Tingkatkan Kerjasama, Polri dan Jaksa Penuntut Umum di Aceh Tenggara Hadiri Acara Pertemuan Koordinasi

- Redaksi

Minggu, 22 Desember 2019 - 03:16 WIB

40647 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE, AGARANEWS – Kapolres Aceh Tenggara AKBP Wanito Eko Sulistyo, S.H., S.I.K. hadir dalam Acara Pertemuan Koordinasi Antara Jaksa Penuntut Umum dengan Penyidik/Penyidik Pembantu Polri, Selasa tanggal (17/12/2019) pukul 09.00 Wib.

Dalam kunjungannya, Kapolres Aceh Tenggara AKBP Wanito Eko Sulistyo, S.H., S.I.K. disambut langsung Kepala Kejaksaan Negeri Aceh Tenggara dan para stafnya dan acara Pertemuan Koordinasi Antara Jaksa Penuntut Umum dilaksanakan di Aula Kejaksaan Negeri Aceh Tenggara tampak hadir pada acara tersebut Kajari Aceh Tenggara, Ketua Pengadilan Aceh Tenggara, Para Kapolsek dan Para Kanit Reskrim serta Kanit Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara.

Kapolres Aceh Tenggara AKBP Wanito Eko Sulistyo, S.H., S.I.K. mengatakan bertujuan untuk meningkatkan kerja sama Polri dan Kejaksaan Negeri Aceh Tenggara di bidang penegakkan hukum serta menjalin kemitraan dan sinergitas antar penegak hukum” jelas Kapolres. (RED)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kunker ke Bali, Kepala BSKDN: Pembangunan Provinsi Bali Harus Berlandaskan Riset
Walikota Tanjungbalai H.Waris Tholib,S.Ag,MM Buka Rapat Penyerahan DHKP, SPPT dan PBB-P2 Tahun 2023
GIBAS Siap Menjadi Garda Terdepan Ciptakan Pemilu 2024 Aman dan Damai
Ketum Gerakan Reformasi Islam Siap Kawal Pesta Demokrasi 2024
Wartawan Central Agara,Resmi Laporkan Oknum kepala desa dari kecamatan Lawe Sumur
Ibu Korban Pencabulan Datangi Polrestabes Medan Minta Pelaku Ditangkap
Sekda Kab. Karo Buka Acara Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) Evaluasi Kabupaten Layak Anak Tahun 2023 Kabupaten Karo
Pemerintah Kabupaten Karo Kembali Raih Opini WTP Dari BPK

Berita Terkait

Senin, 29 Mei 2023 - 23:06 WIB

Kunker ke Bali, Kepala BSKDN: Pembangunan Provinsi Bali Harus Berlandaskan Riset

Senin, 29 Mei 2023 - 22:23 WIB

Walikota Tanjungbalai H.Waris Tholib,S.Ag,MM Buka Rapat Penyerahan DHKP, SPPT dan PBB-P2 Tahun 2023

Senin, 29 Mei 2023 - 21:44 WIB

Ketum Gerakan Reformasi Islam Siap Kawal Pesta Demokrasi 2024

Senin, 29 Mei 2023 - 21:30 WIB

Wartawan Central Agara,Resmi Laporkan Oknum kepala desa dari kecamatan Lawe Sumur

Senin, 29 Mei 2023 - 20:55 WIB

Ibu Korban Pencabulan Datangi Polrestabes Medan Minta Pelaku Ditangkap

Senin, 29 Mei 2023 - 19:55 WIB

Sekda Kab. Karo Buka Acara Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) Evaluasi Kabupaten Layak Anak Tahun 2023 Kabupaten Karo

Senin, 29 Mei 2023 - 19:48 WIB

Pemerintah Kabupaten Karo Kembali Raih Opini WTP Dari BPK

Senin, 29 Mei 2023 - 19:37 WIB

Babinsa Koramil 03/Berastagi Bantu Seberangkan Anak Sekolah dan Mengatur Arus Lalulintas

Berita Terbaru