Polres Gayo Lues Gelar ”Bakti Sosial Peduli Covid-19″

admin

- Redaksi

Selasa, 21 April 2020 - 23:58 WIB

4052,875 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

[URIS id=6177]

 

GAYO LUES, AGARANEWS – Jajaran Polres Gayo Lues beserta Bhayangkari   melaksanakan Bakti Sosial pemberian Tali Asih Peduli Covid-19 untuk membantu Masyarakat yang terdampak Ekonomi menghadapi Perkembangan Wabah Virus Corona di wilayah hukum Polres Gayo Lues, pada Selasa, 21 April 2020.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan Bakti Sosial pemberian Tali Asih Peduli Covid-19 oleh Polres Gayo Lues, langsung dipimpin oleh Kapolres Gayo Lues AKBP Rudi Setiawan, S.I.K, M.S.i diikuti oleh Waka Polres, PJU dan Personel Polres Gayo Lues.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumkam Sumut Raih Piagam Penghargaan Dari Menteri Hukum dan HAM di Jakarta

Kapolres Gayo Lues AKBP Rudi Setiawan, S.I.K, M.S.i  mengatakan Kegiatan Bakti Sosial memberikan Sembako guna untuk membantu Masyarakat yang terdampak Ekonomi menghadapi Perkembangan Wabah Virus Corona di wilayah hukum Polres Gayo Lues.

Kegiatan Bakti Sosial Peduli Covid-19 ini juga di laksanakan serentak oleh Polsek jajaran Polres Gayo Lues.  Bakti Sosial pemberian tali asih berupa Sembako yang diberikan kepada Masyarakat yang kurang mampu berjumlah  271 Paket, ujarnya.

Baca Juga :  Guna Meningkatkan Keimanan Warga Binaan,Rutan Kabanjahe Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Ibadah Kebaktian

Tali asih berupa Sembako tersebut dibagikan kepada 271 Masyarakat kurang mampu yang memang benar-benar layak mendapatkan Bantuan yang sudah didata oleh Personel Polres Gayo Lues, sebutnya.

Pembagian bantuan berupa Sembako tersebut merupakan kepedulian POLRI khususnya Jajaran Polres Gayo Lues terhadap Masyarakat dan diharapkan dapat meringankan beban Masyarakat kurang mampu yang terdampak Ekonomi akibat penyebaran COVID-19 seperti yang terjadi saat ini, kata Kapolres Gayo Lues AKBP Rudi Setiawan, S.I.K, M.S.i. (ABDIANSYAH)

Berita Terkait

Pengadaan Baju Linmas Pegulu Kute Belanja Langsung Ke Usaha Dagang.
Yonarmed 11/GG/2/2 Kostrad Latihan Mountaineering dan Senam Praktek
Puji Tuhan, Mama Veronica Terima Kasih Bapak TNI Sudah Kasih Obat dan Vitamin Gratis
Panglima TNI Pimpin Apel Bersama Wanita TNI Tahun 2024
Melalui Patroli Malam, Polres Tanah Karo Pastikan Situasi Kamtibmas Malam Hari Kondusif
Babinsa Sertu Sutarman Giat Kumpulkan Data Teritorial Desa Bertungen Julu: Menjaga Ketahanan Wilayah dan Mendukung Pembangunan Desa
Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Membersihkan Lingkungan
Bersama Perangkat Kecamatan, Warga, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Laksanakan Goro Bersama

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 07:38 WIB

Pengadaan Baju Linmas Pegulu Kute Belanja Langsung Ke Usaha Dagang.

Rabu, 24 April 2024 - 23:19 WIB

Yonarmed 11/GG/2/2 Kostrad Latihan Mountaineering dan Senam Praktek

Rabu, 24 April 2024 - 23:15 WIB

Puji Tuhan, Mama Veronica Terima Kasih Bapak TNI Sudah Kasih Obat dan Vitamin Gratis

Rabu, 24 April 2024 - 23:06 WIB

Melalui Patroli Malam, Polres Tanah Karo Pastikan Situasi Kamtibmas Malam Hari Kondusif

Rabu, 24 April 2024 - 15:36 WIB

Babinsa Sertu Sutarman Giat Kumpulkan Data Teritorial Desa Bertungen Julu: Menjaga Ketahanan Wilayah dan Mendukung Pembangunan Desa

Rabu, 24 April 2024 - 15:33 WIB

Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Membersihkan Lingkungan

Rabu, 24 April 2024 - 15:30 WIB

Bersama Perangkat Kecamatan, Warga, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Laksanakan Goro Bersama

Rabu, 24 April 2024 - 15:19 WIB

Babinsa Koramil 02/Sidikalang Berbagi Cerita dan Keakraban di Kedai Ibu Tina Simarmata

Berita Terbaru