Anggota DPRK Ade Rizky Noviani Menyerahkan Bantuan Paket Sembako Kepada Korban Kebakaran Di Gunung Bakti

Hidayat Desky

- Redaksi

Kamis, 2 Desember 2021 - 23:53 WIB

40395 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam Agaranews.com – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Subulussalam Daerah Pemilihan (Dapil) Sultan Daulat, Ade Rizky Noviani menyerahkan bantuan paket sembako kepada korban kebakaran di Gunung Bakti, Kecamatan Sultan Daulat, Kota Subulussalam, Kamis (02/12/21).

Bantuan itu langsung diserahkan Ade Rizki Noviani didampingi sejumlah pengurus Dewan Pimpinan Cabanh (DPC) Hanura saat meninjau lokasi kebakaran sekaligus bertemu dengan keluarga korban kebakaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anggota DPRK Subulussalam dari Dapil Sultan Daulat, Ade Rizky Noviani mengatakan “Innalillahi wainnailaihi ilaihi raji’un, kami mengucapkan turut belasungkawa atas musibah yang menimpa masyarakat Gunung Bakti, semoga bantuan ini bisa bermanfaat untuk warga yang tekena musibah kebakaran,” kata Ade Rizky Noviani

Baca Juga :  Lakukan Pemerasan, Sat Reskrim Polres Sergai Amankan Oknum Ketua Ormas.

TERIMA KASIH SUDAH MEMBACA
AGARA NEWS
TERCEPAT & TERPERCAYA

Dalam kesempatan itu, Ade Rizky berharap masyarakat korban kebakaran diberikan ketabahan dan kesabaran dalam menghadapi musibah kebakaran yang telah menghanguskan sejumlah rumah di Kampong Gunung Bakti.

“Mudah-mudahan ada hikmah di balik kejadiaan ini, kita berdoa, semoga Allah akan membalas semua musibah ini dengan rizki yang berlimpah kepada seluruh korban kebakaran,” ungkap anak Wali Kota Subulussalam, H. Affan Alfian Bintang ini.

Baca Juga :  Polres Tebingtinggi Amankan Rekapitulasi Surat Suara Tingkat Kota Tebingtinggi

Politikus Hanura Kota Subulussalam ini juga berharap masyarakat harus bahu membahu membantu korban kebakaran dalam menghadapi musibah, hal ini bertujuan untuk meringankan beban masyarakat yang terkena musibah kebakaran.

“Khusus kepada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Subulussalam, Ade Rizky meminta agar segera menyiapkan hunian sementara (Huntara), agar korban kebakaran nantinya segera kembali ke rumah Huntara masing-masing,” imbuhnya

Korwil Aceh Sumut (Syahbuddin Padang)

Berita Terkait

Polres Tanah Karo Berikan Pengamanan Pelaksanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Jajaran
Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Malam Ramadhan, Sambangi Objek Vital Jajaran
Bupati Karo Sampaikan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Karo TA. 2023 Unaudited ke Kantor BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara
Kodim 1702/ Jayawijaya Ajak Pegawai dan Masyarakat Bersihkan Icon Tugu Salib Kota Wamena
Badan Kemakmuran Masjid Taufiq Kabanjahe Peringati Malam Nuzul Quran Sekaligus Pengumuman Hadiah Gebyar Ramadhan 1445 H 2024
Polres Tebingtinggi Antisipasi Gangguan Kamtibmas Lewat Patroli Subuh
Berbagi Senyuman Dengan Takjil, Dandim 1007/Bjm dampingi Ketua Persit KCK Cab XXX Dim 1007/Bjm beserta Jajaran
Untuk Mewujudkan Rasa Aman dan Nyaman Menjelang, Pada Saat dan Setelah Idul Fitri 1445H, Polres Pakpak Bharat Melaksanakan Rakor Linsek

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:24 WIB

Polres Tanah Karo Berikan Pengamanan Pelaksanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Jajaran

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:21 WIB

Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Malam Ramadhan, Sambangi Objek Vital Jajaran

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:18 WIB

Bupati Karo Sampaikan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Karo TA. 2023 Unaudited ke Kantor BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:11 WIB

Kodim 1702/ Jayawijaya Ajak Pegawai dan Masyarakat Bersihkan Icon Tugu Salib Kota Wamena

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:03 WIB

Badan Kemakmuran Masjid Taufiq Kabanjahe Peringati Malam Nuzul Quran Sekaligus Pengumuman Hadiah Gebyar Ramadhan 1445 H 2024

Jumat, 29 Maret 2024 - 11:52 WIB

Berbagi Senyuman Dengan Takjil, Dandim 1007/Bjm dampingi Ketua Persit KCK Cab XXX Dim 1007/Bjm beserta Jajaran

Jumat, 29 Maret 2024 - 11:44 WIB

Untuk Mewujudkan Rasa Aman dan Nyaman Menjelang, Pada Saat dan Setelah Idul Fitri 1445H, Polres Pakpak Bharat Melaksanakan Rakor Linsek

Jumat, 29 Maret 2024 - 11:39 WIB

18 Ramadhan Angkatan Putri Al-washliyah ( APA) Ambil Keberkahan Bagi – bagi Takjil Gratis Didepan Makan Pahlawan Kabanjahe

Berita Terbaru