Topan RI DPD Gayo Lues Sesalkan Proyek 2019 Otsus Digayo Lues Diduga Tidak Tepat Sasaran

admin

- Redaksi

Senin, 6 Januari 2020 - 21:34 WIB

401,523 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi/net

 

Gayo Lues, Agaranews – Pada tahun 2019 pemerintah provinsi Aceh mengucurkan anggaran Otsus 161 Milyar Kekabupaten Gayo Lues,tentu dengan kucuran dana sebanyak itu seharusnya pemerintah daerah Gayo Lues sudah menunjukkan hasil dari penggunaan dana Otsus itu sendiri.

Namun sungguh kita sayangkan berdasarkan hasil survey kita kemasyarakat terkait kucuran dana Otsus tersebut tidak semuanya tepat sasaran karena itu pemerintah provinsi Aceh harus meninjau ulang kembali untuk tahun anggaran 2020 ini tegas Sembiring.

Dugaan kita bahwa Otsus 2019 yang lalu hanya dinikmati oleh penguasa saja.

Sebab misalnya dibidang pertanian dan perkebunan seharusnya sudah menunjukkan hasil yang maksimal dan begitu juga dinas PU kabupaten Gayo Lues seharusnya pihak dinas tersebut lebih mengutamakan kepentingan masyarakat umum daerah ini tegasnya,kepada media ini.

Baca Juga :  BPS : Pertumbuhan IPM Gayo Lues Tahun 2021 Naik 0,51% Dibandingkan 2020

Disamping itu juga kita berharap penegak hukum untuk melakukan pengawasan yang lebih ketat lagi dan apabila ada indikasi korupsi dari penyalahgunaan anggaran harus bisa melakukan tindakan tegas terhadap pengguna anggaran.paparnya.

Untuk tahun 2020 ini kita siap kawal penggunaan dana Otsus tersebut,sebut Norman. (red02)

Berita Terkait

HUT Bhayangkara Ke – 78, Koramil 03/Serengan Geruduk Polsek Serengan 
Wujudkan Sinergitas, Wadan Kodiklatal Hadiri Upacara Peringatan Hari Bhayangkara Ke-78
FH USU, Dinas P3AKB Provsu dan Rudenim Medan Lakukan  Penyuluhan Hukum Terkait Pengungsi Bagi Masyarakat Desa Karang Gading 
Peduli Gizi Masyarakat, Pos Oelbinose Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Berikan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat
Taklimat Awal Tandai Dimulainya Audit Kinerja di Kodikdukum Kodiklatal
Ratusan Bintara Jalani Sidang Pantukhir Diktukpa TNI AL Angkatan 54 TA 2024
Turnamen Sepakbola Memperebutkan Piala Kapolres Tebingtinggi Semarakkan HUT Bhayangkara Resmi Dibuka
Polres Tanah Karo Gelar Syukuran Hari Bhayangkara Ke-78, Berikan Penghargaan Kepada Warga dan Santunan Kepada Keluarga Korban Kebakaran

Berita Terkait

Senin, 1 Juli 2024 - 16:24 WIB

HUT Bhayangkara Ke – 78, Koramil 03/Serengan Geruduk Polsek Serengan 

Senin, 1 Juli 2024 - 16:20 WIB

Wujudkan Sinergitas, Wadan Kodiklatal Hadiri Upacara Peringatan Hari Bhayangkara Ke-78

Senin, 1 Juli 2024 - 16:13 WIB

FH USU, Dinas P3AKB Provsu dan Rudenim Medan Lakukan  Penyuluhan Hukum Terkait Pengungsi Bagi Masyarakat Desa Karang Gading 

Senin, 1 Juli 2024 - 16:08 WIB

Peduli Gizi Masyarakat, Pos Oelbinose Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Berikan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat

Senin, 1 Juli 2024 - 16:05 WIB

Taklimat Awal Tandai Dimulainya Audit Kinerja di Kodikdukum Kodiklatal

Senin, 1 Juli 2024 - 15:56 WIB

Turnamen Sepakbola Memperebutkan Piala Kapolres Tebingtinggi Semarakkan HUT Bhayangkara Resmi Dibuka

Senin, 1 Juli 2024 - 15:53 WIB

Polres Tanah Karo Gelar Syukuran Hari Bhayangkara Ke-78, Berikan Penghargaan Kepada Warga dan Santunan Kepada Keluarga Korban Kebakaran

Senin, 1 Juli 2024 - 15:49 WIB

Polresta Deli Serdang Gelar Upacara Peringatan HUT Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024

Berita Terbaru