Bantuan Dinas Sosial Kelompok Usaha Bersama Petani Jagung Agara Tahun 2019 Perlu Dipertanyakan

admin

- Redaksi

Senin, 27 Januari 2020 - 19:53 WIB

40874 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Photo: Karimin, S.Sag, Kepala Dinas Sosial Kabupaten Aceh Tenggara.

Agara News,  Aceh Tenggara – Bantuan Kelompok Usaha Bersama ( Kube ) kelompok tani dari Dinas Sosial Kabupaten Aceh Tenggara sumber dana APBK Tahun 2019, berupa Bibit jagung, saset cabe, Alat pertanian hand sprayer, ember dan cangkul, perlu dipertanyakan.

Pasalnya, saat Karimin, S.Sag, Kepala Dinas Sosial Kabupaten Aceh Tenggara dikonfirmasi, oleh awak media diruang kerjanya, Senen Pagi ( 27/1 ) terkait kegiatan Kelomok Usaha Bersama ( Kube ) tahun 2019, kadis sosial mengatakan, datanya belum diberikan PPK, dan awak media diarahkan konfirmasi dengan Ikhsan, sebagai PPK.

Dari penyampaian, Ikhsan selaku PPK kegiatan Dinas Sosial Kabupaten Aceh Tenggara, pada awak media. Melalui telepon seluler, Senen siang ( 27/1 ) mengatakan bantuan Kelompok Usaha Bersama ( Kube ), sumber dana APBK tahun 2019, PPK tidak mengetahui, jumlah anggaran atau dananya, dia berkilah nilai anggaran itu tertulis. Dia tidak bisa menyebutkan kepada awak media.

Informasi yang dihimpun dari ULP oleh Agara News.com, ternyata, nilai anggaran, untuk pengadaan Bibit Jagung dan bibit cabe saset, senilai Rp 250.000.000,-, pengadaan alat pertanian hand sprayer senilai Rp 140.000.000,-, pengadaan cangkul Rp 25.000.000,-.

Bantuan Kelomok Usaha Bersama ( Kube ) tahun 2019, di bagikan kepada 20 Kelompok Kube yang tersebar di Aceh Tenggara, adapun jumlah anggota, untuk satu kelompok empat orang, dan yang dibagikan berupa barang antara lain, untuk satu kelompok, 25 Kg bibit jagung, 25 saset bibit cabe, 10 buah cangkul, 10 buah dan 10 semprot hand sprayer manual.

Baca Juga :  Polsek Cepu Polres Blora Amankan Gereja Saat Kegiatan Ibadah.

Menyangkut kegiatan bantuan Kelompok Usaha Bersama ( Kube ) dinas sosial tahun anggaran 2019, perlu dipertanyakan karena, kepala dinas sendiri tidak memiliki data, sementara kegiatan sudah selesai terealisasi dan tahunnya pun sudah berlalu, dalam kegiatan ini seolah olah antara ppk dengan kadis tidak transparan, itulah sebabnya perlu dipertanyakan, sesuai dengan amanah UU No 14 Tahun 2008, Tentang Keterbukaan Informasi Publik, data nama kelompok dan nama anggota kelomok penerima manfaat, apakah tepat sasaran atau barang yaang dibagikan sesuai dengan yang disampaikan ppk, atau terealisasi sepenuhnya. (HD)

Berita Terkait

Gandeng Tiga Partner Bisnis Lokal, Nusantara Star Connect Atasi Kesenjangan Digital Daerah 3T Sumatra Utara Dengan Internet VSAT Starling 
Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 06:26 WIB

Gandeng Tiga Partner Bisnis Lokal, Nusantara Star Connect Atasi Kesenjangan Digital Daerah 3T Sumatra Utara Dengan Internet VSAT Starling 

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:05 WIB

MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB