Peduli Pendidikan, Satgas 131/Brs Beri Pelajaran Tambahan dan Bagikan Buku Kepada Anak-Anak Papua*

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 9 September 2021 - 19:17 WIB

40334 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nafri –  Agaranews.com Anak-anak Kampung Nafri belajar bersama di pos Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 131/Brs guna meningkatkan pengetahuan pelajaran mereka di Kampung Nafri Distrik Abepura Kota Jayapura, Papua (9/9/2021).

Hal tersebut disampaikan Danpos Nafri Letda Inf Maslan dalam rilisnya mengungkapkan, setiap sore anak-anak di Kampung Nafri datang ke pos untuk belajar dan bermain bersama.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kebetulan hari ini setelah belajar di Pos anak-anak kami bagikan buku tulis dan perlengkapan sekolah. Semoga apa yang kami berikan bisa bermanfaat untuk mereka di sekolah”, ungkap Danpos.

Baca Juga :  Peringati Hut Ke-77 RI, Sebanyak 87 Warga Binaan Lapas Kelas IIB Blangkejeren Memeperoleh Remisi Umum

Pelajaran tambahan ini diberikan guna menunjang proses belajar anak-anak, karena kegiatan belajar mengajar di sekolah formal di Kampung ini belum sepenuhnya beroperasi secara normal karena pandemi virus corona.

“Terkadang anak-anak hanya belajar tiga kali dalam seminggu, sehingga kami berniat untuk membantu mereka dengan memberikan pelajaran tambahan di pos agar pengetahuannya tetap terjaga bahkan meningkat,” ujar Danpos.

Baca Juga :  Praka AS Eksekutor Penembakan Marsal Berhasil di Tangkap

Salah satu anak, Berto (8) mengungkapkan ia senang dan bersemangat belajar di Pos Satgas Yonif 131/Brs.
“Saya senang belajar di Pos Satgas bersama teman-teman. Abang-abang TNI juga sering memberi kami coklat dan permen setelah selesai belajar”, ucapnya.(Pen Yonif 131/Brs/red)

Berita Terkait

Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri
Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 
Demi Bantu Petani dan Masyarakat, Prajurit TNI AD ini Rela Rugi Rp 20 Juta / Bulan
Wujud Perhatian Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bagikan Baju Layak Pakai Untuk Masyarakat Perbatasan
Peduli Pendidikan Diperbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Gadik
Jelang Hardikal Ke-78, Kodiklatal Meriahkan Lomba Panahan Dengan Penuh Kegembiraan

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 16:36 WIB

Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 16:31 WIB

Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 14:50 WIB

Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri

Kamis, 25 April 2024 - 14:44 WIB

Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 

Kamis, 25 April 2024 - 14:41 WIB

Demi Bantu Petani dan Masyarakat, Prajurit TNI AD ini Rela Rugi Rp 20 Juta / Bulan

Kamis, 25 April 2024 - 14:35 WIB

Peduli Pendidikan Diperbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Gadik

Kamis, 25 April 2024 - 14:31 WIB

Jelang Hardikal Ke-78, Kodiklatal Meriahkan Lomba Panahan Dengan Penuh Kegembiraan

Kamis, 25 April 2024 - 14:21 WIB

SMK N1 Sipispis Gelar Acara Pelepasan Peserta Didik TA 2023/2024

Berita Terbaru