Tingkatkan Keamanan Desa Babinsa Dan Babinkamtibmas Patroli Bersama

Hidayat Desky

- Redaksi

Kamis, 1 Desember 2022 - 12:21 WIB

40149 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane, Agaranews.com – Babinsa Posramil Tanoh Alas Sertu Nimun Jajaran Kodim 0108/Agara bersama Polsek Tanoh Alas melaksanakan Patroli di wilayah kecamatan Tanoh Alas Kabupaten Aceh Tenggara, Kamis (01/12/22).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sertu Nimun mengatakan, ” Untuk menjaga ketertiban sekaligus menjaga keamanan wilayah, kita berkoordinasi dengan pihak Kepolisian untuk  melaksanakan Patroli bersama. hal ini merupakan suatu tugas yang harus kita laksanakan sebagai aparat keamanan teritorial karena kita juga berkewajiban memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga semua,” Tutur Babinsa.

Baca Juga :  Kapolres Tanah Karo Kunjungi SMP Kemala Bhayangkari 2 Kabanjahe

” Selain patroli bersama, kita juga melaksanakan koordinasi atau komunikasi sosial dengan tokoh – tokoh yang ada di wilayah untuk bersama – sama menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah, dengan maksud apabila tercipta rasa aman bagi warga yang sibuk bekerja ataupun sedang istirahat akan merasa nyaman dan tenang,”

Baca Juga :  Ikatan Mahasiswa Stabat Sekitarnya (IMASTA) Apresiasi Kinerja Kapolres Langkat

Babinsa juga menyampaikan bahwa sasaran patroli meliputi semua obyek yang ada, tempat – tempat keramaian, rumah-rumah warga yang di tinggal pemiliknya dan semua wilayah yang di mungkinkan berpotensi menimbulkan kerawanan.

” Sasaran patroli yaitu semua wilayah binaan yang ada di kecamatan Tanoh Alas yang mungkinkan berpotensi untuk menimbulkan suatu kerawanan sehingga dapat mengganggu keamanan dan ketertiban,” Pungkasnya.

Pendim kodim 0108/Agara

Berita Terkait

Kodim 0308/ Pariaman Dampingi Petani Terima Mesin Pompa Air dari Kementan RI
Dengan Metode Komsos Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Eratkan Persaudaraan Dengan Aparatur Pemerintah Desa di Wilayah Binaan
Jaga Kebugaran Tubuh, Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Olahraga Bersama Pemuda Desa Binaan
Jajaran Kodim 0203/LKT Melaksanakan Puldata Ter Untuk Memperbarui Data di Wilayah Binaan
Bantuan Korem 023/KS Untuk Korban Bencana Alam Banjir Bandang di Sumbar Tiba di Posko
Pertajam Naluri Tempur, Prajurit Yonif 126/KC Gelar Latihan Tembak Tempur Blok Gunung Hutan
Tim Patroli Presisi Sat Samapta Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Siang Hari ke Area Publik
Polsekta Berastagi Intensifkan Patroli Malam Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:21 WIB

Kodim 0308/ Pariaman Dampingi Petani Terima Mesin Pompa Air dari Kementan RI

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:17 WIB

Dengan Metode Komsos Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Eratkan Persaudaraan Dengan Aparatur Pemerintah Desa di Wilayah Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:13 WIB

Jaga Kebugaran Tubuh, Babinsa Jajaran Kodim 0203/LKT Olahraga Bersama Pemuda Desa Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:10 WIB

Jajaran Kodim 0203/LKT Melaksanakan Puldata Ter Untuk Memperbarui Data di Wilayah Binaan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:53 WIB

Bantuan Korem 023/KS Untuk Korban Bencana Alam Banjir Bandang di Sumbar Tiba di Posko

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:31 WIB

Tim Patroli Presisi Sat Samapta Polres Tanah Karo Optimalkan Patroli Siang Hari ke Area Publik

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:28 WIB

Polsekta Berastagi Intensifkan Patroli Malam Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 18 Mei 2024 - 19:25 WIB

*Pangdam IM Bersama PJ. Gubernur Aceh Dampingi Menpora RI Tinjau Veneu PON XXI Tahun 2024*

Berita Terbaru