Polres Pakpak Bharat Pasang Spanduk “Himbauan Stop Perjudian”

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 21 April 2024 - 19:49 WIB

40136 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pakpak Bharat, Agara News.com //Minggu, 21/04/2024. Dalam rangka upaya memerangi Perjudian di Wilayah Kabupaten Pakpak Bharat, Satuan Reserse Kriminal Polres Pakpak Bharat beserta Polsek jajaran, himbau warga melalui pemasangan Spanduk “DILARANG BERJUDI, KAMI AKAN MENEGAKKAN HUKUM TERHADAP SEGALA BENTUK PERJUDIAN” (20/04/2024).

Adapun lokasi pemasangan Spanduk Dilarang Berjudi adalah di beberapa tempat strategis, yang dipantau sering menjadi lokasi Tempat Permainan Judi, seperti di Wilayah Polsek Sukaramai dan Wilayah Polsek Salak. Kegiatan ini juga didukung oleh Polsek Sejajaran Polres Pakpak Bharat. Selain ditempat tersebut, Spanduk juga dipasang di Warung-Warung dan tempat umum, terkait himbauan larangan Permainan Perjudian, agar Masyarakat mengetahui dan memahami terkait dengan larangan Tindak Pidana Perjudian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, Kapolres Pakpak Bharat AKBP Bambang C. Utomo, S.H., S.I.K., M.Si., melalui Kasat Reskrim Polres Pakpak Bharat AKP Saut Rapolo Tambunan, S.H., menyampaikan himbauan dan sosialisasi kepada Masyarakat, agar tidak melakukan Tindak Pidana Perjudian, hal itu dikatakan Kapolres Pakpak Bharat, pada hari Sabtu, 20/04/2024.

Baca Juga :  Wadan Kormar Hadiri Paparan PT Ares Enkara Danadyaksa

Bahwa upaya antisipasi permainan judi melalui Spanduk ini, juga memerlukan peran aktif dari Masyarakat, untuk mendukung Kepolisian memberantas Perjudian.
“Permainan Perjudian tersebut bukan hanya menjadi tanggung jawab Aparat Kepolisian semata, tetapi juga tanggung jawab bersama seluruh Elemen Masyarakat” Ucap Kasat Reskrim AKP Rapolo Tambunan.

Selain itu, Kasat Reskrim juga menyebutkan, bahwa Permainan Judi adalah ancaman serius bagi Generasi Muda Bangsa. Oleh karena itu, saya mengajak seluruh Masyarakat, untuk bersatu dan berperan aktif dalam memerangi Permainan segala bentuk Judi di wilayah Pakpak Bharat.

Baca Juga :  DPD Pemuda Lira Dan Baguna PDI Perjuangan Gruduk Mako polres Madina.

Untuk menekan dan Pengawasan terhadap Perjudian, di lakukan dengan cara memantau, ada penekanan hukuman kepada Permainan Perjudian yang tertulis dalam himbauan Spanduk, seperti ancaman hukuman kepada pelaku Permainan judi.

Dalam hal ini, Polres Pakpak Bharat mendapat dukungan penuh dari Masyarakat sekitar daerah pemasangan Spanduk, serta menyampaikan ucapan terima kasih atas upaya yang dilakukan oleh Aparat Kepolisian dalam upaya memerangi Perjudian di wilayah Pakpak Bharat.

Tambah Kapolres melalui Kasat Reskrim Polres Pakpak Bharat, Kepolisian Pakpak Bharat, akan Selalu membabat habis segala bentuk kejahatan sehingga mengganggu Kamtibmas, seperti: Perjudian, Pencurian, knalpot Sepeda motor Blong, dan lain sebagainya”, jelas Kasat Reskrim AKP Saut Rapolo Tambunan.

( Biro Agara News.com_Pakpak Bharat dan Dairi, JB )

Sumber: Humas Polres Pakpak Bharat

—-000—

Berita Terkait

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan
Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian
Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa
Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan
Polsek Simpang Empat Tindak Lanjuti Viralnya Berita Pungli di Wisata Danau Lau Kawar
Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa
Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil
Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:24 WIB

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:21 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:16 WIB

Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:11 WIB

Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:45 WIB

Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:55 WIB

Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:32 WIB

Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:25 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Personel Kodim 0309/Solok Laksanakan Garjas Periodik I Tahun 2024

Berita Terbaru