Seruan Aksi Tuntutan Mahasiswa UIN Ar-Raniry Untuk Nenstabilkan Harga Minyak BBM Bersubsidi, Agar Masyarakat Tidak Resah Lagi

admin

- Redaksi

Senin, 5 September 2022 - 20:53 WIB

40198 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

   

BANDA ACEH, AGARA NEWS | Mahasiswa UIN ar- raniry Banda Aceh menyuarakan aksi demo nya di gedung DPRA untuk menyuarakan suara rakyat tentang kenaikan harga BBM, senin ( 5/9/2022 ).

Demonstran dari UIN ar-raniry mendesak masuk ke kedung DPRA untuk menyampaikan suara rakyat karena resah dengan kenaikan harga BBM bersubsidi naik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kenaikan harga BBM Pertalite, dari Rp7.650 per liter menjadi Rp10 ribu per liter. BBM jenis Solar Subsidi dari Rp5.150 menjadi Rp6.800 per liter Kemudian, Pertamax nonsubsidi dari Rp12.500 per liter, menjadi Rp14.500 per liter.

Baca Juga :  Kerja Bakti Babinsa Serda Sufrial Bersama Warga, Ditengah Pandemi Covid 19

Aksi tersebut sempat memanas dengan aparat keamanan sekitar siang tadi.

Tuntutan mahasiswa itu sendiri menolak keputusan dari pemerintah terkait kenaikan harga minyak BBM bersubsidi, agar mendesak pemerintah untuk stabilkan harga BBM sehingga masyarakat tidak lagi mengeluh tentang harga minyak melambung naik.

Regulasi tersebut berujung ricuh di gedung DPRA karena bentrok dengan aparatur keamanan di sana, dimana kepolisian menghadang mahasiswa untuk masuk ke kedung DPRA sehingga terjadi bentrokan sikut saling sikut dengan kepolisian.

Baca Juga :  Pembangunan D.I Irigasi waih Tilis diduga Hamburkan Uang Negara Puluhan Milyar Rupiah Polres Gayo Lues Diminta Lidik

 

Bahakan sebagian mahasiswa UIN ar-raniry pingsan karena berdesakan dengan kepolisian, hingga malam ini pukul 19 : 00 WIB mahasiswa UIN ar-raniry masih melakukan tuntutan kepada DPRA agar harga minyak di stabilkan kembali.

Hingga malam ini pukul 20 : 00 Wib mahasiswa UIN ar-raniry masih berjaga di depan gedung DPRA karena pemerintah belum menanggapi aspirisi suara mahasiswa tentang kenaikan harga minyak BMM bersubsidi naik.

 

Penulis : Syahrul Amin, Prodi Kesejahteraan Sosial, UIN ar-raniry.

Berita Terkait

PUSDA dan FPA Selenggarakan Santunan Anak Yatim dan Buka Puasa Bersama
Brigjendpol Armia Fahmi Wakapolda Aceh Sambut Wamenkominfo RI Kunker Ke Aceh
Kapolda Aceh Perintahkan Jajarannya untuk Tindak SPBU Nakal
Brigjendpol Armia Fahmi Wakapolda Aceh: Al-Qur’an sebagai Panduan Ibadah dan Pedoman Hidup
Diduga Pernah Lakukan Pinjaman Sementara Dengan KasBon,PJ Bupati Gayo Lues Diminta Copot PJ Sekda
Dittipidum Bareskrim Polri Keluarkan DPO Kasus Pidana Pemilu
Menelisik Sosok Toserba, Sang Pembisik di Lingkaran Pj Gubernur Aceh
Raih Piala Adipura , Ketua PUSDA Heri Safrijal Apresiasi Pj Walikota Langsa Syaridin SP,d, MP,d

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 00:25 WIB

Babinsa Koramil 02/TL Kodim 0209/LB Dampingi PPL dan Petani, Rencana Pengolahan Lahan Balik Damen

Rabu, 24 April 2024 - 00:22 WIB

Kasrem 033/WP Menerima Kunjungan Praktik Kerja Pasis Sespimti 33 Pokjar V di Makorem 033/WP Kota Tanjungpinang

Rabu, 24 April 2024 - 00:16 WIB

Kasdam I/BB Bawa Commander of The 2nd PDF Singapore Panen Jagung di Binjai

Rabu, 24 April 2024 - 00:10 WIB

Kasum TNI Pimpin Acara Laporan Korps Kenaikan Pangkat 19 Perwira Tinggi TNI

Rabu, 24 April 2024 - 00:05 WIB

Kababinminvetcaddam I/BB Pimpin Sertijab Kakan, Purna Tugas, dan Syukuran Naik Pangkat, Halal Bihalal Serta Perayaan HUT 33 Personil

Selasa, 23 April 2024 - 23:55 WIB

Polres Tanjung Balai Laksanakan Apel Siaga Dalam Pengamanan Pembacaan Putusan MK

Selasa, 23 April 2024 - 23:52 WIB

Sat Polairud Polres Tanjung Balai Hentikan Satu Kapal saat Patroli Sampaikan Pesan Kamtibmas Secara Humanis

Selasa, 23 April 2024 - 23:45 WIB

Sampaikan Arahan, Kapolres Simalungun Perintahkan Penajaman Target Operasi dan Zero Tolerance Terhadap Keterlibatan Narkoba di Jajaran Resnarkoba

Berita Terbaru