Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kumham Sumut Sidak Lapas Siborong-borong

LIA HAMBALI

- Redaksi

Rabu, 7 Februari 2024 - 18:26 WIB

5097 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Siborong-borong,Agaranews.com //
Pelaksanaan Inspeksi Mendadak (SIDAK) oleh Tim Kemenkumham Sumatera Utara pada Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Siborong-borong dipimpin oleh Kabid Peltah Kesrehab Lola Basan dan Keamanan, Kriston Napitupulu. (06/02/2024)

Tim Kemenkumham Sumatera dan Para Petugas Lapas Siborong-borong melakukan apel sebelum sidak dipimpin oleh Kabid Peltah Kesrehab Lola Basan dan Keamanan di dampingi oleh Kepala Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan Yusrifa arif dan Kepala Seksi Kamtib, Jeremia Kacaribu. Sasaran utama sidak kali ini adalah untuk memastikan tidak adanya barang terlarang didalam kamar hunian seperti handphone, obat-obatan terlarang, benda tajam, serta barang berbahaya lainnya. “Meskipun suasana sedang aman dan damai, bukan berarti kita bisa lengah dan menurunkan kewaspadaan. Oleh karena itu, tujuan sidak kali ini adalah untuk menggeledah kamar hunian secara acak untuk memastikan tidak adanya barang berbahaya yang berpotensi menganggu keamanan dan ketertiban di dalam Lapas,” pungkas Kriston Napitupulu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selama penggeledahan, tim Kanwil Kemenkumham Sumut memeriksa badan warga binaan terlebih dahulu yang dilanjutkan dengan menggeladah kamar, kamar mandi, loker, ventilasi hingga ke kolong kamar. Ini semua untuk memastikan agar tidak ada barang berbahaya berada di dalam kamar warga binaan.

Penggeledahan kali ini tidak ditemukan adanya obat terlarang dan handphone, namun tim Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara berhasil mengamankan benda terlarang seperti Mini Speaker, gunting, jepit kuku, pisau, dan lain sebagainya, selanjutnya Barang hasil razia di inventarisir dan dilakukan pemusnahan.             (Jaken Nababan)

Berita Terkait

Laksanakan Pendampingan Babinsa Bantu Petani Tanam Padi.
Massa Desak Kapoldasu Tetapkan Bupati/Wabup Madina Sebagai Tersangka Baru Kasus PPPK Madina
Polres Simalungun dan Polres Pematangsiantar Bersama Ditkamsel Korlantas Polri Gelar Monev Pengkajian Blackspot dan Troublespot untuk Meningkatkan Keselamatan Jalan Raya
Tugas TNI Mendukung Percepatan Pembangunan Kesejahteraan Papua
Bencana Longsor dan Banjir Bandang di Kecamatan Juhar : 7 Rumah Rusak Berat, Akses Jalan Tertutup
Kapolres Tanah Karo Salurkan Bantuan Sosial Kepada Warga Terdampak Bencana Longsor dan Banjir Bandang di Kecamatan Juhar
Pengacara Kota Medan Dedi Ismanto Menerima Audiensi SMSI, Harap Sinergi Antara Media Dan Kuasa Hukum Semakin Solid
Kapolres Tanah Karo Himbau Masyarakat Agar Waspada Terhadap Cuaca Ekstrem Saat Ini

Berita Terkait

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 07:48 WIB

Laksanakan Pendampingan Babinsa Bantu Petani Tanam Padi.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 23:52 WIB

Massa Desak Kapoldasu Tetapkan Bupati/Wabup Madina Sebagai Tersangka Baru Kasus PPPK Madina

Jumat, 11 Oktober 2024 - 23:45 WIB

Polres Simalungun dan Polres Pematangsiantar Bersama Ditkamsel Korlantas Polri Gelar Monev Pengkajian Blackspot dan Troublespot untuk Meningkatkan Keselamatan Jalan Raya

Jumat, 11 Oktober 2024 - 23:29 WIB

Tugas TNI Mendukung Percepatan Pembangunan Kesejahteraan Papua

Jumat, 11 Oktober 2024 - 23:07 WIB

Kapolres Tanah Karo Salurkan Bantuan Sosial Kepada Warga Terdampak Bencana Longsor dan Banjir Bandang di Kecamatan Juhar

Jumat, 11 Oktober 2024 - 23:03 WIB

Pengacara Kota Medan Dedi Ismanto Menerima Audiensi SMSI, Harap Sinergi Antara Media Dan Kuasa Hukum Semakin Solid

Jumat, 11 Oktober 2024 - 23:00 WIB

Kapolres Tanah Karo Himbau Masyarakat Agar Waspada Terhadap Cuaca Ekstrem Saat Ini

Jumat, 11 Oktober 2024 - 22:53 WIB

Dalam Kunjungan Kerja Kapolres Simalungun ke Polsek Purba Sekaligus Dilaksanakan Pemeriksaan Kesehatan Gratis Bagi Personel dan Masyarakat

Berita Terbaru