BUPATI TAPUT NIKSON NABABAN Hadiri PENGUKUHAN BUNDA PAUD KABUPATEN/KOTA SE-SUMUT

Hidayat Desky

- Redaksi

Jumat, 10 September 2021 - 22:34 WIB

40558 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Agaranews,Taput Hari ini Bupati Tapanuli Utara hadiri Pengukuhan Bunda PAUD Kabupaten/Kota Se-Sumatera Utara yang dilaksanakan secara virtual zoom dan bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati pada Jumat, 10/9.
Pengukuhan Bunda PAUD ini dilantik langsung oleh Bunda PAUD Sumatera Utara Ibu Nawal Lubis yang diawali dengan pembacaan Surat Keputusan Bupati Tapanuli Utara yang menetapkan Ibu Satika Simamora, MM sebagai Bunda PAUD Kabupaten Tapanuli Utara.

Baca Juga :  PWI Sosialisasi Protokol Kesehatan, Kapolres Sergai AKBP Robin Simatupang: Acara Ini Juga Upaya Untuk Pencegahan

Dalam pidato arahannya Ibu Nawal Lubis menyampaikan bahwa Bunda PAUD dituntut memiliki peran penting sebagai tokoh sentral di wilayahnya masing-masing dan serta dapat mensinergikan program PAUD antar satu layanan ke pelayanan lainnya.
Meningkatkan kualitas Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) tidak bisa diwujudkan oleh satu pihak saja, namun diperlukan sinergi seluruh pihak terkait. Pentingnya kolaborasi untuk meningkatkan Kualitas Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) khususnya di wilayah Kabupaten/Kota Propinsi Sumatera Utara..(copy red-Jaken Nababan)

Berita Terkait

Gandeng Tiga Partner Bisnis Lokal, Nusantara Star Connect Atasi Kesenjangan Digital Daerah 3T Sumatra Utara Dengan Internet VSAT Starling 
Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024
Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya
Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios
Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele
Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonarmed 16/TK Ajar Pendidikan Jasmani Kepada Siswa Perbatasan
MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang
Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 06:26 WIB

Gandeng Tiga Partner Bisnis Lokal, Nusantara Star Connect Atasi Kesenjangan Digital Daerah 3T Sumatra Utara Dengan Internet VSAT Starling 

Sabtu, 27 April 2024 - 01:08 WIB

Dandim 0207/Simalungun Hadiri Perayaan Paskah Okuimene Pemerintah Kabupaten Simalungun Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Tahun 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 00:22 WIB

Babinsa 17/Wonosegoro Kodim 0724/ Boyolali Selalu Hadir dan Menyumbangkan Darahnya

Sabtu, 27 April 2024 - 00:17 WIB

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 April 2024 - 00:14 WIB

Ubah Lahan Kosong Menjadi Produktif, Langkah Kreatif Kodim 0801/Pacitan Melalui Budidaya Ikan Lele

Sabtu, 27 April 2024 - 00:05 WIB

MTQ Ke-56 Kabupaten Tapanuli Selatan Dibuka, Lombakan 14 Cabang

Jumat, 26 April 2024 - 21:34 WIB

Jum’at Berkah : Korem 031/Wira Bima Bagikan Makan Siang Gratis Bagi Siswa dan Siswi Sekolah Dasar

Jumat, 26 April 2024 - 21:23 WIB

Pangkoarmada I Pantau Keamanan Pelayaran Laut Natuna

Berita Terbaru

HEADLINE

Pantau Persediaan sembako, Babinsa Sidak Kios

Sabtu, 27 Apr 2024 - 00:17 WIB