Berikan Motivasi, Babinsa Jalin Komsos Dengan Pengrajin Lemari Almunium

Hidayat Desky

- Redaksi

Kamis, 7 Maret 2024 - 08:34 WIB

4050 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Personil Ramil 05/Lawe Alas Serda Khairul Ikhlas jajaran Kodim 0108/Agara membantu perajin perabot Steling almunium milik bapak Adma Desa cingkam meranggun kec.lawe alas Kab, Aceh Tenggara, Kamis (07/03/24).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Babinsa Serda Khairul Ikhlas menyampaikan ,”Berupaya menjaga dan menjalin hubungan baik bersama seluruh elemen masyarakat, Babinsa terus gencar menjalin komunikasi di wilayah binaan dengan tujuan untuk mempererat tali silaturahmi dan membangun kerjasama yang baik ke semua lapisan masyarakat.ujarnya.

Baca Juga :  Wujud Cinta Dan Kepedulian Satgas Yonif 125/SMB, Bagikan Makanan Untuk Masyarakat

Melalui Komsos dengan berbagai lapisan masyarakat, selain mendapatkan pengalaman dan pengetahuan yang baru serta menjalin tali silaturahmi dan keharmonisan dapat terus terpelihara dengan baik.disamping itu,sekaligus memotivasi, memperkuat dan mempertajam jaring teritorial di wilayah binaan serta mewujudkan kemanunggalan TNI dan Rakyat untuk membangun pertahanan wilayah yang kuat” pungkas Babinsa.

Baca Juga :  Menyambut Bulan Suci Ramadhan Rutan Kabanjahe Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Kegiatan Kajian Islam Bagi Warga Binaan

 

Bapak Adma pemilik usaha lemari almunium mengatakan ucapan terima kasih kepada pak Babinsa yang sudah meluangkan waktunya singgah ketempat kami dengan hadirnya pak Babinsa kami semakin bersemangat dalam menekuni usaha ini ,ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Bagikan Makan Gratis Dengan Bule Camper Viar
Danramil Sidikalang Siap Dukung MTQ Kecamatan Berampu, Desa Pasi Ditunjuk Jadi Tuan Rumah
Babinsa Koramil 02/Sidikalang Panen Jagung 2,5 Ton Bersama Petani di Sidikalang
Semangat Kebersamaan Mewarnai Olahraga Pagi Kodim 0206/Dairi
Diduga Mantan PJ Kampung Gedung Karya Jitu Main Mata Dengan Dana Desa Dan Tambahan Dana Desa Tahun 2023
Sepanjang Jalan Raya Bandung Garut Rancaekek Macet Parah
Antisipasi Kejahatan, Polres Tebingtinggi Bersama Koramil 13/TT Laksanakan Patroli Gabungan
Memalukan,, Kantor Desa Paritokan Kecamatan Dolok Merawan Kibarkan Bendera Merah Putih Yang Kusam Dan Robek

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:42 WIB

Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Bagikan Makan Gratis Dengan Bule Camper Viar

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:35 WIB

Danramil Sidikalang Siap Dukung MTQ Kecamatan Berampu, Desa Pasi Ditunjuk Jadi Tuan Rumah

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:32 WIB

Babinsa Koramil 02/Sidikalang Panen Jagung 2,5 Ton Bersama Petani di Sidikalang

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:26 WIB

Semangat Kebersamaan Mewarnai Olahraga Pagi Kodim 0206/Dairi

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:20 WIB

Diduga Mantan PJ Kampung Gedung Karya Jitu Main Mata Dengan Dana Desa Dan Tambahan Dana Desa Tahun 2023

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:14 WIB

Antisipasi Kejahatan, Polres Tebingtinggi Bersama Koramil 13/TT Laksanakan Patroli Gabungan

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:12 WIB

Memalukan,, Kantor Desa Paritokan Kecamatan Dolok Merawan Kibarkan Bendera Merah Putih Yang Kusam Dan Robek

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:09 WIB

Sat Reskrim Polres Tebingtinggi Bekuk Residivis Pelaku Pencurian Dengan Pemberatan

Berita Terbaru

HEADLINE

Semangat Kebersamaan Mewarnai Olahraga Pagi Kodim 0206/Dairi

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:26 WIB