Ketua AMI Angkat Bicara Terkait Penertiban Para PKL di Lamongan Yang Tidak Berkeadilan

Hidayat Desky

- Redaksi

Minggu, 2 April 2023 - 22:03 WIB

4081 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lamongan, Agaranews.com | Ketua Umum ALIANSI MADURA INDONESIA (AMI) Baihaki Akbar, angkat bicara terkait penertiban yang dilakukan oleh petugas satpol PP kabupaten Lamongan, yang dimana para PKL diseputaran kota Lamongan tidak di perbolehkan berjualan dengan alasan berjualan dibahu jalan dan mengganggu para pengguna jalan lain, Jumat (23/3/2023).

Baihaki Akbar menyampaikan hal yang di lakukan oleh petugas satpol PP kabupaten Lamongan tidak berkeadilan dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab nya, yang dimana para PKL tidak diperkenankan untuk berjualan di bahu jalan, tapi petugas satpol PP kabupaten Lamongan membiarkan para JUKIR LIAR melakukan aktivitasnya dengan leluasa, ucapnya

Seharusnya Petugas satpol PP kabupaten Lamongan menjunjung tinggi rasa keadilan dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya sebagai penegak perda dan bukan mempertontonkan ketidak profesionalan dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab.

Yang dimana para PKL di tertibkan tapi para JUKIR LIAR dibiarkan begitu saja, yang lebih parahnya lagi kabupaten Lamongan menerapkan parkir berlangganan yang di mana setiap roda 2 dikenakan biaya Rp 20.000,00 pertahun dan roda 4 dikenakan biaya sebesar Rp 40.000,00 dibayarkan pada saat membayar pajak disamsat, dan para JUKIR LIAR melakukan aktivitasnya di rambu larangan parkir dan di bahu jalan yang sangat menggangu penggunaan jalan lain.

Dari sini kita semua bisa melihat petugas satpol PP kabupaten Lamongan tidak profesional dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab sebagai penegak perda kabupaten Lamongan, dan seharusnya ketika para PKL di tertibkan maka lahan para JUKIR LIAR juga wajib di tertibkan juga, tegasnya.

Baca Juga :  Diduga Selewengkan Dana Desa, Kades di Aceh Singkil Ini Dilaporkan Ke Kejari Aceh Singkil

Kami berharap Bupati Kabupaten Lamongan bisa mengambil langkah tegas terhadap para petugas satpol PP kabupaten Lamongan yang dalam melakukan penertiban PKL tidak mengedepankan asas keadilan dan kami juga berharap Kapolres Lamongan mempunyai keberanian untuk menindak tegas para pelaku Pungli/JUKIR LIAR yang ada di kabupaten Lamongan dikarenakan praktek tersebut berjalan sangat lama dilakukan didepan kantor bupati Lamongan dan sekitarnya, Pungkasnya. ( red.Saipullah)

Berita Terkait

Serma Sutrisno Ajak Pemuda Diskusikan Keamanan di Kelurahan Sei Kera Hilir 2
Komsos, Media Babinsa Untuk Menjalin Hubungan Silahturahmi Bersama Perangkat Desa
Koramil 0201-16/TM Bersama Polsek Tanjung Morawa dan Pemerintah Setempat Gerebek Tempat Judi Mesin Meja Tembak Ikan di Desa Tanjung Morawa B
Babinsa Koramil 02/Selesai Laksanakan Pengecekan Harga Cabe dan Bahan Dapur Lainnya di Desa Sei Limbat 
Babinsa Koramil 0201-08/MA Memonitor dan Bantu Pengamanan Di Lokasi Penemuan Mayat
Tak Pandang Profesi, Babinsa Koramil 0201-08/MA Sapa Warga Binaan Sebuah Warung Makan
Berbaur Dengan Warga Menjadi Kebiasaan Babinsa Di Wilayah Binaan
Komsos Bersama Mitra Kerja Dan Warga, Merupakan Kegiatan Rutin Babinsa Di Wilayah Binaan
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:34 WIB

Serma Sutrisno Ajak Pemuda Diskusikan Keamanan di Kelurahan Sei Kera Hilir 2

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:31 WIB

Komsos, Media Babinsa Untuk Menjalin Hubungan Silahturahmi Bersama Perangkat Desa

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:28 WIB

Koramil 0201-16/TM Bersama Polsek Tanjung Morawa dan Pemerintah Setempat Gerebek Tempat Judi Mesin Meja Tembak Ikan di Desa Tanjung Morawa B

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:26 WIB

Babinsa Koramil 02/Selesai Laksanakan Pengecekan Harga Cabe dan Bahan Dapur Lainnya di Desa Sei Limbat 

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:19 WIB

Babinsa Koramil 0201-08/MA Memonitor dan Bantu Pengamanan Di Lokasi Penemuan Mayat

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:14 WIB

Babinsa Koramil 0201-08/MA Bersama Bhabinkamtibmas Sambangi Pos Jaga Security Perumahan

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:11 WIB

Berbaur Dengan Warga Menjadi Kebiasaan Babinsa Di Wilayah Binaan

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:08 WIB

Komsos Bersama Mitra Kerja Dan Warga, Merupakan Kegiatan Rutin Babinsa Di Wilayah Binaan

Berita Terbaru