Cegah Penyebaran PMK, Babinsa Koramil Tipe B 0808/07 Ponggok Pantau Dan Cek Hewan Ternak Di Wilayah

Hidayat Desky

- Redaksi

Sabtu, 6 Agustus 2022 - 17:14 WIB

40203 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blitar Agaranews.com – Sebagai upaya untuk mencegah terjadinya penyebaran Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di wilayah binaannya, Babinsa Koramil Tipe B 0808/07 Ponggok Kodim 0808/Blitar, Serda Chozin bersama dinas peternakan melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengecekan hewan ternak milik warga masyarakat, di Desa Gembongan Kec. Ponggok Kab. Blitar, Sabtu (6/8/2022).

Serda Chozin di sela sela kegiatan tersebut mengatakan, bahwa saat ini Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak tengah melanda keseluruh penjuru wilayah, terutama terhadap hewan ternak sapi.

Untuk itu saya berharap kepada warga masyarakat yang memiliki hewan ternak, agar selalu memperhatikan kebersihan hewan dan kandangnya.

Danramil Tipe B 0808/07 Ponggok Kodim 0808/Blitar Kapten Inf Slamet Gunarto saat di konfirmasi berpesan kepada para peternak, agar senantiasa menjaga kesehatan hewan ternak miliknya.

Dengan selalu memperhatikan sekelilingnya, baik lingkungan kandang serta saluran pembuangan kotoran dan sisa makanan, hal ini sekaligus sebagai upaya untuk mencegah terjadinya penyebaran PMK yang lagi mewabah hingga saat ini, tuturnya.

Baca Juga :  Pembalap Liar Tewas Di Dooorrr Orang Tak Dikenal

Kapten Inf Slamet menambahkan, apabila ada hewan ternak yang kelihatan sakit, agar segera dipisahkan dari hewan ternak yang lain atau dikarantina dulu, sehingga tidak menular ke hewan ternak yang lainnya.

Dan segera dilaporkan ke dinas terkait, tujuannya supaya bisa ditangani dengan cepat, serta tidak berakibat fatal, tuturnya (Dim0808).

Redaksi

Berita Terkait

Selaraskan Prioritas Pembangunan, PJ Bupati Pati Buka Musrenbang RKPD Tahun 2025 dan RPJPD Tahun 2025-2045
Danrem 032/Wirabraja Kunker ke Kodim 0305/Pasaman
Kesigapan Sat Reskrim Polres Simalungun Berbuah Manis, Para Pelaku Tindak Pidana Pemerkosaan Berhasil Ditangkap
Satgas Yonif 125/SMB Telah Menyelesaikan pembangunan Rumah Layak Huni Ke-5 di Wilayah Penugasan
Turunkan Bantuan dan Evakuasi Korban Erupsi Gunung Ruang, Kapal Perang TNI AL Tiba di Lokasi Bencana
Pelaku Pemalsu Plat Dinas TNI Berinisial PWGA Ditangkap
Sepanjang Jalan Raya Perjuangan Bekasi Utara Kota Bekasi Aspalnya Retak Berlobang
TNI AD Aktif Bantu Pemerintah Amankan Stok Pangan Nasional

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 05:16 WIB

Selaraskan Prioritas Pembangunan, PJ Bupati Pati Buka Musrenbang RKPD Tahun 2025 dan RPJPD Tahun 2025-2045

Jumat, 19 April 2024 - 00:43 WIB

Danrem 032/Wirabraja Kunker ke Kodim 0305/Pasaman

Jumat, 19 April 2024 - 00:39 WIB

Kesigapan Sat Reskrim Polres Simalungun Berbuah Manis, Para Pelaku Tindak Pidana Pemerkosaan Berhasil Ditangkap

Kamis, 18 April 2024 - 23:30 WIB

Satgas Yonif 125/SMB Telah Menyelesaikan pembangunan Rumah Layak Huni Ke-5 di Wilayah Penugasan

Kamis, 18 April 2024 - 23:24 WIB

Turunkan Bantuan dan Evakuasi Korban Erupsi Gunung Ruang, Kapal Perang TNI AL Tiba di Lokasi Bencana

Kamis, 18 April 2024 - 23:12 WIB

Sepanjang Jalan Raya Perjuangan Bekasi Utara Kota Bekasi Aspalnya Retak Berlobang

Kamis, 18 April 2024 - 19:48 WIB

TNI AD Aktif Bantu Pemerintah Amankan Stok Pangan Nasional

Kamis, 18 April 2024 - 19:19 WIB

BPK-P Aceh dan APH Diminta Usut Dugaan Mark Up Anggaran Dana Pada Sekolah (SUPM) Ladong

Berita Terbaru

HEADLINE

Danrem 032/Wirabraja Kunker ke Kodim 0305/Pasaman

Jumat, 19 Apr 2024 - 00:43 WIB