Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Melaksanakan Komunikasi Sosial Dengan Tokoh Masyarakat di Desa Rerebe Kecamatan Tripe Jaya

admin

- Redaksi

Kamis, 6 Oktober 2022 - 11:41 WIB

4076 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

GAYO LUES | Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Kodim 0113/Gayo Lues Sertu Ali Buzar melaksanakan Komunikasi Sosial dengan Tokoh Masyarakat di di desa rerebe kecamatan Tripe Jaya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Komunikasi Sosial yang dilaksanakan Babinsa bertujuan untuk menjalin silaturahmi,membangun hubungan kekeluargaan yang erat dengan Tokoh Masyarakat dan warga di daerah binaan.

Baca Juga :  Politisi Muda PAN Ali Sadikin Tekankan Pentingnya Peningkatan Kualitas SDM Pemimpin di Gayo Lues

Menurut Sertu Ali buzar Tokoh Masyarakat memeliki peran penting dalam membangun kemajuan masyarakat dan wilayah,maka dari itu Babinsa wajib mengenali dan menjalin hubungan kerjasama yang baik guna kelancaran pencapaian tugas pembinaan teritorial.

Dalam Komsosnya Babinsa juga mengajak warga untuk sama-sama menjaga Kamtibmas dan meningkatkan hubungan kebersamaan saling bergotong royong dalam kegiatan bermasyarakat sehingga akan terbentuk kekompakan dan hubungan yang harmonis antar warga, dan Babinsa juga berharap kedepannya bisa terus bersama sama dalam memajukan daerah dan masyarakat. (RED)

Baca Juga :  Ground Breaking PLTM Pantan Cuaca, PLN Hadirkan Energi Ramah Lingkungan di Gayo Lues

Berita Terkait

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Samapta Jasmani Periodik 1 Tahun 2024 Di Lapangan Pancasila Kec. Blangkejeren Kab. Gayo Lues
Polres Gayo Lues Gelar Pengaturan dan Pengamanan di Lokasi Longsor
Warga dan Satgas TMMD Antusias bangun RTLH Milik Bu Asenah
Dandim 0113/Gayo Lues Kerahkan Anggota Atasi Tanah Longsor yang terjadi di Kec. Putri Betung
Bukti Keseriusan Satgas TMMD dan Warga, Rehab Bale Adat Kampung Kendawi Hampir Rampung
TMMD ke-120 Gayo Lues Buka Akses Jalan Menuju Perkebunan Masyarakat Kendawi
Bentuk Kepedulian, Anggota Satgas TMMD ke-120 Gayo Lues Bantu Pemakaman Salah Satu Warga Kendawi
Tiga Hari Kerja, Perehapan PAUD KB Anada Hampir Rampung

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:24 WIB

Melalui TMMD 120,Kodim 0209/LB Tingkatkan Taraf Hidup Petani dengan Ketahanan Pangan

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:21 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Petani, Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB Gandeng Distan Gelar Penyuluhan Pertanian

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:16 WIB

Melalui TMMD 120 Selat Beting, Letkol Inf Yudi Ardiyan Saputro S.I.P Tingkatkan Minat Belajar Generasi Bangsa

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:11 WIB

Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas TMMD 120 Selat Beting Bersama Disdik Gelar Penyuluhan Pendidikan

Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:45 WIB

Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali Dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa

Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:55 WIB

Karena Sudah Teruji Dari Rekam Jejak, Masyarakat Dukung Ustadz Abdul Hanan Maju Pada Pilkada Aceh Singkil

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:32 WIB

Bela Sikap Nasionalisme Batalyon Infanteri 126/ KC Laksanakan Upacara 17-an

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:25 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Personel Kodim 0309/Solok Laksanakan Garjas Periodik I Tahun 2024

Berita Terbaru