Lapangan Gelora Batangmata Resmi Ditetapkan Sebagai Lokasi Shalat Id

Redaksi Jawa Tengah

- Redaksi

Senin, 19 Juli 2021 - 20:38 WIB

40223 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sulsel|AGARANEWS.COM Lapangan Gelora Batangmata resmi ditetapkan sebagai lokasi pusat penyelenggaraan shalat Idul Adha 1442 H.

Penetapan dilakukan dengan mendasari kesepakatan bersama antara jajaran pemerintah kelurahan, Institusi Kepolisian Sektor Bontomatene, Koramil 1415-04 (Bontomatene) yang turut melibatkan tenaga kesehatan Puskesmas Bontomatene.

Hal tersebut terungkap melalui rangkaian rapat pemantapan penetapan lokasi sholat Idul Qurban 1442 H yang dilaksanakan di Kantor Kelurahan Batangmata, Jum’at, (16/07) kemarin.

Sekretaris Kelurahan Bontomatene, Said Arfhandi mengutarakan, “penetapan lokasi sholat Idul Adha dilakukan setelah melalui proses pertimbangan dan diskusi yang berlangsung alot dengan melibatkan segenap komponen terkait, termasuk unsur kepala lingkungan, bersama perangkat RT, dan RW se Kelurahan Batangmata.

Baca Juga :  Kasus 167 Barombong Kehilangan Penegakan Hukum Tahbang Polrestabes Makassar

“Shalat Idul Adha bisa dilaksanakan di ruang terbuka dengan catatan tetap menerapkan standar protokol kesehatan ketat, mulai dari penyemprotan disinfektan, penggunaan masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak sampai berakhirnya seluruh rangkaian shalat Id”, tegasnya.

Sumber:(Andi Fadly Dg. Biritta)

Red: Hans

Berita Terkait

Kasus 167 Barombong Kehilangan Penegakan Hukum Tahbang Polrestabes Makassar
Kawal Pemanggilan H Rahmat Oleh Penyidik Tahbang Polrestabes Makassar ” DALAM PEMERIKSAAN RINCIK” Terindikasi Kecurangan Bisa Terulang Lagi
DPR Apresiasi Polri Ungkap Perusahaan Pinjol Ilegal
Lurah Benteng, Babinsa Dan Ketua LKK Kelurahan Benteng Tandatangani Berita Acara Pemilihan Lingkungan Benteng Dua
Rapikan Data Penerima Bansos Lurah Kumpulkan Tiba-Tiba Perangkat Pemerintahan
Menumpangi KMP. Takabonerate GM PT. ASDP Indonesian Ferry (Persero) Tinggalkan Selayar
Dikemas Dalam Nuansa Syawalan Acara Diskusi Demokrasi dan Pelantikan Pimpinan IMM Cabang Selayar, Dihadiri Ketua KPU Selayar
Pimpin Apel Besar Operasi Ketupat 2022  Drs. Mesdiyono, M., E.c., Dev, Bacakan Sambutan Seragam Kapolri

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:24 WIB

Polres Tanah Karo Berikan Pengamanan Pelaksanan Ibadah Jumat Agung di Gereja Jajaran

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:21 WIB

Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Malam Ramadhan, Sambangi Objek Vital Jajaran

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:18 WIB

Bupati Karo Sampaikan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Karo TA. 2023 Unaudited ke Kantor BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:11 WIB

Kodim 1702/ Jayawijaya Ajak Pegawai dan Masyarakat Bersihkan Icon Tugu Salib Kota Wamena

Jumat, 29 Maret 2024 - 11:56 WIB

Polres Tebingtinggi Antisipasi Gangguan Kamtibmas Lewat Patroli Subuh

Jumat, 29 Maret 2024 - 11:52 WIB

Berbagi Senyuman Dengan Takjil, Dandim 1007/Bjm dampingi Ketua Persit KCK Cab XXX Dim 1007/Bjm beserta Jajaran

Jumat, 29 Maret 2024 - 11:44 WIB

Untuk Mewujudkan Rasa Aman dan Nyaman Menjelang, Pada Saat dan Setelah Idul Fitri 1445H, Polres Pakpak Bharat Melaksanakan Rakor Linsek

Jumat, 29 Maret 2024 - 11:39 WIB

18 Ramadhan Angkatan Putri Al-washliyah ( APA) Ambil Keberkahan Bagi – bagi Takjil Gratis Didepan Makan Pahlawan Kabanjahe

Berita Terbaru