SMA Negeri 1 Kutacane Sabet 4 Mendali Pada Olimpiade Pahlawan Sains Indonesia (OPSI)

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 22 Desember 2020 - 12:52 WIB

401,012 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Poto kepala sekolah dan anak murid yang Juara.

Aceh Tenggara, Agaranews.com.         Terus dan terus mengukir prestasi, layak disandangkan pada SMA Negeri 1 Kutacane Kabupaten Aceh Tenggara, yang telah menempatkan diri sebagai SMA pilihan dan rujukan.

SMA Negeri 1 Kutacane yang berhasil menyumbangkan 4 Mendali pada Olimpiade Pahlawan Sains Indonesia (OPSI) yang diselenggarakan oleh Forum Pelatihan Olimpiade Sains Indonesia (POSI), pada tanggal 22 November 2020 secara online.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Prestasi yang diraih, Mendali Emas disumbangkan oleh Nadia Salsabila (Ekonomi), Mendali perak disumbangkan oleh Wila Hera Kusdila (Matematika), Mendali perak cabang (Kimia) disumbangkan oleh Selvya Mulyani, dan Mendali perunggu disumbangkan oleh Galiwan Asdan (Komputer).                                            Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Kutacane Salihin, S.Pd. M.Si melalui Koordinator Program Exclusive Abzio Safari. T, S.Pd, saat dikonfirmasi media ini, Kamis (17/12/2020) diruangan guru, menuturkan, mengapresiasi capaian prestasi ini. Siswa-siswi yang berhasil mempersembahkan prestasi tersebut adalah siswa-siswi kelas XI IPA Exclusive, sebelum ditetapkan sebagai perwakilan SMA Negeri 1 Kutacane untuk mengikuti lomba/olimpiade maka terlebih dahulu dilakukan pembentukan tim belajar yang direkomendasikan oleh setiap perwakilan cabang pilihan dan kita melakukan persiapan kepada siswa-siswi dengan belajar mandiri dalam mengikuti lomba/olimpiade.

Baca Juga :  Warga Kecamatan Gunung Meriah -Simpang Kanan Mendesak Pemkab Setujui Pelepasan Lahan HGU PT Socfindo perkebunan lae Butar.

Abzio juga menjelaskan bahwa sejak awal pembentukan program pembelajaran exclusive ini dibuat oleh ibuk Fitriana, S.Pd, karena sebelum siswa-siswi mengikuti lomba/olimpiade sudah dibentuk terlebih dahulu, jenjang atau cabang yang di ikuti pada lomba/olimpiade adalah SMA, SMK dan MA Se-Indonesia.

Sebelum Olimpiade Pahlawan Sains Indonesia (OPSI), siswa-siswi juga sudah mengikuti lomba/olimpiade Pekan Kompetisi Pelajar Indonesia (PKPI) yang diselenggarakan oleh Bachelor Indonesia pada 17 s/d 23 Oktober 2020 yang lalu. “kita dapat juara 1, 2 dan 3 di cabang kimia, juara 1 diraih oleh Selvya Mulyani, juara 2 diraih oleh Wila Hera Kusdila dan juara 3 diraih oleh Nadia Nur.” Ujarnya.

Baca Juga :  Berikan Rasa Aman dan nyaman melaksanakan ibadah Sholat Tarawih, Personil Polres Tanjung balai Pengamanan di Mesjid Mesjid

Tak hanya itu, siswa-siswi kita juga mendapatkan juara 3 pada cabang matematika, yaitu Wila Hera Kusdila dan Farhan pada lomba/olimpiade Basic Science Competition (BSC) yang diselenggarakan oleh Forum Pelatihan Olimpiade Sains Indonesia (POSI) pada 27 September 2020 yang lalu.

“Alhamdulillah rasa syukur tak terhingga atas capaian prestasi anak didik kami yang kesekalian kalinya di tengah pandemi, prestasi ini membuktikan produktifitas SMA Negeri 1 Kutacane tidak pernah berhenti meskipun dalam kondisi seperti ini.” terang Abzio.

Ia juga menambahkan, dirinya juga tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada seluruh tim pembina dan pendamping yang telah memberikan dedikasi dan loyalitas tinggi dalam melayani anak-anak didik. Namun demikian, ia juga mengingatkan kepada seluruh guru pembimbing agar tetap Istiqomah dalam pembinaan serta tidak boleh cepat merasa puas dengan hasil yang telah dicapai. pungkanya.

Red. Hidayat Desky…..

Berita Terkait

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-9 Saitun GBKP Klasis Kabanjahe Tigapanah
Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, KOOPS TNI HABEMA Sita Senpi dan Puluhan Munisi
KASAD Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD
Kapolda Kunjungi Polres Pakpak Bharat dan Berpesan “Harus Menjadi Mitra Bagi Masyarakat dan Seluruh Stakeholder
Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel
Kapolda Sumut Kunker Ke Polres Dairi, Berikan Pelayanan Terbaik Terhadap Masyarakat
Kembali Lakukan Anjangsana ke Kampung Yarat Timur, Kedatangan Satgas Yonif 623 Disambut Hangat Oleh Masyarakat
Tingkatkan Pemolisian Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Simpang Empat Sambangi Masyarakat Desa Binaan

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 22:55 WIB

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-9 Saitun GBKP Klasis Kabanjahe Tigapanah

Jumat, 19 April 2024 - 22:44 WIB

Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, KOOPS TNI HABEMA Sita Senpi dan Puluhan Munisi

Jumat, 19 April 2024 - 22:41 WIB

KASAD Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Jumat, 19 April 2024 - 20:57 WIB

Kapolda Kunjungi Polres Pakpak Bharat dan Berpesan “Harus Menjadi Mitra Bagi Masyarakat dan Seluruh Stakeholder

Jumat, 19 April 2024 - 20:37 WIB

Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel

Jumat, 19 April 2024 - 19:50 WIB

Kembali Lakukan Anjangsana ke Kampung Yarat Timur, Kedatangan Satgas Yonif 623 Disambut Hangat Oleh Masyarakat

Jumat, 19 April 2024 - 19:43 WIB

Tingkatkan Pemolisian Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Simpang Empat Sambangi Masyarakat Desa Binaan

Jumat, 19 April 2024 - 19:40 WIB

Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Malam Hari, Polsek Simpang Empat Mobile Patroli Malam

Berita Terbaru