Organisasi Pemuda/i Tikam Adakan Lomba PHBI Halal Bihalal 1442 H Berikut Daftar Pemenangnya

Hidayat Desky

- Redaksi

Sabtu, 15 Mei 2021 - 00:21 WIB

40686 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Singkil Agaranews.com – Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Organisasi Pemuda/i Tiga Kampung (Tikam) terdiri dari Kampung Pemuka Kampung Suka Damai Kecamatan Singkil serta Kampung Gosong Telaga Barat Kecamatan Singkil Utara Kabupaten Aceh Singkil menggelar Acara Halal Bihalal 1442 H / 2021 M, tingkat Kampung, acara Halal Bihalal yang dilaksanakan di halaman Masjid Al-Hidayah, Kampung Suka Damai Kecamatan Singkil Kabupaten Aceh Singkil pada Jum’at (14/05/21), ini mengambil tema “Mewujudkan Generasi qur’ani di zaman teknologi”.

Hadir dalam acara Halal Bihalal antara lain Sekdes Pemuka, Imam suka damai, Garim suka damai, Bilal suka damai, Tokoh Masysrakat, Tokoh Agama, Tokoh Adat yang ada dalam wilayah tiga kampung serta perwakilan organisasi masyarakat, dan undangan lainnya yang berhadir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Panitia Halal Bihalal Harpan, S.Pd dalam laporannya menyampaikan acara Halal Bihalal merupakan momen strategis untuk membuka hati, melapangkan dada, serta dengan ikhlas meminta dan memberi maaf kepada sesama, acara Hahal Bihalal ini juga menjadi ajang silaturahmi merajut tali persaudaraan.

Baca Juga :  Peduli Kesehatan Warga, Polres Tanjung Balai Sediakan Geray Vaksinasi Presisi

Selanjutnya Ketua Panitia PHBI menyampaikan terima kasih kepada Organisasi Tikam dan kepada Pemerintah Kampung yang terdiri dari Kampung Pemuka Kampung Suka Damai Kecamatan Singkil serta Kampung Gosong Telaga Barat Kecamatan Singkil Utara Kabupaten Aceh Singkil dan juga seluruh lapisan masyarakat, karena turut menciptakan situasi yang kondusif bagi umat Muslim terkhusus di tiga kampung yang kita cintai ini selama menjalankan puasa Ramadhan hingga perayaan Idul Fitri 1442 H yang saat ini bisa kita laksanakan bersama-sama katanya.

“Kebersamaan dan persaudaraan antar umat beragama yang telah terjalin selama ini perlu kita jaga karena merupakan modal berharga bagi pembangunan di wilayah tiga kampung ini,” demikian ucap Harpan.

Baca Juga :  Sepanjang Jalan Raya Sriamur Hingga Suka Mekar Tambun Utara Kabupaten Bekasi Langganan Banjir Kiriman

Berikut daftar pemenang lomba PHBI :
Pemenang lomba adzan :
Juara 1 Fitra utusan (pemuka)
Juara 2 Muzi utusan (Suka damai) dan
Juara 3 irsyadulfikri (pemuka)

Pemenang pildacil (pidato):
Juara 1 Nuraini (Gosong Telaga Barat)
Juara 2 Halimah (gosong telaga barat)
Juara 3 Hariadi ( Pemuka )

Pemenang juara Tahfidz Laki2
Juara 1 Rudiansyah (suka damai)
Juara 2 Muammar kadafi (suka damai)
Juara 3 Rabudin (Pemuka)

Pemenang juara Tahfidz perempuan
Juara 1 karmila(suka damai)
Juara 2 fitratulhusna (Telaga Barat)
Juara 3 Nunaya (Telaga Barat)

Pemenang shalawat :
Juara 1, Linda wati, Sahlimanti, Ninarahayu (Utusan suka damai)
Juara 2, Putri, Deli, Riska
(Utusan suka damai)
Juara 3, Ikbal, Hariadi, (Utusan pemuka)

Acara kemudian dilanjutkan dengan tausiah Agama Hikmah Halal Bihalal yang dibawakan oleh muballig Abi Sulaiman, S.Pd, Pimpinan Pesantren Darul Falah Az-Zamzamiah Lae Ijuk.

Reporter :SBY

Berita Terkait

Babinsa Sertu Sutarman Giat Kumpulkan Data Teritorial Desa Bertungen Julu: Menjaga Ketahanan Wilayah dan Mendukung Pembangunan Desa
Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Membersihkan Lingkungan
Bersama Perangkat Kecamatan, Warga, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Laksanakan Goro Bersama
Babinsa Koramil 02/Sidikalang Berbagi Cerita dan Keakraban di Kedai Ibu Tina Simarmata
Ikut Berbelasungkawa Babinsa Melayat Ke Rumah Duka di Wilayah Binaan 
Mewujudkan Keakraban,Babinsa Komsos dengan Warga Binaan
Gotong Royong TNI dan Masyarakat Bangun Kantor Koramil Parbuluan : Wujud Kemanunggalan dan Semangat Membangun Negeri
Untuk Menjaga Hubungan Baik, Babinsa Selalu Berkomunikasi Sosial Dengan Warga Binaan

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 15:36 WIB

Babinsa Sertu Sutarman Giat Kumpulkan Data Teritorial Desa Bertungen Julu: Menjaga Ketahanan Wilayah dan Mendukung Pembangunan Desa

Rabu, 24 April 2024 - 15:33 WIB

Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Membersihkan Lingkungan

Rabu, 24 April 2024 - 15:30 WIB

Bersama Perangkat Kecamatan, Warga, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Laksanakan Goro Bersama

Rabu, 24 April 2024 - 15:19 WIB

Babinsa Koramil 02/Sidikalang Berbagi Cerita dan Keakraban di Kedai Ibu Tina Simarmata

Rabu, 24 April 2024 - 15:16 WIB

Ikut Berbelasungkawa Babinsa Melayat Ke Rumah Duka di Wilayah Binaan 

Rabu, 24 April 2024 - 15:07 WIB

Gotong Royong TNI dan Masyarakat Bangun Kantor Koramil Parbuluan : Wujud Kemanunggalan dan Semangat Membangun Negeri

Rabu, 24 April 2024 - 15:03 WIB

Untuk Menjaga Hubungan Baik, Babinsa Selalu Berkomunikasi Sosial Dengan Warga Binaan

Rabu, 24 April 2024 - 14:55 WIB

Sertu Ramadhani Ramil 0201/-13/PST Ajak Warga Peduli Akan Kebersihan

Berita Terbaru

HEADLINE

Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Membersihkan Lingkungan

Rabu, 24 Apr 2024 - 15:33 WIB