Anggota Polres Aceh Tenggara Latihan PBB Setiap Selasa, Ini Tujuannya

admin

- Redaksi

Minggu, 22 Desember 2019 - 02:33 WIB

40669 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE, AGARANEWS – Personel Polres Aceh Tenggara adakan latihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) yang dilaksanakan di lapangan Mapolres Aceh Tenggara, Selasa (17/12/2019) Pukul 08.30 Wib.

Dalam Pelaksanaan PBB Personel Polres Aceh Tenggara membentuk tiga (3) Pleton yang diserahkan kepada Danton masing-masing Pleton untuk memberikan arahan pelaksanaan pada Peraturan Baris Berbaris.

Tujuan dilaksanakan latihan PBB ini agar personel Polri setiap pelaksanaan tugasnya tetap disiplin dan loyalitas, sebab dalam PBB itu terkandung nilai kedisiplinan dan loyalitas dengan langkah yang seragam, se irama dan dengan kekompakan.

Selain itu tujuan dilaksanakannya latihan juga untuk menumbuhkan sikap jasmani yang tegap dan tangkas serta meningkatkan rasa disiplin dan tanggung jawab yang tinggi..

Baca Juga :  Jokowi Teken Inpres, Perintahkan Seluruh Elemen Pemerintahan Dukung BPJS Ketenagakerjaan

Seluruh anggota Polres Aceh Tenggara terlihat mengikuti latihan ini, baik yang memakai uniform Polri maupun non uniform (berpakaian preman), mereka terlihat serius mengerjakan instruksi atau aba-aba yang diberikan. (RED)

Berita Terkait

Prajurit Kodim 0206/Dairi Tunjukkan Kemahiran Membangun Kantor Koramil Parbuluan
Pemuda /Pemudi Muslim Karo Merindukan Figur Gubernur Sumatera Utara Lima Tahun Mendatang, Seperti Sosok Musa Rajekshah Alias Ijeck
Penyerahan Barang Bukti Hasil Galdup, Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Kepada Bea Cukai Atambua Di PLBN Wini
Masyarakat Menyebutnya Bapak Kesehatan TNI : Julukan Tim Medis Satgas Yonif 111/KB Di Perbatasan Papua Selatan
Minta Meneg Evaluasi Kinerja Kakanwil Kemenag Sumut, Ketua GP Ansor Kirimkan Dumas Resmi
Dansatgas Pamtas Yonkav 6/Naga Karimata Terima Penyerahan Senjata Dari Warga
Lapas Siborong-borong-Polres Taput Tingkatkan Kolaborasi
Sebanyak 145 Calon Lulus Verifikasi Rikmin Panitia Pembantu Penerimaan Bintara Gelombang II TA 2024 Polres Sergai

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 14:47 WIB

Prajurit Kodim 0206/Dairi Tunjukkan Kemahiran Membangun Kantor Koramil Parbuluan

Jumat, 26 April 2024 - 14:37 WIB

Pemuda /Pemudi Muslim Karo Merindukan Figur Gubernur Sumatera Utara Lima Tahun Mendatang, Seperti Sosok Musa Rajekshah Alias Ijeck

Jumat, 26 April 2024 - 14:30 WIB

Penyerahan Barang Bukti Hasil Galdup, Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Kepada Bea Cukai Atambua Di PLBN Wini

Jumat, 26 April 2024 - 14:27 WIB

Masyarakat Menyebutnya Bapak Kesehatan TNI : Julukan Tim Medis Satgas Yonif 111/KB Di Perbatasan Papua Selatan

Jumat, 26 April 2024 - 14:23 WIB

Minta Meneg Evaluasi Kinerja Kakanwil Kemenag Sumut, Ketua GP Ansor Kirimkan Dumas Resmi

Jumat, 26 April 2024 - 14:12 WIB

Lapas Siborong-borong-Polres Taput Tingkatkan Kolaborasi

Jumat, 26 April 2024 - 11:54 WIB

Sebanyak 145 Calon Lulus Verifikasi Rikmin Panitia Pembantu Penerimaan Bintara Gelombang II TA 2024 Polres Sergai

Jumat, 26 April 2024 - 11:51 WIB

Polres Tebingtinggi Laksanakan Patroli Bersinggungan di Perbatasan Wilayah Antisipasi Kriminalitas

Berita Terbaru