Pekerjaan Peningkatan Jalan dan Drainase ke Liang Melas Datas Akan Segera Terlaksana

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 3 Desember 2021 - 19:24 WIB

40370 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabanjahe Agaranews.com , 03 Desember 2021

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang menyampaikan rencana pembangunan jalan Liang Melas Datas yang sudah dianggarkan pada APBD Tahun 2022 sebesar Rp. 6.029.000.000, pada awal tahun 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penganggaran ini sesuai dengan janji pemerintah Kabupaten Karo , hal ini disampaikan Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang di sela-sela pelatihan Jurnalistik Tahun 2021 yang dilaksanakan oleh Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kab. Karo, ketika menjawab pertanyaan wartawan di akhir acara.

“Saya sebagai pemimpin daerah memikirkan seluruh masyarakat Kabupaten Karo, dimana saat ini desa Liang Melas menjadi salah satu prioritas utama kami untuk pembangunan jalan dimana yang akan kami bangun untuk pertama kali adalah sistem drainase untuk mencegah genangan air di badan jalan yang selama ini mempercepat kerusakan jalan, setelah itu akan dilanjutkan dengan pembangunan jalan” ungkap Bupati Karo.

Baca Juga :  Dandim 0108/Agara Serah kan Sepeda Motor Bantuan Menhan Kepada Babinsa

“ Fokus pembangunan di wilayah Liang Melas datas sudah lama dilakukan pemerintah terutama dibidang pendidikan dan kesehatan , dimulai dari pembangunan SMP Negeri 2 Lau Baleng yang menjadi solusi atas keluhan masyarakat Liang Melas terhadap layanan pendidikan dan saat ini sedang memasuki pembangunan sekolah tahap kedua. sedangkan untuk pembangunan puskesmas pemerintah sudah meminta bantuan masyarakat untuk menyediakan lahan ” tambah Bupati Karo .

Bupati Karo menegaskan bahwa pemerintah kabupaten karo fokus untuk pembangunan daerah yang merata, tidak hanya di daerah tertentu. Pernyataan ini disampaikan Bupati Karo pada akhir acara pelatihan Jurnalistik Tahun 2021 yang dilaksanakan oleh Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kab. Karo.

Baca Juga :  Rayakan Kerja Tahun Rumah Berastagi, Ketua Karang Taruna Berastagi Banyak Kedatangan Tamu Undangan

Sementara wakil Bupati Karo Theopilus Ginting menegaskan,bahwa pemerintah daerah Karo tetap komitmen untuk membangun Karo,karena pemerintah hadir untuk masyarakat,ujarnya.

Turut hadir dalam acara tersebut Wakil Bupati Karo Theopilus Ginting, Sekretaris Daerah Kab. Karo Drs. Kamperas Terkelin Purba, M.Si, Asisten Administrasi Umum Drs. Mulianta Tarigan, Kepala Bappeda Karo Ir. Nasib Sianturi, Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan, Frans Leonardo Surbakti, S.STP. Acara ini mematuhi Protokol Kesehatan(red R.pandia)

Berita Terkait

Polsek Tigabinanga Sosialisasi Karhutla di Desa Binaan, Jangan Membakar Hutan Dan Lahan Sembarangan
Polres Dairi Amankan Pria Lansia Bacok Pakai Parang, Akibat Kesal Sang Adik Dobrak Pintu Dalam Kondisi Mabuk
Hari Terakhir Libur Lebaran, Polres Tanah Karo Tetap Standby Laksanakan Pengamanan
Jaga Harkamtibmas, Polsek Mardingding Giatkan Patroli Malam
Panglima TNI Tinjau Arus Balik Lebaran 1445 H/2024
Satgas Yonif 310/KK Keliling Kampung Untuk Lakukan Cukur Rambut Gratis
Duduk Berdiskusi Sekaligus Membentuk Cabang Persiapan PMII Aceh Selatan
Pengelolaan Baru, Pantai Jono Optimis Dongkrak Wisatawan Berkunjung Pada Tahun 2024

Berita Terkait

Selasa, 16 April 2024 - 10:07 WIB

Polsek Tigabinanga Sosialisasi Karhutla di Desa Binaan, Jangan Membakar Hutan Dan Lahan Sembarangan

Selasa, 16 April 2024 - 10:04 WIB

Polres Dairi Amankan Pria Lansia Bacok Pakai Parang, Akibat Kesal Sang Adik Dobrak Pintu Dalam Kondisi Mabuk

Senin, 15 April 2024 - 22:59 WIB

Hari Terakhir Libur Lebaran, Polres Tanah Karo Tetap Standby Laksanakan Pengamanan

Senin, 15 April 2024 - 22:55 WIB

Jaga Harkamtibmas, Polsek Mardingding Giatkan Patroli Malam

Senin, 15 April 2024 - 22:42 WIB

Panglima TNI Tinjau Arus Balik Lebaran 1445 H/2024

Senin, 15 April 2024 - 22:27 WIB

Duduk Berdiskusi Sekaligus Membentuk Cabang Persiapan PMII Aceh Selatan

Senin, 15 April 2024 - 22:23 WIB

Pengelolaan Baru, Pantai Jono Optimis Dongkrak Wisatawan Berkunjung Pada Tahun 2024

Senin, 15 April 2024 - 22:16 WIB

Pastikan Penumpang Kapal di Tangkahan Teluk Nibung Merasa Aman Sat Polairud Polres Tanjung Balai Melaksanakan Pengecekan

Berita Terbaru

HEADLINE

Jaga Harkamtibmas, Polsek Mardingding Giatkan Patroli Malam

Senin, 15 Apr 2024 - 22:55 WIB

HEADLINE

Panglima TNI Tinjau Arus Balik Lebaran 1445 H/2024

Senin, 15 Apr 2024 - 22:42 WIB