Sosial Monitoring Independent ( SMI ) Kab.Karo Prihatin dan Mempertanyakan Kinerja Kadis Kesehatan Kab.Karo

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 13 Januari 2022 - 14:40 WIB

40546 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Tanah Karo, Agaranews.com : Ketua Sosial Monitoring Indonesia ( SMI ) Kabupaten Karo, Hyskia Satria Purba yang didampingi  Bendahara, Richard Gagah Sitepu mengaku sangat prihatin dan kecewa atas kinerja Kadis Kesehatan Kabupaten Karo, hal ini diungkapkannya kepada Redaksi Media ini pada Kamis 13/01 di Kabanjahe.

Lanjut Hyskia, saat ini pandemi Covid-19 sedang mewabah, perlu kerja serius Tenaga Kesehatan, tentu harus dikomandoi oleh Kadis Kesehatan agar kerjanya maksimal. Tapi sangat disayangkan hari ini kali ketujuh kami berkunjung ke Kantor Dinas Kesehatan untuk mengkomfirmasi tentang vaksin covid 19 di Kabupaten Karo, lagi – lagi jawaban Stafnya Ibu Kadis tidak berada ditempat, ditanya kemana.. ? Mungkin di Kantor Bupati, jawabnya acuh tak acuh, kata Hyskia yang juga seorang jurnalist ini kesal.

Baca Juga :  Peduli Dengan Petani Babinsa Turun Sawah Bantu Tanam Padi

Tambah Hyskia lagi, banyak masyarakat  menyampaikan keluhannya kepada SMI, bahwa untuk mendapatkan vaksin sulit, dibola – bola kesana kemari, sementara menurut imformari yang kami dapat vaksin tersebut banyak di Dinas Kesehatan.

Berkaitan dengan itu, maka kami dari SMI menilai kinerja Dinas Kesehatan Kabupaten Karo perlu dipertanyakan, karena apa,…? Kami selaku sosial kontrol berkeliling ke Puskesmas – Puskesmas, tapi Kepala Puskesmas juga jarang berada ditempat, jadi apa kerja mereka ini,…??? Tanya Ketua SMI Karo ini tanpa meminta jawaban.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bendahara SMI Karo juga menimpali, mungkin sekarang Kadis Kesehatan Karo, drg.Irna S Mielala sudah ganti jabatan jadi ajudan Bupati, karena dimana ada Bupati disitu ada dia, dia lupakan Tupoksinya sebagai Kadis Kesehatan, jadi kita dari SMI Karo sangat kecewa karena sudah tujuh kali datang ke Kantornya beliau tidak pernah ada ditempat, ujar Gagah Sitepu.

Baca Juga :  Warga Desa ujung Bawang Menerima Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dari  ( BLT-DD ). Tambahan

Mendengar keluhan SMI Kabupaten Karo ini, awak media mencoba menghubungi Kadis Kesehatan Kabupaten Karo, drg.Irna S Mielala, tapi nomor kontaknya tidak aktif, ketika mengirim pesan WhatsApp hanya conteng satu, menurut beberapa teman wartawan, Kadis Kesehatan telah memblokir nomor kontak rekan – rekan wartawan, ada apa,…??? Dan mengapa,…??? ( Lia Hambali )

Berita Terkait

Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu
Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri
Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 
Demi Bantu Petani dan Masyarakat, Prajurit TNI AD ini Rela Rugi Rp 20 Juta / Bulan
Wujud Perhatian Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bagikan Baju Layak Pakai Untuk Masyarakat Perbatasan
Peduli Pendidikan Diperbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Gadik
Jelang Hardikal Ke-78, Kodiklatal Meriahkan Lomba Panahan Dengan Penuh Kegembiraan

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 16:36 WIB

Baitul Mal Agara Telah menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 16:31 WIB

Baitul Mal Agara Telah  menyalurkan 100 Persen ZISWAF Pada Bulan Ramadhan lalu

Kamis, 25 April 2024 - 14:50 WIB

Kasrem 033/WP Menghadiri Acara Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke – 52 Tingkat Provinsi Kepri

Kamis, 25 April 2024 - 14:44 WIB

Tingkatkan Ketaqwaan, Prajurit Menarmed 2 Kostrad Laksanakan Rutinitas Doa Bersama 

Kamis, 25 April 2024 - 14:41 WIB

Demi Bantu Petani dan Masyarakat, Prajurit TNI AD ini Rela Rugi Rp 20 Juta / Bulan

Kamis, 25 April 2024 - 14:35 WIB

Peduli Pendidikan Diperbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Gadik

Kamis, 25 April 2024 - 14:31 WIB

Jelang Hardikal Ke-78, Kodiklatal Meriahkan Lomba Panahan Dengan Penuh Kegembiraan

Kamis, 25 April 2024 - 14:21 WIB

SMK N1 Sipispis Gelar Acara Pelepasan Peserta Didik TA 2023/2024

Berita Terbaru