Dinas Perdagangan Perindusterian dan Tenaga Kerja Agara Bagikan Hand Sanitizer Gratis Kepada Pedagang di Pasar Tradisional

- Redaksi

Selasa, 7 April 2020 - 17:59 WIB

40765 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta cane Agaranews.com – Kabid Perdagangan: Dinas Perdagangan Perindusterian dan Tenaga Kerja Kabupaten Aceh Tenggara membagikan hand sanitizer kepada pedagang di pasar tradisional kabupaten Aceh Tenggara secara gratis, ketika ditanya tanggapan terkait kegiatan tersebut

Plt. Kepala Dinas Dagperinaker kabupaten Aceh Tenggara Ramisin.SE.MM. didampingi kabid Perdagangan Salamin.K,S.Pd menyatakan,Selasa 07 April 2020  kegiatan ini bertujuan untuk upaya pencegahan penyebaran Covid 19 di pasar tradisional, hand sanitizer digunakan saat berjualan selanjutnya.

Kepala Dinas juga menyampaikan disamping kegiatan pembagian hand sanitizer juga telah dikeluarkan surat himbauan kepada seluruh masyarakat dan pedagang yang berada di area pasar tradisional untuk tetap waspada mengatur jarak minimal 1,5 m dalam proses teransaksi antara pedagang dan konsumen dan pastikan menyimpan, menyusun barang jualan di tempat yang bersih agar barang yang diperjual belikan tetap segar, bersih dan higienis. Kepala

Dagperinaker Aceh Tenggara mengajak untuk memelihara bersama-sama lokasi berjualan untuk tetap bersih dan menjaga sarana umum dilingkungan pasar, juga di sampaikan seluruh pasar tradisional tetap beroperasi seperti biasa. Demikian kepala Dinas mengakhiri tanggapannya.RED

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kunker ke Bali, Kepala BSKDN: Pembangunan Provinsi Bali Harus Berlandaskan Riset
Walikota Tanjungbalai H.Waris Tholib,S.Ag,MM Buka Rapat Penyerahan DHKP, SPPT dan PBB-P2 Tahun 2023
GIBAS Siap Menjadi Garda Terdepan Ciptakan Pemilu 2024 Aman dan Damai
Ketum Gerakan Reformasi Islam Siap Kawal Pesta Demokrasi 2024
Wartawan Central Agara,Resmi Laporkan Oknum kepala desa dari kecamatan Lawe Sumur
Ibu Korban Pencabulan Datangi Polrestabes Medan Minta Pelaku Ditangkap
Sekda Kab. Karo Buka Acara Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) Evaluasi Kabupaten Layak Anak Tahun 2023 Kabupaten Karo
Pemerintah Kabupaten Karo Kembali Raih Opini WTP Dari BPK

Berita Terkait

Senin, 29 Mei 2023 - 23:06 WIB

Kunker ke Bali, Kepala BSKDN: Pembangunan Provinsi Bali Harus Berlandaskan Riset

Senin, 29 Mei 2023 - 22:23 WIB

Walikota Tanjungbalai H.Waris Tholib,S.Ag,MM Buka Rapat Penyerahan DHKP, SPPT dan PBB-P2 Tahun 2023

Senin, 29 Mei 2023 - 21:44 WIB

Ketum Gerakan Reformasi Islam Siap Kawal Pesta Demokrasi 2024

Senin, 29 Mei 2023 - 21:30 WIB

Wartawan Central Agara,Resmi Laporkan Oknum kepala desa dari kecamatan Lawe Sumur

Senin, 29 Mei 2023 - 20:55 WIB

Ibu Korban Pencabulan Datangi Polrestabes Medan Minta Pelaku Ditangkap

Senin, 29 Mei 2023 - 19:55 WIB

Sekda Kab. Karo Buka Acara Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) Evaluasi Kabupaten Layak Anak Tahun 2023 Kabupaten Karo

Senin, 29 Mei 2023 - 19:48 WIB

Pemerintah Kabupaten Karo Kembali Raih Opini WTP Dari BPK

Senin, 29 Mei 2023 - 19:37 WIB

Babinsa Koramil 03/Berastagi Bantu Seberangkan Anak Sekolah dan Mengatur Arus Lalulintas

Berita Terbaru