Satgas TMMD Ke-107 Menggelar Penyuluhan Narkoba di Desa Ekan

Ardiyanto

- Redaksi

Kamis, 2 April 2020 - 21:45 WIB

40537 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Agaaranews, Gayo lues – Satgas TMMD Ke-107 Kodim 0113/Gayo Lues, memberikan penyuluhan narkoba kepada masyarakat Desa Ekan, Kecamatan Pining. Pada Kamis, (02/04/2020).

Kegiatan penyuluhan narkoba tersebut diikuti masyarakat Desa Ekan, yang mana menjadi sasaran TMMD Ke-107 saat ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Turut hadir dalam acara tersebut, BNNK Gayo lues, jajaran Polsek Pining, Satgas TMMD Ke-107 Kodim 0113/Gayo Lues dan puluhan masyarakat Desa Ekan.

Pasi Intel kodim 0113/Gayo Lues,
melalui anggota Intel Kodim 0113 Serka Suhendra Izas
mengatakan, tujuan kegiatan ini ialah, supaya masyarakat kita dapat mengerti akan bahayanya narkoba. Terutama para generasi muda penerus bangsa, yang mana kita tahu begitu banyak sudah generasi muda yang rusak moral dan mental akibat barang haram tersebut,” kata Izas.

“Ia juga berharap, semoga orang tua selalu mengawasi anak anaknya, agar tidak terjerumus ke lembah hitam itu,” pintanya. (Ardiyanto Porang)

Berita Terkait

Bupati Karo Ikuti Rapat Koordinasi Rencana Pembangunan Rumah Sakit Umum Kabanjahe
Peringati Hari Guru Ke- 78, Kabupaten Karo Gelar Perlombaan Senam Sehat Tingkat SMP, SMA/SMK, Guru
Panglima TNI Hadiri Penyerahan DIPA dan Buku Daftar Aplikasi TKD TA. 2024
Walikota Tanjungbalai Irup Upacara Peringatan HUT Ke – 52 Tahun 2023
Membangun Kesehatan dan Kebersamaan : Pesan Inspiratif dari Jam Komandan Dandim 0806/Trenggalek
Keren,…!!! Tim SFQR TNI AL Berhasil GAGALKAN Penyelundupan Ballpress Modus Baru
Sat Binmas Polres Pakpak Bharat, lakukan Sosialisasi Sadar Hukum dan Bahaya Narkoba
Pemkab Aceh Singkil Gelar Upacara Bendera Perayaan Hari KORPRI Ke-52, Ini Harapan Dewan Pengurus Nasional

Berita Terkait

Minggu, 8 Januari 2023 - 07:56 WIB

Nikmati Sabtu Malam, Presiden Jokowi Bersama Keluarga Naik Andong di Malioboro

Sabtu, 23 Juli 2022 - 12:16 WIB

Danrem 072/Pamungkas Senam Bersama Di Selasar Teras Malioboro 1 Yogyakarta

Sabtu, 23 April 2022 - 12:51 WIB

Terima surat Bupati Blora ,rektor UGM siap bantu kawal pembangunan akses Blora selatan dan pendirian RS Randublatung

Jumat, 15 April 2022 - 16:39 WIB

Ir Faaz Penghina Ketum APKOMINDO Dieksekusi ke Lapas Wirogunan Yogya

Minggu, 27 Maret 2022 - 08:37 WIB

Presiden Jokowi Jenguk Buya Syafii di Sleman

Rabu, 23 Maret 2022 - 14:44 WIB

17 pemuda Blora ikuti pelatihan ternak milinial di bengkel sapi kalijeruk yogyakarta

Jumat, 11 Maret 2022 - 19:28 WIB

Jelang Ramadhan, Kapolri Kejar Target Akselerasi Vaksinasi Booster.

Jumat, 11 Maret 2022 - 17:55 WIB

Kapolri Apresiasi Warga yang Pilih Dirawat di Isoter Karena Ikut Kendalikan Laju Covid-19

Berita Terbaru