Anjangsana Untuk Eratkan Kekeluargaan Satgas TMMD Ajak Warga Tanding Voli

LIA HAMBALI

- Redaksi

Rabu, 27 September 2023 - 14:11 WIB

4087 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan Marelan, AgaraNews. Com // Untuk mengisi kekosongan waktu di sore hari Satgas TMMD Ke – 118 Kodim 0201/Medan ajak warga berolahraga tanding Voli. Lapangan voli yang digunakan bertempat di Jalan Titi Pahlawan, Linkungan V, Kelurahan Rengas Pulau, Kecamatan Medan Marelan. Selasa ( 26/09/2023)

Tim Satgas TMMD Ke – 118 Kodim 0201/Medan bertanding melawan Team Dewantara FC. Pertandingan berlangsung sangat seru, semua menikmati pertandingan yang berlangsung secara sportif. Salah seorang Pasukan Satgas TMMD ke – 118 Kodim 0201/Medan menjelaskan, Olahraga bersama juga termasuk kegiatan dari non fisik TMMD, dan melalui Olahraga bersama kita wujudkan kemanunggalan TNI bersama masyarakat.” ujarnya. Selain sebagai sarana hiburan dan anjangsana, olahraga juga untuk menjaga kebugaran fisik bagi personel Satgas TMMD. Diharapkan juga dapat memotivasi masyarakat untuk terus dapat Berolahraga, serta mengajak pola hidup sehat dengan Berolahraga. ( Lia Hambali )

Baca Juga :  Oknum Sekdes Cs Desa Permata Musara Kecamatan Leuser Aceh Tenggara diduga Potong Dana BLT Desa

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Polres Aceh Singkil Adakan Open Turnamen Volly Ball

( Sumber : Kodim 0201/Medan )

Berita Terkait

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan
Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian
Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa
Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan
Polsek Simpang Empat Tindak Lanjuti Viralnya Berita Pungli di Wisata Danau Lau Kawar
Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa
Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil
Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:24 WIB

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:21 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:16 WIB

Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:11 WIB

Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:45 WIB

Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:55 WIB

Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:32 WIB

Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:25 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Personel Kodim 0309/Solok Laksanakan Garjas Periodik I Tahun 2024

Berita Terbaru