Ketua Lembaga Sangkar Agara :  Tak Ada Makna Kehadiran PLT Ke Aceh Tenggara

admin

- Redaksi

Senin, 20 Januari 2020 - 15:27 WIB

401,531 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Agaranews, Kutacane –  Senin 20 Januari 2020 PLT Gubernur Aceh melakukan kunjungan kerja ke wilayah Aceh Tenggara dengan berbagai agenda kerja.

Kedatangan PLT Gunernur ini sangat di tunggu oleh masyarakat  terlebih korban banjir bandang yang belum sama sekali mendapat bantuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kunjungan pertama kali ini setelah menjabat lebih dari 3 tahun baru kali ini Nova Iriansyah selaku PLT Gubernur hadir ke Aceh tenggara ungkap bung Rudi  Tarigan.

Di depan Hotel Brudihe tempat aksi solidaritas korban banjir ingin menerobos pihak keamanan untuk menyampaikan keluh kesah masyarakat korban banjir.

Baca Juga :  Polsek Teluk Mengkudu Grebek Dua Pelaku Kasus Narkoba

Ketua Lembaga Sangkar Agara yang mengkomandoi aksi tersebut menyanyangkan PLT Gubernur Aceh tidak mau menemui Masyarakat korban banjir, bahkan pihak keamanan melakukan pagar betis agar PLT Gubernur bisa keluar dari hotel menuju tempat resepsi perkawinan anak anggota DPR-RI.

Peserta aksi tak diam hanya sampai disitu saja, dengan tak putus asa massa bergerak ke wilayah Natam yang paling parah terdampak banjir 2019 silam.

Berharap PLT Gubernur mau menemui masyarakat yang telah memenuhi jalan untuk menyampaikan aspirasi penderitaan korban banjir bandang.

Baca Juga :  Babinsa Jalin Komsos Bersama Warga Pembuat Pisang Sale

Lagi – lagi PLT Gubernur tidak mau menemui masyarakat dan bahkan tidak mau membuka kaca mobilnya pun walau hanya sekedar melambaikan tangan.

Bung Rudi Tarigan menyebutkan ini menunjukkan bahwa PLT Gubernur Aceh tak punya Hati Nurani ,bahkan dalam orasi terakhirnya ketua lembaga Sangkar tersebut meneriakkan bahwa Rakyat Aceh Tenggara tidak mengakui Nova Iriansyah sebagai Gubernur Aceh kata Ketua Lembaga Sangkar Rudi Tarigan.(Red)

Berita Terkait

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar
Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:09 WIB

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Jumat, 26 April 2024 - 21:14 WIB

Diduga Kepala Sekolah PAUD Harapan Bunda Karya Bakti Menghindari Dan Menakut-nakuti Awak Media Mengatakan Orang Kapolda

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB