AKP Anggun Adhika Putra, S.I.K. Kapolsek Bandar Pulau Asahan Yang Baru

admin

- Redaksi

Jumat, 20 Desember 2019 - 20:58 WIB

401,007 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Asahan, Agaranews – satu perwira mengikuti serah terima jabatan (Sertijab) yang dilaksanakan di Aula Wira Satya Polres Asahan , Jumat (20/12/2019) Pejabat yang diserahterimakan adalah , Kapolsek Bandar Pulau AKP Muhammad Iskad,S.H kepada AKP Anggun Adhika Putra, S.I.K.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Asahan AKBP Faisal F Napitupulu, S.I.K., M.H. menyampaikan, dalam suatu organisasi alih tugas dan masa jabatan, merupakan suatu hal yang wajar. ini merupakan penyegaran untuk pengembangan karir dan peningkatan kinerja, guna mencapai tujuan dari organisasi yang berjalan seiring dengan kemajuan dan tuntutan masyarakat.

Baca Juga :  Aksi Damai Aliansi Rakyat Menggugat Perkumpulan Sumut Watch Dan Koperasi Tondi Bersama Gugat PT.SKL

Kepada pejabat lama, Faisal mengucapkan terima kasih atas pelaksanaan tugas dan dedikasi, selama bertugas lebih kurang lima bulan di Polres Asahan dan apa yang didapat dijadikan bekal, juga pengalaman berharga ditempat tugas yang baru nantinya. Kepada Ibu Bhayangkari yang telah membantu tugas suami, Faisal juga mengucapkan banyak terima kasih

“Kepada pejabat yang baru, kami ucapkan selamat datang dan segera menyesuaikan diri serta dapat menguasai situasi, kondisi dan perkembangan yang terjadi,” ucapnya

Baca Juga :  Dana Bos TW 1 : PLT Kepsek SDN 064011 Gunakan Dana Pribadi Vaksin, Air dan Listrik Dari Kocek Sendiri.

Lakukan langkah langkah konkrit untuk solusi yang terbaik dan tetap lah berkordinasi dengan bawahan, untuk pelaksanaan tugas tugas sehari hari, agar dapat bersama sama membangun Polri,” khusus Polres Asahan

Kepada Ibu Bhayangkari, agar dapat mendukung pelaksanaan tugas suaminya dan memberikan motivasi kerja yang baik, karena dengan dukungan dari ibu Bhayangkari diharapkan tugas suaminya akan sukses.

“Jabatan adalah amanah dari Tuhan Yang Maha Kuasa. Oleh sebab itu, marilah kita laksanakan dengan baik-baiknya”, tutup Faisal.

Berita Terkait

Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri
Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 
Demi Bantu Petani dan Masyarakat, Prajurit TNI AD ini Rela Rugi Rp 20 Juta / Bulan
Wujud Perhatian Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bagikan Baju Layak Pakai Untuk Masyarakat Perbatasan
Peduli Pendidikan Diperbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Gadik
Jelang Hardikal Ke-78, Kodiklatal Meriahkan Lomba Panahan Dengan Penuh Kegembiraan

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 16:36 WIB

Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 16:31 WIB

Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 14:50 WIB

Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri

Kamis, 25 April 2024 - 14:44 WIB

Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 

Kamis, 25 April 2024 - 14:41 WIB

Demi Bantu Petani dan Masyarakat, Prajurit TNI AD ini Rela Rugi Rp 20 Juta / Bulan

Kamis, 25 April 2024 - 14:35 WIB

Peduli Pendidikan Diperbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Gadik

Kamis, 25 April 2024 - 14:31 WIB

Jelang Hardikal Ke-78, Kodiklatal Meriahkan Lomba Panahan Dengan Penuh Kegembiraan

Kamis, 25 April 2024 - 14:21 WIB

SMK N1 Sipispis Gelar Acara Pelepasan Peserta Didik TA 2023/2024

Berita Terbaru