Awali Pelaksanaan Tugas di Tahun Baru, Danrem 071/Wijayakusuma Berikan Jam Komandan.

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 3 Januari 2022 - 19:39 WIB

40172 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banyumas  Agaranews.com Mengawali pelaksanaan tugas di Tahun Baru 2022, Komandan Korem 071/Wijayakusuma Kolonel Inf Dwi Lagan Safrudin, S.I.P., berikan Jam Komandan kepada segenap prajurit dan PNS Makorem 071/Wijayakusuma, Senin (3/1/2022) di Gedung Pertemuan A.Yani Makorem 071/Wijayakusuma, Sokaraja, Banyumas.

Jam Komandan diawali dengan pengecekan personel, namun sebelum terlebih dahulu nya para anggota melaksanakan kegiatan pengecekan kesehatan sesuai standar protokol kesehatan yang diterapkan dimasa pandemi Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Komandan Korem 071/Wijayakusuma, Kolonel Inf Dwi Lagan Safrudin, S.I.P., mengawali Jam Komandannya dengan menyampaikan ucapan Selamat Natal 2021 bagi personel yang merayakannya dan Tahun Baru 2022 bagi segenap personel anggota Makorem 071/WK, “Semoga ditahun baru ini, kita diberikan kesehatan, keselamatan dan kesuksesan, serta kita dapat merefleksikan diri terkait apa yang sudah kita lakukan di tahun 2021. Kita evaluasi diri kita, apa yang sudah kita kerjakan dan kita lakukan, dan jika ada yang masih kurang, mari kita bersama-sama memperbaiki, jika memang itu harus diperbaiki”, paparnya.

Baca Juga :  Guna Dapatkan Informasi, Babinsa Koramil Sambangi Warga

Dikatakan, bahwa kita harus tetap bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena hingga saat ini, kita masih diberikan kesehatan dan berkah umur. Selain hal tersebut, dalam Jam Komandannya, Danrem juga menyampaikan beberapa arahannya terkait bidang staf, antara lain bidang Intel, bidang operasi, personalia, logistik, teritorial dan perencanaan.

Baca Juga :  Disdikbud Pati akan serahkan kasus dugaan pungli di tubuhnya pada inspektorat dan bkpp

Di akhir pengarahannya, Danrem tidak bosan selalu menyampaikan kepada seluruh anggota Makorem 071/WK agar senantiasa meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan YME, agar dalam setiap pelaksanaan tugas kita mendapat perlindungan dari Tuhan dan dapat menjalankan setiap tugas dengan baik.(red R.pandia)

Berita Terkait

Satgas Yonif 125/SMB Rutin Berikan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat
Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Paskah – Pantekosta GPDI Se-Tanah Karo
Satgas Yonif 509 Bagikan Daster dan Layanan Gratis Kesehatan
Dankodiklatal Terima Courtessy Call Kadiskesal
Cegah Penyakit DBD Babinsa Banyudono Bantu Fogging di Desa Bendan
Bersama Warga, Babinsa Gotong Royong Bangun Talud Irigasi
Peringati Hari Kartini Di Medan Tugas, KOOPS HABEMA Bersama Kartini Papua Semarakkan Kegiatan Teritorial
Meriahkan Hardikal Ke-78, Dankodikdukum On Air di Radio SS 100 FM

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 23:07 WIB

Satgas Yonif 125/SMB Rutin Berikan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat

Kamis, 25 April 2024 - 22:46 WIB

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Paskah – Pantekosta GPDI Se-Tanah Karo

Kamis, 25 April 2024 - 22:20 WIB

Dankodiklatal Terima Courtessy Call Kadiskesal

Kamis, 25 April 2024 - 22:16 WIB

Cegah Penyakit DBD Babinsa Banyudono Bantu Fogging di Desa Bendan

Kamis, 25 April 2024 - 22:13 WIB

Bersama Warga, Babinsa Gotong Royong Bangun Talud Irigasi

Kamis, 25 April 2024 - 22:10 WIB

Peringati Hari Kartini Di Medan Tugas, KOOPS HABEMA Bersama Kartini Papua Semarakkan Kegiatan Teritorial

Kamis, 25 April 2024 - 22:05 WIB

Meriahkan Hardikal Ke-78, Dankodikdukum On Air di Radio SS 100 FM

Kamis, 25 April 2024 - 21:59 WIB

Mantaaappp,…!!! Tim Intel Kodim 0201/Medan Berhasil Ungkap Home Industri Miras Ilegal

Berita Terbaru