Tingkatkan Emosional Silaturrahmi Yang Harmonis, TNI Ajak Warga Olahraga Bersama

Hidayat Desky

- Redaksi

Kamis, 13 Januari 2022 - 10:28 WIB

40442 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane, Agaranews.com – Dalam rangka menjalin tali silaturrahmi hubungan sosial, kerjasama, kebersamaan, kekeluargaan dan persaudaraan antara anggota Koramil 05/Lawe Alas jajaran Kodim 0108/Agara dengan masyarakat di desa binaannya, Serma Suwarno bersama rekan lainnya melaksanakan olahraga bersama dengan masyarakat warga binaan Desa Pasir Bangun Kecamatan Lawe Alas Kabupaten Aceh Tenggara, Kamis (13/01/2022).

Kegiatan olahraga volly ini, sering dilakukan bersama warga sekaligus tingkatkan imunitas dan semangat tubuh untuk menunjang aktivitas sehari-hari.

Menurut Danramil 05/Lawe Alas, Lettu Inf Abdul Rahman Ambun mengatakan, bahwa kegiatan ini adalah salah satu cara anggota Koramil 05/Lawe Alas menjalin hubungan sosial, kerjasama, kebersamaan, kekeluargaan dan persaudaraan terhadap masyarakat di daerah binaannya. Anggota Koramil 05/Lawe Alas dapat lebih mudah untuk mengetahui perkembangan dan permasalahan yang ada di tengah masyarakat.

Selain itu juga, olahraga bersama ini adalah merupakan salah satu pola untuk menjaga kesehatan dan kesegaran jasmani anggota Koramil 05/Lawe Alas bersama masyarakat.

Baca Juga :  Kasus Pengeroyokan Di Danau Lau Kawar Akhirnya Berakhir Dengan Perdamaian

“Melalui kegiatan ini, diharapkan agar dapat menciptakan jalinan rasa kekeluargaan dan persaudaraan antara anggota Koramil 05/Lawe Alas dan masyarakat di desa binaannya. Sehingga dapat menciptakan suasana dan lingkungan kerja yang harmonis serta meningkatkan semangat antara anggota Koramil dan masyarakat,” ungkapnya.

Pendim Kodim 0801/Agara

Red. Hidayat Desky

Berita Terkait

Bursa Pilgub Jateng semakin ramai dikunjungi Para balon gubernur
Satgas Yonif 310/KK Tanamkan Kebersihan Sejak Dini, Begini Caranya,..!!!
Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-9 Saitun GBKP Klasis Kabanjahe Tigapanah
Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, KOOPS TNI HABEMA Sita Senpi dan Puluhan Munisi
KASAD Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD
Kapolda Kunjungi Polres Pakpak Bharat dan Berpesan “Harus Menjadi Mitra Bagi Masyarakat dan Seluruh Stakeholder
Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel
Kapolda Sumut Kunker Ke Polres Dairi, Berikan Pelayanan Terbaik Terhadap Masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 08:30 WIB

Bursa Pilgub Jateng semakin ramai dikunjungi Para balon gubernur

Sabtu, 20 April 2024 - 00:10 WIB

Satgas Yonif 310/KK Tanamkan Kebersihan Sejak Dini, Begini Caranya,..!!!

Jumat, 19 April 2024 - 22:55 WIB

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-9 Saitun GBKP Klasis Kabanjahe Tigapanah

Jumat, 19 April 2024 - 22:44 WIB

Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, KOOPS TNI HABEMA Sita Senpi dan Puluhan Munisi

Jumat, 19 April 2024 - 22:41 WIB

KASAD Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Jumat, 19 April 2024 - 20:37 WIB

Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel

Jumat, 19 April 2024 - 20:23 WIB

Kapolda Sumut Kunker Ke Polres Dairi, Berikan Pelayanan Terbaik Terhadap Masyarakat

Jumat, 19 April 2024 - 19:50 WIB

Kembali Lakukan Anjangsana ke Kampung Yarat Timur, Kedatangan Satgas Yonif 623 Disambut Hangat Oleh Masyarakat

Berita Terbaru