Kodim 0808/Blitar Gelar Ziarah Rombongan, Wujud Penghormatan Kepada Para Pahlawan

Redaksi Jawa Tengah

- Redaksi

Rabu, 14 Desember 2022 - 14:28 WIB

40105 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BLITAR|AGARANEWS.COM  Menjelang peringatan Hari Juang TNI AD ke 77 Tahun 2022, Kodim 0808/Blitar menggelar ziarah rombongan dan tabur bunga ke Taman Makam Pahlawan (TMP) Raden Wijaya Kota Blitar, Rabu (14/12/2022).

 

Ziarah rombongan ini merupakan rangkaian kegiatan peringatan Hari Juang TNI AD ke 77 Tahun 2022, yang bertujuan untuk mengenang jasa para Pahlawan yang telah gugur, dalam merebut dan mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

 

Kegiatan ziarah rombongan dan tabur bunga dipimpin langsung oleh Dandim 0808/Blitar Letkol Inf Sapto Dwi Priyono, S.E. Ziarah diawali dengan penghormatan kepada arwah para Pahlawan, dilanjutkan mengheningkan cipta serta peletakan karangan bunga di Tugu TMP Raden Wijaya.

 

Dandim 0808/Blitar menegaskan, dengan adanya kegiatan ziarah rombongan dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Raden Wijaya Kota Blitar ini, harapannya agar seluruh peserta ziarah dapat meneladani semangat, perjuangan dan pengorbanan para Pahlawan.

Baca Juga :  Wujud Sinergitas, Babinsa Koramil Tipe B 0808/07 Ponggok Komsos Dengan Aparat Desa

 

Sekaligus dapat menumbuhkan jiwa nasionalisme dan semangat yang tinggi, khususnya bagi para generasi penerus bangsa, katanya.

 

Dandim tidak lupa juga menyampaikan bahwa nilai-nilai perjuangan dan pengorbanan para Pahlawan perlu kita teladani.

 

Salah satunya dengan mengisi Kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia ini, melalui karya karya terbaik demi kemajuan Bangsa dan Negara yang kita cintai, pungkasnya

Sumber: Dim0808

Editor : Hand

Berita Terkait

Ziarah ke Makam Bung Karno, Farah Ajak Generasi Muda Tak Melupakan Sejarah
Sambut HUT Ke 78 Republik Indonesia Tahun 2023, Kodim 0808/Blitar Gelar Baksos Donor Darah
Dukung Program Pemerintah, Anggota Koramil Wlingi Dampingi Penyaluran Bantuan CPP Di Wilayah Binaannya
Tingkatkan Kekompakan, Babinsa Koramil Talun Gelar Kerja Bakti Bersama Warga Masyarakat
Kodim 1702/JWY dorong kemajuan UMKM Papua Pegunungan.
Pastikan Tepat Sasaran, Babinsa Koramil Ponggok Dampingi Penyaluran BLT DD
Peduli Keamanan Di Wilayah, Anggota Kodim 0808/Blitar Gelar Patroli Gabungan
Bati Tuud Koramil Panggungrejo Hadiri Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan, Dalam Rangka Percepatan Penurunan Stunting

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 22:55 WIB

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-9 Saitun GBKP Klasis Kabanjahe Tigapanah

Jumat, 19 April 2024 - 22:44 WIB

Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, KOOPS TNI HABEMA Sita Senpi dan Puluhan Munisi

Jumat, 19 April 2024 - 22:41 WIB

KASAD Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Jumat, 19 April 2024 - 20:57 WIB

Kapolda Kunjungi Polres Pakpak Bharat dan Berpesan “Harus Menjadi Mitra Bagi Masyarakat dan Seluruh Stakeholder

Jumat, 19 April 2024 - 20:37 WIB

Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel

Jumat, 19 April 2024 - 19:50 WIB

Kembali Lakukan Anjangsana ke Kampung Yarat Timur, Kedatangan Satgas Yonif 623 Disambut Hangat Oleh Masyarakat

Jumat, 19 April 2024 - 19:43 WIB

Tingkatkan Pemolisian Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Simpang Empat Sambangi Masyarakat Desa Binaan

Jumat, 19 April 2024 - 19:40 WIB

Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Malam Hari, Polsek Simpang Empat Mobile Patroli Malam

Berita Terbaru