Bacaleg PSI Lolos Berkas di KIP Aceh Barat Daya

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 16 Mei 2023 - 14:50 WIB

40379 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto. Doc KIP Abdya : Ade P. S di Dampingi Ketua DPD PSI Aceh Barat Daya memberikan keterangan Pers di depan awak media

Blangpidie | Agaranews. com – Dewan Pimpinan Daerah Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kabupaten Aceh Barat Daya telah resmi mendaftarkan Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) partainya, guna mengikuti proses verifikasi data untuk Bacaleg 2024 ke Kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP/KPUD) Aceh Barat Daya, Minggu (14/5/2023).

Proses pendaftaran ini dilakukan langsung oleh DPD PSI Aceh Barat Daya yang dipimpin Erli Jasmani selaku pimpinan Partai dan seluruh pengurus inti kader dan simpatisan Partai PSI Aceh Barat Daya.

Foto Doc. Pribadi: Erli Jasmani (Baju Merah) Ketua DPD PSI Aceh Barat Daya

Ketua DPD PSI Aceh Barat Daya mengatakan, seluruh Bacaleg PSI Aceh Barat Daya yang dinyatakan lolos Berkas Bacaleg DPRK di KIP Aceh Barat Daya.

“Alhamdulillah semua bacaleg yang kami daftarkan dinyatakan lolos saat pemberkasan tadi. DPD PSI Aceh Barat Daya dan siap bertarung di Pileg 2024,” ujar Erli Jasmani.

Foto. Doc KIP Abdya : Ade P. S di Dampingi Ketua DPD PSI Aceh Barat Daya memberikan keterangan Pers di depan awak media

Sementara itu Sekjen DPD PSI Aceh Barat Daya, Ade P. S (APS) dalam keterangan pers, didepan awak media usai pendaftaran Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRK/DPRD PSI di KIP Aceh Barat Daya, Minggu (14/5/2023).

Baca Juga :  KETUM PERMIKOMNAS : Melawan Pandemi Bukan Dengan Omongan Tapi Tindakan

Mengatakan, DPD Partai PSI menargetkan merebut 1 (satu) kursi DPRK Aceh Barat Daya di setiap dapil pemilihan pada pileg 2024 nanti.

“Kami rasa dengan potensi seluruh bacaleg yang kami miliki serta yang telah kami usung, terdiri dari tokoh-tokoh masyarakat, kalangan pesantren, aktivist pemuda, jurnalis dan mantan penjabat birokrat. Saya berkeyakinan 3 (tiga) kursi DPRK Aceh Barat Daya sesuatu hal yang sangat realistis mampu kami dapatkan pada pileg 2024 nanti,” tegasnya.

(Red)

Berita Terkait

Personel Koramil 0201-02/MT, Serda Setiawan, Laksanakan Safari Subuh di Masjid Al Ihsan
Babinsa Koptu Joko Handoyo Laksanakan Safari Subuh di Masjid Nurul Yaqin
Babinsa Koramil 0201-06/MS Silahturahmi Dengan Tokoh Masyarakat Bahas Tentang Kamtibmas di Wilayah Binaan
Pelihara Komunikasi Dengan Masyarakat, Babinsa Rutin Komsos Di Wilayah Binaan
Koptu Monang Berutu dan Keluarga Manfaatkan Ibadah Minggu Untuk Memperkuat Iman dan Kedekatan Keluarga
Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Koramil 0201-08/MA Terus Pantau Kegiatan Pemberangkatan Calon Jamaah Haji
Semarak Jubileum 100 Tahun HKBP Laehole : Persatuan dan Keamanan Terjaga Berkat Sinergi TNI-Polri
Babinsa Koramil 0201-05/MB Memonitor Acara Penutupan Pekan Inovasi Dan Investasi Sumatera Utara Ke-10 Tahun 2024

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:47 WIB

Personel Koramil 0201-02/MT, Serda Setiawan, Laksanakan Safari Subuh di Masjid Al Ihsan

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:44 WIB

Babinsa Koptu Joko Handoyo Laksanakan Safari Subuh di Masjid Nurul Yaqin

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:34 WIB

Babinsa Koramil 0201-06/MS Silahturahmi Dengan Tokoh Masyarakat Bahas Tentang Kamtibmas di Wilayah Binaan

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:30 WIB

Pelihara Komunikasi Dengan Masyarakat, Babinsa Rutin Komsos Di Wilayah Binaan

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:27 WIB

Koptu Monang Berutu dan Keluarga Manfaatkan Ibadah Minggu Untuk Memperkuat Iman dan Kedekatan Keluarga

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:16 WIB

Semarak Jubileum 100 Tahun HKBP Laehole : Persatuan dan Keamanan Terjaga Berkat Sinergi TNI-Polri

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:13 WIB

Babinsa Koramil 0201-05/MB Memonitor Acara Penutupan Pekan Inovasi Dan Investasi Sumatera Utara Ke-10 Tahun 2024

Minggu, 19 Mei 2024 - 12:11 WIB

Upaya Cegah Dini Dan Deteksi Dini, Sertu Oman Abdurrahman Aktif Laksanakan Komsos Dengan Warga

Berita Terbaru