Pj Bupati Harapkan PPDI Pati Tetap Jaga Etika Kesopanan di Silatnas

Redaksi Jawa Tengah

- Redaksi

Rabu, 25 Januari 2023 - 21:06 WIB

4090 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PATI|AGARANEWS.COM Bertempat di Plaza Pragolo, Penjabat Bupati Pati Henggar Budi Anggoro, Selasa (24/1), melepas keberangkatan perwakilan Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI)

Kabupaten Pati untuk mengikuti Silaturahmi Nasional (Silatnas ) PPDI Tahun 2023 di Jakarta.

Hadir pula dalam kesempatan tersebut, Forkopimda, Ketua PPDI dan perwakilan PPDI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebanyak 1.029 perangkat desa berangkat dengan menaiki 23 bus dan satu minibus. Jumlah ini merupakan 25% dari seluruh PPDI se-Kabupaten Pati.

Baca Juga :  Posko Kesehatan Siaga 24 Jam, Perahu Disiapkan untuk Kunjungan Pasien Terdampak Banjir

Henggar berpesan agar saat penyampaian aspirasi di Jakarta nanti, para perangkat desa tetap menjaga etika dan kesopanan.

“Tunjukkan bahwa kontingen PPDI dari Kabupaten Pati saat di Jakarta nanti tetap memegang teguh sopan-santun. Jangan sampai membuat pernyataan-pernyataan yang ‘ora nggenah’. Hati-hati dalam mengikuti orasi. Jangan sampai ada perkataan yang kurang baik,” pesan Henggar.

Pj Bupati pun mengingatkan saat nanti ada perwakilan yang sudah difasilitasi untuk bertemu pejabat pemerintah/DPR RI dan menyampaikan aspirasi.

Baca Juga :  Tasyakuran Alun-alun Kembangjoyo, Bupati : "Mugo-mugo laris

“Mungkin oratornya atau Ketua PPDI pusat, ya sudah. Toh tidak mungkin semua berkesempatan untuk bicara,” kata Henggar.

Dalam pidatonya, Pj Bupati atas nama Pemerintah Kabupaten Pati menyampaikan juga apresiasinya.
“Mudah-mudahan melalui Silatnas, PPDI Kabupaten Pati berhasil dalam mewujudkan eksistensinya”, pungkas Henggar.

Reporter: Heru, Suparno

Sumber: liputan forkompin

Editor: HAND

Berita Terkait

Selaraskan Prioritas Pembangunan, PJ Bupati Pati Buka Musrenbang RKPD Tahun 2025 dan RPJPD Tahun 2025-2045
Pj Bupati Pati Hadiri Halalbihalal BKPSDM
Halal Bihalal Antarpimpinan OPD Dipusatkan di Pendopo Kabupaten 
Penyerahan bantuan sosial bingkisan lebaran untuk anak panti dan petugas kebersihan tahun 2024
Jalan hancur akibat truk tambang warga demo tuntut perbaikan jalan
Henggar Hadiri Rakor Pengamanan Mudik Lebaran Jateng
Bupati Pati Hadiri PJ Pembukaan TMMD Reguler ke-119
Pj Bupati Serahkan SK Pensiun Periode April – Juni 2024

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 14:44 WIB

Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 

Kamis, 25 April 2024 - 14:41 WIB

Demi Bantu Petani dan Masyarakat, Prajurit TNI AD ini Rela Rugi Rp 20 Juta / Bulan

Kamis, 25 April 2024 - 14:39 WIB

Wujud Perhatian Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bagikan Baju Layak Pakai Untuk Masyarakat Perbatasan

Kamis, 25 April 2024 - 14:35 WIB

Peduli Pendidikan Diperbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Gadik

Kamis, 25 April 2024 - 14:31 WIB

Jelang Hardikal Ke-78, Kodiklatal Meriahkan Lomba Panahan Dengan Penuh Kegembiraan

Kamis, 25 April 2024 - 14:15 WIB

Kasdim 0209/LB Hadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah di Lingkungan Pemkab Labura

Kamis, 25 April 2024 - 14:11 WIB

Warung Kopi, Media Babinsa Komsos Dengan Warga Binaannya

Kamis, 25 April 2024 - 13:59 WIB

Babinsa Koramil 0201-05/Monitoring Peristiwa Gantung Diri

Berita Terbaru