Kampanye Kreatif Kodim 0808/Blitar, Penerimaan Prajurit TNI AD TA.2022

Hidayat Desky

- Redaksi

Rabu, 12 Januari 2022 - 16:09 WIB

40192 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blitar Agaranews.com – Guna menarik minat pemuda pemudi yang ingin bergabung menjadi TNI AD, Kodim 0808/Blitar menggelar kampanye kreatif penerimaan prajurit TNI AD TA. 2022.

Kegiatan ini bertujuan untuk memberi gambaran tentang mekanisme penerimaan menjadi prajurit TNI AD, sekaligus untuk memberi motivasi bagi generasi muda dalam pengabdian kepada Negara dan Bangsa melalui TNI AD, yang bertempat di Aula MAN 3 Kunir Jl. Pondok Pesantren Al Kamal Dusun Cemandi Ds. Kunir Kec. Wonodadi Kab. Blitar, Rabu (12/1/2022).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pasi Pers Kodim 0808/Blitar Kapten Inf Dwi Haryanto menyampaikan, bahwa kegiatan sosialisasi ini dilaksanakan agar para calon pendaftar mengerti dan memahami tentang persyaratan yang harus dipenuhi dan materi apa saja yang akan diujikan serta tahap – tahap seleksi penerimaan.

Baca Juga :  Kapolres Tanah Karo Pimpin Sertijab Kabag Ops, Kabag Ren dan Kasat Reskrim

“Seperti yang telah disampaikan sebelum-sebelumnya, bahwa menjadi prajurit TNI, baik itu Perwira, Bintara dan Tamtama, tidak dipungut biaya apapun alias gratis, sehingga jangan percaya kepada siapapun yang menjanjikan kelulusan dengan membayar sejumlah uang”.

Kami berharap dengan adanya sosialisasi ini, minat para pemuda pemudi yang ada di wilayah Blitar Raya bisa memenuhi target yang diharapkan. Tim kampanye kreatif juga menghimbau kepada para generasi muda yang mengikuti sosialisasi kampanye kreatif kali ini, untuk selalu mematuhi protokol kesehatan, yaitu mencuci tangan, pakai masker dan jaga jarak.

Baca Juga :  Polsek Secanggang Dan Koramil 08 Lakukan Korve Di Lokasi Tempat Pemakaman Umum Desa Suka Mulya

Kapten Inf Dwi Haryanto menambahkan, dalam kampanye kreatif kali ini dibagikan juga brosur persyaratan dan jadwal penerimaan prajurit TNI-AD TA. 2022.

Selain itu, dijelaskan juga tentang tata cara pendaftaran secara online melalui internet dengan website : http://rekrutmen-tni.mil.id dan persyaratan yang lainnya.
Serta jangan lupa agar selalu meningkatkan kedisiplinan, karena kunci dari sukses adalah disiplin, pungkasnya (Dim0808).

Redaksi

Berita Terkait

Babinsa Koramil 02/TL Kodim 0209/LB Dampingi PPL dan Petani, Rencana Pengolahan Lahan Balik Damen
Kasrem 033/WP Menerima Kunjungan Praktik Kerja Pasis Sespimti 33 Pokjar V di Makorem 033/WP Kota Tanjungpinang
Kasdam I/BB Bawa Commander of The 2nd PDF Singapore Panen Jagung di Binjai
Kasum TNI Pimpin Acara Laporan Korps Kenaikan Pangkat 19 Perwira Tinggi TNI
Kababinminvetcaddam I/BB Pimpin Sertijab Kakan, Purna Tugas, dan Syukuran Naik Pangkat, Halal Bihalal Serta Perayaan HUT 33 Personil
Menhan Prabowo Terima Kunjungan Kehormatan Menlu Singapura
Polres Tanjung Balai Laksanakan Apel Siaga Dalam Pengamanan Pembacaan Putusan MK
Sat Polairud Polres Tanjung Balai Hentikan Satu Kapal saat Patroli Sampaikan Pesan Kamtibmas Secara Humanis

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 00:25 WIB

Babinsa Koramil 02/TL Kodim 0209/LB Dampingi PPL dan Petani, Rencana Pengolahan Lahan Balik Damen

Rabu, 24 April 2024 - 00:22 WIB

Kasrem 033/WP Menerima Kunjungan Praktik Kerja Pasis Sespimti 33 Pokjar V di Makorem 033/WP Kota Tanjungpinang

Rabu, 24 April 2024 - 00:16 WIB

Kasdam I/BB Bawa Commander of The 2nd PDF Singapore Panen Jagung di Binjai

Rabu, 24 April 2024 - 00:10 WIB

Kasum TNI Pimpin Acara Laporan Korps Kenaikan Pangkat 19 Perwira Tinggi TNI

Rabu, 24 April 2024 - 00:05 WIB

Kababinminvetcaddam I/BB Pimpin Sertijab Kakan, Purna Tugas, dan Syukuran Naik Pangkat, Halal Bihalal Serta Perayaan HUT 33 Personil

Selasa, 23 April 2024 - 23:55 WIB

Polres Tanjung Balai Laksanakan Apel Siaga Dalam Pengamanan Pembacaan Putusan MK

Selasa, 23 April 2024 - 23:52 WIB

Sat Polairud Polres Tanjung Balai Hentikan Satu Kapal saat Patroli Sampaikan Pesan Kamtibmas Secara Humanis

Selasa, 23 April 2024 - 23:45 WIB

Sampaikan Arahan, Kapolres Simalungun Perintahkan Penajaman Target Operasi dan Zero Tolerance Terhadap Keterlibatan Narkoba di Jajaran Resnarkoba

Berita Terbaru