Pastikan Berjalan Lancar, Babinsa Kademangan Dampingi Kegiatan Vaksinasi Covid-19 Warga Binaannya

Hidayat Desky

- Redaksi

Kamis, 30 Juni 2022 - 16:32 WIB

40137 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blitar, Agaranews.com – Untuk memberikan rasa nyaman dan aman, serta untuk memastikan kegiatan berjalan lancar, Babinsa Koramil Tipe B 0808/10 Kademangan Kodim 0808/Blitar, Serda Fanda Yudianto melaksanakan kegiatan pendampingan vaksinasi Covid-19 dosis ke 2 dan vaksinasi booster, terhadap warga binaannya, di Pustu Midodaren Desa Dawuhan Kec.Kademangan Kab.Blitar, Kamis (30/6/2022).

Di sela-sela kegiatan tersebut, Serda Fanda menyampaikan bahwa pendampingan yang dilakukan kali ini, bertujuan untuk memastikan kegiatan dapat berjalan dengan lancar dan aman.

Selain melaksanakan kegiatan pendampingan, ia juga selalu menghimbau dan mengajak kepada warga, agar selalu mematuhi protokol kesehatan, serta menerapkannya dalam kegiatan sehari hari.

Danramil Tipe B 0808/10 Kademangan Kodim 0808/Blitar Kapten Czi Kasdi menambahkan, dengan vaksinasi ini, diharapkan dapat membuat sistem kekebalan tubuh mereka menjadi lebih baik lagi, sekaligus sebagai upaya untuk mencegah penyebaran virus Covid-19, tuturnya.

Kegiatan vaksinasi ini merupakan salah satu upaya yang dinilai sangat efektif untuk mengatasi pandemi Covid-19, yang keberadaannya masih belum berakhir, hingga saat ini.

Baca Juga :  Plt Wali Kota Waris Thalib Melepas 50 Peserta Kafilah Asal Tanjungbalai Siap Ikuti MTQ Ke - 38 Tingkat Provsu di Kota Medan

Pada kesempatan yang sama, Kapten Czi Kasdi juga selalu menghimbau kepada warga yang mengikuti kegiatan vaksinasi kali ini, agar tetap mematuhi protokol kesehatan 5M.

Serta agar selalu jaga kesehatan, ingat kita tidak boleh lengah dan harus tetap waspada, karena Covid-19 masih ada, pungkasnya (Dim0808).

Berita Terkait

Kodim 0108/Agara Gelar Upacara 17 An Bulan Mei 2024.
Lantik 80 Anggota PPK, Ini Pesan Ketua KIP Agara
Dukung UMKM Warga Desa Binaan Babinsa Sambangi Dan Beri Semangat Pembuat Tempe.
Tingkatkan Potensi Wilayah Babinsa Dampingi Peternak sapi Di Desa Binaan
Babinsa Jalin Komsos Bersama Warga Binaan Usaha Bengkel Sepeda Motor.
Sambangi Pengrajin Pintu Mebel Babinsa Beri Motivasi.
Program Pipanisasi Kasad, Wujudkan Mimpi Petani di Nganjuk
Jelang Purna Tugas Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Bantu Perbaikan Akses Jalan di Perbatasan

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 10:00 WIB

Kodim 0108/Agara Gelar Upacara 17 An Bulan Mei 2024.

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:37 WIB

Lantik 80 Anggota PPK, Ini Pesan Ketua KIP Agara

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:57 WIB

Dukung UMKM Warga Desa Binaan Babinsa Sambangi Dan Beri Semangat Pembuat Tempe.

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:52 WIB

Tingkatkan Potensi Wilayah Babinsa Dampingi Peternak sapi Di Desa Binaan

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:44 WIB

Sambangi Pengrajin Pintu Mebel Babinsa Beri Motivasi.

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:43 WIB

PWI Tolak RUU Penyiaran Hasil Kerja Baleg DPR

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:10 WIB

Program Pipanisasi Kasad, Wujudkan Mimpi Petani di Nganjuk

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:06 WIB

Jelang Purna Tugas Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Bantu Perbaikan Akses Jalan di Perbatasan

Berita Terbaru

ACEH

Kodim 0108/Agara Gelar Upacara 17 An Bulan Mei 2024.

Jumat, 17 Mei 2024 - 10:00 WIB

ACEH TENGGARA

Lantik 80 Anggota PPK, Ini Pesan Ketua KIP Agara

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:37 WIB