Dalam Suasana Hari Raya Idul Fitri, Mantan Kepala Desa Bandar Baru, Mengundang Warga Untuk Bersilaturahmi ke Rumahnya

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 24 April 2023 - 16:09 WIB

40648 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pakpak Bharat, AgaraNews.com // Senin, 24/04/2023 Untuk menjalin hubungan yang baik dengan Masyarakat, dengan tidak memandang latar belakang dan Ras, Mantan kepala Desa Bandar Baru Tingkos Berutu mengundang warga Desa Bandar Baru untuk bersilaturahmi, acara tersebut di adakan di Rumah Tingkos Berutu, pada Hari Minggu, 23/04/2023, di mulai jam 13wib, Dusun Sempon, Desa Bandar Baru, Kecamatan Sttu jehe, Kabupaten Pakpak Bharat, Provinsi Sumatera Utara. Tutur Beliau ( Tingkos ), hal seperti ini sudah tidak pernah lagi di lakukan di karenakan Rasa kebersamaan itu sudah mulai Pudar, jadi hal seperti ini harus kita tumbuh kembangkan kembali, agar nila – nilai Budaya kita jangan sempat hilang. Sambungnya lagi, momen Bersilahturahmi ini sangatlah bermanfaat bagi kita, misalnya kita selaku Warga bisa berdiskusi tentang Kemajuan Desa kita, kita akan melahirkan ide kita, sebagai warga akan sampaikan ke Pemerintahan Desa demi kemajuan Pembangunan Desa kita, ucapnya. Dalam acara dimaksud, para warga sangat antusias untuk menghadiri acara tersebut, sampai – sampai beberapa Warga mengatakan kepada Tinggkos Berutu, agar maju nantinya untuk mencalonkan Diri sebagai Anggota Dewan di Pakpak Bharat untuk THN 2024 mendatang, kami siap mendukung kata Warga. Namun menanggapi usul dan Dukungan warga dimaksud, Beliau ( Tingkos ) hanya membalas dengan senyuman kasnya saja, dan berkata ,”mari kita sama – sama berjuang demi kemajuan Desa kita ini, itu yang penting, tuturnya. Menurut Pantauan Awak Media, warga yang turut hadir dalam acara tersebut adalah berasal dari semua golongan, di mulai dari yang beragama Nasrani, Muslim, Tokoh Adat, Pemuda, Sukut ni ntalun, Tokoh Agama, Desa tetangga dan undangan lainya. Dan setelah beramah tamah di lanjutkan dengan Makan Siang bersama dan penuh dengan kekeluargaan, walaupun hujan datang, namun tak menyurutkan kedatangan warga untuk menghadiri undangan Beliau.( Jonny Bancin ).

Baca Juga :  dr Rosie Erythina Pinem : Tugas Kita Mengubah Penyalahguna Yang Tidak Mau Rehab Menjadi Mau

Berita Terkait

Ketua Lembaga Investigasi Bersama Rakyat LIBra Akan Segera Melaporkan Oknum Ks PKBM Rawa Indah
Rolel Harahap Mendaftar Sebagai Bacalon Walikota Ke DPD PAN Kota Tanjungbalai
Turun ke Jalan, Satlantas Polres Simalungun Edukasi Keselamatan Dengan Brosur dan Stiker
Lagi-lagi, Personel Satres Narkoba Polresta Deli Serdang Berhasil Mengamankan Pelaku Penyalahgunaan Narkotika
Pj. Sekda Agara Pimpin Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024
Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 21:42 WIB

Ketua Lembaga Investigasi Bersama Rakyat LIBra Akan Segera Melaporkan Oknum Ks PKBM Rawa Indah

Kamis, 25 April 2024 - 21:39 WIB

Rolel Harahap Mendaftar Sebagai Bacalon Walikota Ke DPD PAN Kota Tanjungbalai

Kamis, 25 April 2024 - 21:32 WIB

Turun ke Jalan, Satlantas Polres Simalungun Edukasi Keselamatan Dengan Brosur dan Stiker

Kamis, 25 April 2024 - 21:27 WIB

Lagi-lagi, Personel Satres Narkoba Polresta Deli Serdang Berhasil Mengamankan Pelaku Penyalahgunaan Narkotika

Kamis, 25 April 2024 - 16:36 WIB

Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 16:31 WIB

Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 14:50 WIB

Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri

Kamis, 25 April 2024 - 14:44 WIB

Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 

Berita Terbaru