu Jemur Kulit Coklat/Cacao..

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 06:49 WIB

Babinsa Bantu Perawatan Tanaman Cabe Petani Dengan Penyemprotan Pupuk Cair.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 23:04 WIB

Begini Kata Paslon “SAHABAT” Saat Kampanye Dialogis di Desa Pasar

Jumat, 25 Oktober 2024 - 23:00 WIB

Warga Bombam Semangat Gotong Royong Bersama Satgas Habema

Jumat, 25 Oktober 2024 - 21:55 WIB

Danramil 12/Sangir Hadiri Pembukaan Turnamen Sepak Bola PDRI Cup I Tahun 2024

Berita Terbaru