Harga Kebutuhan Pokok dan Bahan Bangunan Naik di Aceh Tenggara

admin

- Redaksi

Senin, 30 Maret 2020 - 19:34 WIB

40919 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt.Kadis perdagangan, perindustrian, dan Tenaga kerja Kabupaten Aceh Tenggara.

*Mulai dari gula, beras, semen, besi, dan seng

Kutacane.Agaaranews – Harga kebutuhan pokok dan bahan bangunan mulai naik di Kabupaten Aceh Tenggara (Agara), khususnya di Kecamatan Lawe Sigalagala dan Kecamatan Babul Makmur; Mulai dari gula, beras, semen, besi, dan, seng.

Hal itu terpantau Wartawan Agaaranews.com di lapangan, pada hari Senin (30/3-2020). Dari narasumber media ini dan ibu rumah tangga mengatakan, bahwa harga gula sebelum merebaknya wabah virus corona(covid-19), adalah Rp.14.000- Rp.15.000,- per kilo, namun sekarang sudah mencapai Rp.24.000- Rp.25.000,-.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Harga beras sejenis IR, sebelum virus corona merebak seharga Rp.150.000,- ; namun sekarang sudah mencapai Rp.160.000,-.

Salah seorang warga Lawe Desky yang ditemui awak media ini, setelah membeli bahan bangunan di Toko material di desa Lawe Loning mengucapkan, bahwa bahan-bahan bangunan sudah mulai naik, seperti seng naik harganya Rp.1.000,- ujarnya.”

Masyarakat meminta kepada Bupati Aceh Tenggara cq Dinas perdagangan, perindustrian, dan Tenaga kerja untuk mengawasi dan mengendalikan harga-harga kebutuhan pokok dan bahan bangunan di Aceh Tenggara; Sekalipun sudah ada surat edaran Plt. Kadis perdagangan, perindustrian, dan Tenaga kerja Kabupaten Aceh Tenggara no.510/138/III/2020, yang ditandatangani Ramisin, SE.MM, tentang larangan penimbunan barang kebutuhan pokok dan/atau barang penting, yang ditujukan kepada warga, Toko swalayan, dan Pedagang.

Tidak tertutup kemungkinan, ada oknum Pedagang dan Toko swalayan, yang melakukan tindakan nakal dan tidak terpuji; mengambil keuntungan dalam keadaan darurat, untuk kepentingan sendiri dan kelompok.(P.Lubis)

Berita Terkait

Kodim 1702/JWY Laksanakan Komsos Beserta Seluruh Tokoh Masyarakat Wamena
Upaya Preventif Terjadinya Gangguan Kamtibmas, Polres Tanah Karo Patroli Blue Light
Polres Dairi Gelar Kenal – Pamit Kapolres Dairi yang Baru
Bupati Karo Berdialog Bersama Masyarakat di Dusun Sumbaikan, Desa Sukamakmur, Kabupaten Deli Serdang
Kajati Sumut Usulkan Perkara Dari Toba Samosir Dan Gunungsitoli Dihentikan Penuntutannya Dengan Pendekatan Humanis
Serma Ridwan dan Serma Irwansyah Mengajak Jurnalis Mengikuti LKJ TMMD 118
Sebungkus Nasi Personel Satgas Wujudkan Komsos dan Binter di Kawasan Wisata Siombak
Jualan Di Lokasi TMMD 118 Medan, Rujak Pak Anto Diserbu Tentara, Ini Buktinya,..!!! 

Berita Terkait

Selasa, 3 Oktober 2023 - 21:45 WIB

Kodim 1702/JWY Laksanakan Komsos Beserta Seluruh Tokoh Masyarakat Wamena

Selasa, 3 Oktober 2023 - 21:36 WIB

Upaya Preventif Terjadinya Gangguan Kamtibmas, Polres Tanah Karo Patroli Blue Light

Selasa, 3 Oktober 2023 - 21:25 WIB

Polres Dairi Gelar Kenal – Pamit Kapolres Dairi yang Baru

Selasa, 3 Oktober 2023 - 21:15 WIB

Bupati Karo Berdialog Bersama Masyarakat di Dusun Sumbaikan, Desa Sukamakmur, Kabupaten Deli Serdang

Selasa, 3 Oktober 2023 - 21:00 WIB

Kajati Sumut Usulkan Perkara Dari Toba Samosir Dan Gunungsitoli Dihentikan Penuntutannya Dengan Pendekatan Humanis

Selasa, 3 Oktober 2023 - 20:49 WIB

Sebungkus Nasi Personel Satgas Wujudkan Komsos dan Binter di Kawasan Wisata Siombak

Selasa, 3 Oktober 2023 - 20:46 WIB

Jualan Di Lokasi TMMD 118 Medan, Rujak Pak Anto Diserbu Tentara, Ini Buktinya,..!!! 

Selasa, 3 Oktober 2023 - 20:39 WIB

Kadisdik Aceh Tenggara Kembali Tegaskan Pelamar Calon PPPK Guru “Jangan Percaya Calo”,!!!

Berita Terbaru

HEADLINE

Polres Dairi Gelar Kenal – Pamit Kapolres Dairi yang Baru

Selasa, 3 Okt 2023 - 21:25 WIB