Kembangkan SPFA, Safin Dapatkan Penghargaan Pelopor Pengembangan Olahraga

Redaksi Jawa Tengah

- Redaksi

Minggu, 26 Juni 2022 - 17:17 WIB

40147 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

EDUKASI |AGARANEWS.COM Malam anugrah Radar Award yang dilaksanakan di Pendopo Kabupaten Pati kemarin (24/6) juga memberikan penghargaan kepada tokoh-tokoh yang mendukung perkembangan daerah.

 

Safin Pati Football Academy (SPFA), yang didirikan Safin, rupanya juga dinilai berperan dalam mendukung perkembangan bidang olah raga di Kabupaten Pati. Karena itu, Saiful Arifin diberikan penghargaan sebagai Pelopor Pengembangan Olahraga.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Dalam sambutanya, Safin mengucapkan terima kasih, karena penghargaan ini diharapkan dapat menjadi motivasi untuk lebih bersemangat dalam memberikan kemanfaatan untuk Kabupaten Pati, terutama dalam bidang pendidikan dan pengembangan olahraga.

Baca Juga :  Dandim 0104/Atim dan Unsur Forkopimda Laksanakan Pelepasan Logistik Pemilu 2024 di Kota Langsa

 

Safin juga dinilai sangat perhatian dalam mengembangkan pendidikan karakter dan pesantren modern di Kampus Safin, mulai dari tingkatan SD, SMP, SMA, bahkan Universitas, serta memfasilitasi anak-anak penggila bola.

 

“Karena mencetak bibit-bibit pemain dengan skill dan karakter yang sama-sama hebat, merupakan tujuan utama kami”, terang Safin.

Baca Juga :  Menyambut Tahun 2021, 31 Desember 2020, di Istana Negara, Provinsi DKI Jakarta

 

Menurutnya, ini adalah bagian dari upayanya untuk berkontribusi dalam mempromosikan daerah.

 

Safin pun mengajak semua kalangan untuk bersama-sama berkontribusi dalam kemajuan daerah.

 

“Sedulur-sedulurku yang sedang merantau mari kita bisa sama-sama membangun Kabupaten Pati dengan potensi, kreatifitas dan relasi yang mengarah pada hal-hal yang positif”, pungkasnya.

Reporter: Al,Ns

Red:.  Hansjateng

Berita Terkait

Satgas Yonif 125/SMB Rutin Berikan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat
Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Paskah – Pantekosta GPDI Se-Tanah Karo
Satgas Yonif 509 Bagikan Daster dan Layanan Gratis Kesehatan
Dankodiklatal Terima Courtessy Call Kadiskesal
Cegah Penyakit DBD Babinsa Banyudono Bantu Fogging di Desa Bendan
Bersama Warga, Babinsa Gotong Royong Bangun Talud Irigasi
Peringati Hari Kartini Di Medan Tugas, KOOPS HABEMA Bersama Kartini Papua Semarakkan Kegiatan Teritorial
Meriahkan Hardikal Ke-78, Dankodikdukum On Air di Radio SS 100 FM

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 23:07 WIB

Satgas Yonif 125/SMB Rutin Berikan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat

Kamis, 25 April 2024 - 22:46 WIB

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Paskah – Pantekosta GPDI Se-Tanah Karo

Kamis, 25 April 2024 - 22:27 WIB

Satgas Yonif 509 Bagikan Daster dan Layanan Gratis Kesehatan

Kamis, 25 April 2024 - 22:20 WIB

Dankodiklatal Terima Courtessy Call Kadiskesal

Kamis, 25 April 2024 - 22:16 WIB

Cegah Penyakit DBD Babinsa Banyudono Bantu Fogging di Desa Bendan

Kamis, 25 April 2024 - 22:10 WIB

Peringati Hari Kartini Di Medan Tugas, KOOPS HABEMA Bersama Kartini Papua Semarakkan Kegiatan Teritorial

Kamis, 25 April 2024 - 22:05 WIB

Meriahkan Hardikal Ke-78, Dankodikdukum On Air di Radio SS 100 FM

Kamis, 25 April 2024 - 21:59 WIB

Mantaaappp,…!!! Tim Intel Kodim 0201/Medan Berhasil Ungkap Home Industri Miras Ilegal

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas Yonif 509 Bagikan Daster dan Layanan Gratis Kesehatan

Kamis, 25 Apr 2024 - 22:27 WIB

HEADLINE

Dankodiklatal Terima Courtessy Call Kadiskesal

Kamis, 25 Apr 2024 - 22:20 WIB