Dandim 0205/TK Selaku Pimpinan Saka Wira Kartika Kwarcab Karo Tutup Acara Lomba Pramuka Jajaran Kodim 

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 23 September 2022 - 20:29 WIB

40415 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo, AgaraNews.com // Dandim 0205 / TK, Letkol. Inf. Benny Angga Ambar Suoro selaku ketua Majelis Pembimbing Cabang Satuan Karya ( Saka Wira Kartika ) Kodim 0205/TK resmi menutup acara perlombaan Pramuka di lapangan Makodim Desa Raya Kecamatan Berastagi, Kabupaten Karo pada Jumat 23/09.

Kegiatan yang berlangsung hanya sehari ini mengusung Tema ” Mengabdi tanpa batas untuk ketangguhan Bangsa “. Acara perlombaan ini diikuti seluruh Pramuka Penegak yang ada di masing-masing Koramil di Tanah Karo diantaranya, Berastagi /Kabanjahe, Tiga Binanga ,Juhar, Simpang Empat, Mardinding, Munthe, Merek/Tiga Panah, Barusjahe, Payung yang memperebutkan Piala bergilir Dandim 0205/TK.

Pada arahannya Dandim 0205/TK menyampaikan bahwa, kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka HUT Pramuka Ke 61. Dan harapan saya buat adik – adik yang mengikuti kegiatan ini, janganlah melihatnya dengan piala yang di dapat tetapi jadikan kegiatan ini sebagai pengalaman, pembelajaran agar seluruh peserta yang ikut dapat menjadi Pramuka yang tangguh, disiplin, berkarakter, tetap rendah hati, pesan Dandim ganteng ini.

Baca Juga :  Kapolda Sumut Sambut Kedatangan Atlet Pekan Paralimpik Nasional XVI Tahun 2021.

Dalam perlombaan Pramuka kali ini dimenangkan oleh peserta Pramuka dari Koramil Berastagi ( SMA Al karomah ) dibawah naungan pembina Mahadi dan Syahlan Dani SPd. Semua perlombaan ini adalah program Kodim 0205/TK bekerjasama dengan Kwarcab Karo yang langsung dibantu Wakil Ketua Bidang Saka, Kak Farida Pelawi dan para andalan Kwarcab lainnya.           ( Donal / Lia)

Berita Terkait

Selaraskan Prioritas Pembangunan, PJ Bupati Pati Buka Musrenbang RKPD Tahun 2025 dan RPJPD Tahun 2025-2045
Danrem 032/Wirabraja Kunker ke Kodim 0305/Pasaman
Kesigapan Sat Reskrim Polres Simalungun Berbuah Manis, Para Pelaku Tindak Pidana Pemerkosaan Berhasil Ditangkap
Satgas Yonif 125/SMB Telah Menyelesaikan pembangunan Rumah Layak Huni Ke-5 di Wilayah Penugasan
Turunkan Bantuan dan Evakuasi Korban Erupsi Gunung Ruang, Kapal Perang TNI AL Tiba di Lokasi Bencana
Pelaku Pemalsu Plat Dinas TNI Berinisial PWGA Ditangkap
Sepanjang Jalan Raya Perjuangan Bekasi Utara Kota Bekasi Aspalnya Retak Berlobang
TNI AD Aktif Bantu Pemerintah Amankan Stok Pangan Nasional

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 05:16 WIB

Selaraskan Prioritas Pembangunan, PJ Bupati Pati Buka Musrenbang RKPD Tahun 2025 dan RPJPD Tahun 2025-2045

Jumat, 19 April 2024 - 00:43 WIB

Danrem 032/Wirabraja Kunker ke Kodim 0305/Pasaman

Jumat, 19 April 2024 - 00:39 WIB

Kesigapan Sat Reskrim Polres Simalungun Berbuah Manis, Para Pelaku Tindak Pidana Pemerkosaan Berhasil Ditangkap

Kamis, 18 April 2024 - 23:30 WIB

Satgas Yonif 125/SMB Telah Menyelesaikan pembangunan Rumah Layak Huni Ke-5 di Wilayah Penugasan

Kamis, 18 April 2024 - 23:24 WIB

Turunkan Bantuan dan Evakuasi Korban Erupsi Gunung Ruang, Kapal Perang TNI AL Tiba di Lokasi Bencana

Kamis, 18 April 2024 - 23:12 WIB

Sepanjang Jalan Raya Perjuangan Bekasi Utara Kota Bekasi Aspalnya Retak Berlobang

Kamis, 18 April 2024 - 19:48 WIB

TNI AD Aktif Bantu Pemerintah Amankan Stok Pangan Nasional

Kamis, 18 April 2024 - 19:19 WIB

BPK-P Aceh dan APH Diminta Usut Dugaan Mark Up Anggaran Dana Pada Sekolah (SUPM) Ladong

Berita Terbaru

HEADLINE

Danrem 032/Wirabraja Kunker ke Kodim 0305/Pasaman

Jumat, 19 Apr 2024 - 00:43 WIB