Wabup Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir dan Tanah Longsor di dua Kecamatan

Muhpijar

- Redaksi

Selasa, 18 Mei 2021 - 22:27 WIB

40248 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Gayo Lues, Agaranews | Wakil Bupati Gayo Lues Bupati H. Said Sani meninjau sekaligus menyerahkan bantuan kepada korban tanah longsor dan banjir yang melanda Dua Desa di kecamatan Terangun Dan Tripe Jaya, Selasa (18/05/21).

Pada Kesempatan itu Wabup didampingi, DPRK F Golkar Riyan, kepala Dinas Perkim Jakaria, Kabid Rekontruksi dan Rehabilitasi BPBD M. Saleh,Kabid Resos Hamdan, dan beberapa orang dari Tagana, penyerahan bnatuan langsung di saksikan oleh Penghulu setempat.

Baca Juga :  Rapat Satgas Covid-19 Kabupaten Nias Barat Di Pimpin Langsung Oleh Khenoki Waruwu Bupati Nias Barat

Di hadapan warga, Wabup menyampaikan empatinya atas bencana banjir dan tanah longsor yang menimpa sejumlah masyarakat di Dua kecamatan ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Atas nama pemerintah daerah, sudah menjadi kewajiban kami untuk membantu masyarakat yang terdampak bencana. Semoga bantuan ini bermanfaat hendaknya, serta dapat meringankan beban warga yang menjadi korban,” ujar wabup.

Baca Juga :  Dankormar Hadiri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pemilu Tahun 2024

Disamping itu, wabup juga berpesan kepada warga untuk tetap waspada terhadap kemungkinan banjir yang sewaktu-waktu bisa saja kembali terjadi, karena hujan masih sering mengguyur wilayah Gayo Lues.

Dan kepada Dinas terkait terkait, Wabup memerintahkan dengan tegas terkait dengan bencana harus bergerak cepat dalam penanganannya jangan main-main ini menyangkut hidup orang banyak.

Berita Terkait

Simpati Babinsa Koramil 0204-20/Talun Kenas Beri Minum Pasutri Pencari Upah Kerja
Doakan Kesembuhan, Babinsa Koramil 0204-15/Sipispis Beri Sembako ke Lansia Sakit Menahun
Cepat Tanggap Satgas Pamtas Statis Yonif 122/TS Berikan Pertolongan Kesehatan Kepada Masyarakat
HMI Sumut Bantu Advokasi Masyarakat Yang Terdampak Aktivitas Industri PT Kaya Beton
Lepas Sambut Kepemimpinan di Korem 071/ Wijayakusuma
Waduh,..!!! Warna Cat Kantor Desa Paritokan “Belang-Belang”. Kock Bisa,..???
Pramuka Gudep 09.279-09.280 Pangkalan Perguruan Al Washliyah Tinokkah Gelar Giat ASAH Perjusami
Disaksikan Ketua Dewan Pembina Ferdy Sembiring, DPC GRIB Jaya Medan Serahkan Mandat 24 PAC

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:12 WIB

Simpati Babinsa Koramil 0204-20/Talun Kenas Beri Minum Pasutri Pencari Upah Kerja

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:09 WIB

Doakan Kesembuhan, Babinsa Koramil 0204-15/Sipispis Beri Sembako ke Lansia Sakit Menahun

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:05 WIB

Cepat Tanggap Satgas Pamtas Statis Yonif 122/TS Berikan Pertolongan Kesehatan Kepada Masyarakat

Sabtu, 4 Mei 2024 - 14:59 WIB

HMI Sumut Bantu Advokasi Masyarakat Yang Terdampak Aktivitas Industri PT Kaya Beton

Sabtu, 4 Mei 2024 - 14:56 WIB

Lepas Sambut Kepemimpinan di Korem 071/ Wijayakusuma

Sabtu, 4 Mei 2024 - 14:46 WIB

Pramuka Gudep 09.279-09.280 Pangkalan Perguruan Al Washliyah Tinokkah Gelar Giat ASAH Perjusami

Sabtu, 4 Mei 2024 - 13:51 WIB

Disaksikan Ketua Dewan Pembina Ferdy Sembiring, DPC GRIB Jaya Medan Serahkan Mandat 24 PAC

Sabtu, 4 Mei 2024 - 13:47 WIB

Kapolres Pakpak Bharat, Gelar Pemusnahan Narkotika Jenis Ganja

Berita Terbaru

HEADLINE

Lepas Sambut Kepemimpinan di Korem 071/ Wijayakusuma

Sabtu, 4 Mei 2024 - 14:56 WIB