Babinsa Jalin Komsos Bersama Warga Pembuat Kursi Kayu

Hidayat Desky

- Redaksi

Senin, 19 Februari 2024 - 08:10 WIB

40129 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 04/Babussalam Serda Damanhuri jajaran kodim 0108/Agara Membantu masyarakat mengolah kayu, untuk membuat kursi milik bapak saludin di desa kuta cane lama kec,Babussalam Kab, Aceh Tenggara, Senin (19/02/24)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Babinsa Serda Damanhuri menyampaikan, kegiatan komsos yang kami lakukan ini adalah dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat serta upaya Babinsa untuk lebih mendekatkan diri dengan warga desa binaannya di tengah-tengah masyarakat guna mempererat tali silaturahmi antara aparatur negara dalam hal ini Babinsa dengan warga masyarakat. Ujarnya.

Baca Juga :  Pengukuhan Paskibra Aceh Tenggara Berjalan Khidmat

Dalam kesempatan tersebut Babinsa turun ke wilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan anjangsana sekaligus menjalin komunikasi sosial bersama dengan warga masyarakat Desa binaan yang sedang bekerja membuat perabot rumah tangga,anjangsana Ini dilaksanakan agar tercipta komunikasi sosial yang baik antara Babinsa dengan warga binaannya dan untuk memberikan motivasi kepada warganya yang berprofesi sebagai pengrajin kayu pembuat perabot.imbuhnya.

Babinsa juga menambahkan komunikasi dengan masyarakat tidak mengenal tempat, di mana masyarakat berbuat di situ saya selalu berusaha untuk hadir, ini sebagai wujud kedekatan TNI dengan masyarakat, sebagai pembina Desa harus akrab dan saling mengenal serta dikenal Sehingga dalam melaksanakan kegiatan di wilayah dapat berjalan dengan baik dan lancar,pungkas Babinsa.

Baca Juga :  Hari Pertama Operasi Ketupat Toba 2021, Polda Sumut Putar Balik Ratusan Kendaraan.

Bapak saludin yang sehari-hari bekerja membuat perabot seperti kursi kayu serta perabot rumah tangga yang terbuat dari bahan kayu mengatakan Terima kasih banyak atas kunjungannya ke tempat kami ini semoga silaturahmi ini akan terus terjalin seterusnya Amin ujarnya

(Pendim Agara)

Berita Terkait

Serma Sutrisno Ajak Pemuda Diskusikan Keamanan di Kelurahan Sei Kera Hilir 2
Komsos, Media Babinsa Untuk Menjalin Hubungan Silahturahmi Bersama Perangkat Desa
Koramil 0201-16/TM Bersama Polsek Tanjung Morawa dan Pemerintah Setempat Gerebek Tempat Judi Mesin Meja Tembak Ikan di Desa Tanjung Morawa B
Babinsa Koramil 02/Selesai Laksanakan Pengecekan Harga Cabe dan Bahan Dapur Lainnya di Desa Sei Limbat 
Babinsa Koramil 0201-08/MA Memonitor dan Bantu Pengamanan Di Lokasi Penemuan Mayat
Tak Pandang Profesi, Babinsa Koramil 0201-08/MA Sapa Warga Binaan Sebuah Warung Makan
Babinsa Koramil 0201-08/MA Bersama Bhabinkamtibmas Sambangi Pos Jaga Security Perumahan
Berbaur Dengan Warga Menjadi Kebiasaan Babinsa Di Wilayah Binaan

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:34 WIB

Serma Sutrisno Ajak Pemuda Diskusikan Keamanan di Kelurahan Sei Kera Hilir 2

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:31 WIB

Komsos, Media Babinsa Untuk Menjalin Hubungan Silahturahmi Bersama Perangkat Desa

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:28 WIB

Koramil 0201-16/TM Bersama Polsek Tanjung Morawa dan Pemerintah Setempat Gerebek Tempat Judi Mesin Meja Tembak Ikan di Desa Tanjung Morawa B

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:26 WIB

Babinsa Koramil 02/Selesai Laksanakan Pengecekan Harga Cabe dan Bahan Dapur Lainnya di Desa Sei Limbat 

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:19 WIB

Babinsa Koramil 0201-08/MA Memonitor dan Bantu Pengamanan Di Lokasi Penemuan Mayat

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:14 WIB

Babinsa Koramil 0201-08/MA Bersama Bhabinkamtibmas Sambangi Pos Jaga Security Perumahan

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:11 WIB

Berbaur Dengan Warga Menjadi Kebiasaan Babinsa Di Wilayah Binaan

Jumat, 3 Mei 2024 - 01:08 WIB

Komsos Bersama Mitra Kerja Dan Warga, Merupakan Kegiatan Rutin Babinsa Di Wilayah Binaan

Berita Terbaru