Satresnarkoba Polres Gayo Lues Tangkap Pemilik Sabu dan Ganja

admin

- Redaksi

Selasa, 24 Desember 2019 - 12:37 WIB

401,663 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

GAYO LUES, AGARANEWS – Satuan Reserse Narkoba (SATRESNARKOBA) Polres Gayo Lues berhasil mengamankan pemilik narkotika jenis sabu sabu dan ganja. Senin (23/12/ 2019), sekira pukul 15.00 WIB, bertempat di Desa Gajah Kecamatan Pinding Kabupaten Gayo Lues.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Gayo Lues AKBP Rudi Setiawan S,IK,M,SI melalui Kasat Narkoba Iptu Syamsuir SE mengatakan, pelaku berinisial MR (41), pekerjaan
petani, alamat Dusun Belah imem, Desa Pinding, Kecamatan Pinding, Kabupaten Gayo lues.

” Kronologis, pada hari Senin 23 Desember 2019 sekira pukul 14.30 WIB, personil Satresnarkoba Polres Gayo Lues mendapat informasi dari masyarakat, bahwa di Desa Gajah Kecematan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues sering di jadikan tempat pengedar Narkotika jenis Sabu dan Ganja, menindak lanjuti informasi tersebut. Selanjutnya Anggota Satresnarkoba Polres Gayo Lues melakukan penyelidikan. Dan pada pukul 15.00 wib Anggota Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil melakukan penangkapan terhadap laki – laki bernama Mardani,” ujar Iptu Syamsuir SE.

Lanjutnya, adapun barang bukti yang di temukan, 8 paket sabu dibungkus dengan plastik bening dengan berat 7,59 gram, 1 paket ganja dibungkus dengan kertas putih dengan berat 2,59 gram, 1 unit hanphone merek Samsung warna biru dan 1 unit sepeda motor honda Revo No. Pol BL 3053 PAG.

Untuk peroses lebih lanjut barang bukti dan tersangka di bawa ke Polres Gayo Lues. (Ardiyanto)

Berita Terkait

Merdunya Suara Vokal Grup Satgas 330 Tri Dharma, Iringi Ibadah Perayaan Natal di GKII Antiokhia Intan Jaya
Merangkul Pemuda Pedalaman Papua Selatan Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bagikan Sarana Olahraga
Manfaatkan Lahan Tidur, Pos Manamas Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Kembangkan Lahan Pertanian Disekitar Pos
Satgas Yonif 125/SMB Laksanakan Pemupukan Padi Bersama Masyarakat, Wujud Kemanunggalan TNI Dengan Rakyat
Secara Virtual, Kasrem 081/DSJ Ikuti Penandatanganan MoU Kementan dan TNI
Bantu Perhatikan Kesehatan Masyarakat, Pos Nelu Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Laksanakan Program Kesehatan Keliling
Perayaan HUT Ke-78 Armed TNI AD Dan HUT Ke 71 Yonarmed 2/KS Refleksi Perjalanan Pengabdian Kebersamaan Korps Armed TNI AD
Kodim 0108/Agara Gelar Bhakti Sosial Kesehatan Dan Bahan Pangan Murah Meriahkan HUT Kodam IM Ke – 67 Dan Pengendalian Inflasi Akhir Tahun 2023

Berita Terkait

Senin, 4 Desember 2023 - 16:24 WIB

Merdunya Suara Vokal Grup Satgas 330 Tri Dharma, Iringi Ibadah Perayaan Natal di GKII Antiokhia Intan Jaya

Senin, 4 Desember 2023 - 16:19 WIB

Merangkul Pemuda Pedalaman Papua Selatan Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bagikan Sarana Olahraga

Senin, 4 Desember 2023 - 16:13 WIB

Manfaatkan Lahan Tidur, Pos Manamas Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Kembangkan Lahan Pertanian Disekitar Pos

Senin, 4 Desember 2023 - 16:09 WIB

Satgas Yonif 125/SMB Laksanakan Pemupukan Padi Bersama Masyarakat, Wujud Kemanunggalan TNI Dengan Rakyat

Senin, 4 Desember 2023 - 16:05 WIB

Secara Virtual, Kasrem 081/DSJ Ikuti Penandatanganan MoU Kementan dan TNI

Senin, 4 Desember 2023 - 15:56 WIB

Perayaan HUT Ke-78 Armed TNI AD Dan HUT Ke 71 Yonarmed 2/KS Refleksi Perjalanan Pengabdian Kebersamaan Korps Armed TNI AD

Senin, 4 Desember 2023 - 13:31 WIB

Kodim 0108/Agara Gelar Bhakti Sosial Kesehatan Dan Bahan Pangan Murah Meriahkan HUT Kodam IM Ke – 67 Dan Pengendalian Inflasi Akhir Tahun 2023

Senin, 4 Desember 2023 - 11:25 WIB

Pangdam IM, PJ Gubernur Aceh dan Kapolda Aceh membuka kegiatan Bakti Sosial Kesehatan dan Pangan Murah Akhir Tahun 2023

Berita Terbaru