PJ Bupati Gayo Lues Lepas Calhaj Kloter 6 Aceh

admin

- Redaksi

Minggu, 28 Mei 2023 - 21:20 WIB

40182 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh. PJ. Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri. MM mewakili Gubenur Aceh melepas Calon Jemaah Haji Kloter 6 . Asal , Bireun , Lhoksumawe dan Gayo Lues.

Pelepasan berlangsung di Asrama Haji Aceh Pada 28 Mei 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir pada pelepasan ketua Petugas penyelenggara ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Aceh 144H/2023 M. Kepala kantor Kementrian Agama Prov. Aceh beserta Jajaran. PJ. Bupati Bireun beserta Jajaran dan Jajaran pemerintah Kabupaten Gayo Lues .

Baca Juga :  H. Irmawan Anggota DPR RI Silaturahmi Bersama Insan Pers dan LSM

Kloter 6 terbang bersama pesawat Garuda dengan nomor penerbangan GA-2106 pada Senin pagi 29 Mei 2019. Pukul 05.00 WIB.

Alhudri meminta kepada Calon Jemaah Haji Kloter 6 khususnya Gayo Lues tetap semangat, fokus beribadah dan menjaga kesehatan.
Calon jemaah haji yang bekesempatan berangkat pada tahun ini merupakan orng orang terpilih . Orang yang mendapatkan undangan khusus ke Mekah. Kesempatan ini jangan disia-siahkan . Displin ikut semua aturan yang berlaku. Agar mendapatkan kesempurnaan dalam menunaikan ibadah haji. Harap Ahudri.

Baca Juga :  Jaringan 4G Masuk ke Kampung Lesten, El Amin Apresiasi Kinerja Diskominfo Gayo Lues

Alhudri meminta kepada seluruh jemaah haji asal Aceh dapat mendoakan agar masyarakat Aceh Selalu diberikan kesehatan , keamanan dan kemakmuran dan terlepas dari segala masalah (Bang Yud)

Berita Terkait

Kapolres Gayo Lues, Wakapolres, dan PJU Polres Gelar Halal Bihalal Idul Fitri 1445 H/2024 M Bersama Personel
Suasana Libur Lebaran, Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Pantau Obyek Wisata Guna Terjaganya Kondusifitas Wilayah
Putra/Putri Tribrata Gayo Lues (PPTGL) Sambut Bulan Suci Ramadhan dengan Melakukan Pembagian Takjil Kepada Masyarakat
Proyek Peningkatan Struktur Jalan Kedah – Kongbur Diduga Asal Jadi
Satbinmas Polres Gayo Lues Gelar Apel Binkorpolsus dengan Personel UPTD KPH V Gayo Lues
Cegah Tindak Pidana Penyalahgunaan BBM, Kapolsek Kutapanjang Berikan Imbauan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H/ 2024 M
Anggota DPRK Gayo Lues Minta Segera Diperbaiki Jika Tidak Sesuai Akan Dibahas Dirapat Dewan
Satreskrim Polres Gayo Lues Gelar Pengecekan SPBU di Wilayah Hukum Polres Gayo Lues Menjelang Hari Raya Idul Fitri 2024
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 16:53 WIB

Dandim Jayawijaya Hadiri Ibadah HUT Pekabaran Injil Ke-70 di Lembah Baliem

Sabtu, 20 April 2024 - 16:42 WIB

Bentuk Kepedulian, Bhabinkamtibmas Polsek Tigapanah Melayat ke Rumah Warga Masyarakat Desa Binaan

Sabtu, 20 April 2024 - 13:31 WIB

Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Kembali Gagalkan Penyelundupan Di Sekitar Patok BSP 57

Sabtu, 20 April 2024 - 13:25 WIB

KRYD Pasca Ops Ketupat, Polres Tanah Karo Stand By Pengaturan di Daerah Wisata

Sabtu, 20 April 2024 - 13:12 WIB

Bergerak Peduli, Kodim 1702/Jayawijaya Gelar Karya Bakti

Sabtu, 20 April 2024 - 12:59 WIB

” House of Silence ” Bentuk Nilai Toleransi Yang Di Implementasikan di Jerman 

Sabtu, 20 April 2024 - 12:05 WIB

Ke Sekolah Tanpa Alas Kaki, Bintara Kesehatan Sigap Obati Luka Anak Papua

Sabtu, 20 April 2024 - 11:41 WIB

Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Berikan Bantuan Tenaga Pendidik Untuk Sekolah Terpencil Perbatasan Papua Selatan

Berita Terbaru

HEADLINE

Bergerak Peduli, Kodim 1702/Jayawijaya Gelar Karya Bakti

Sabtu, 20 Apr 2024 - 13:12 WIB