Himpunan Mahasiswa Pidie(HIMPI) Lhokseumawe-Aceh Utara Melaksanakan Kegiatan Temu Ramah

Hidayat Desky

- Redaksi

Minggu, 31 Oktober 2021 - 10:26 WIB

40211 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe, Agaranews.com – Pengurus Himpunan Mahasiswa Pidie(HIMPI) Lhokseumawe-Aceh Utara melaksanakan temu ramah mahasiswa baru di Pantai Ujong Batee Lhokseumawe, Sabtu (30/10/2021).

Kegiatan yang mengusung Tema “Satu Hari Satu Hati bersama HIMPI” ini berjalan dengan lancar meskipun tidak seperti yang direncanakan sebelumnya Karena turunnya hujan lebat tak terduga .namun Pengurus Himpi tetap Kompak dan Sigap untuk mengatasinya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Pelaksana Kegiatan, Maulana Fathurrahman mengatakan “Dari Banyaknya hari,kita memilih hari ini sebagai hari pertemuan pertama kalinya setelah pandemi covid-19 dan semoga kita dapat terus memperkuat kekompakan dan kebersamaan sesama Mahasiswa Pidie di perantauan sini”

Baca Juga :  BRIMOB,TNI DAN POLRES BERSINERGI KEMBALI LAKSANAKAN DISINFEKTAN DI FASILITAS UMUM DAN SARANA PENDIDIKAN CEGAH PENYEBARAN COVID-19

Kegiatan ini berisi kegiatan pengenalan himpunan mahasiswa yang menjadi wadah milik bersama bagi mahasiswa Pidie. Selain itu juga melaksanakan berbagai permainan ( games ) yang bertujuan untuk melatih kekompakan para peserta.

Ketua Umum Himpi, Fauzan Yasir mengatakan dalam sambutannya bahwa Himpi merupakan representatif dari kabupaten Pidie.
“Himpi merupakan Representatif dari tanah kelahiran kita yaitu Kabupaten Pidie,ketika kita melakukan hal-hal positif maka nama kabupaten yang akan menjadi harum, begitupun sebaliknya.oleh Karena itu kita sebagai pemuda punya tanggung jawab untuk menjaga nama baik tanah kelahiran kita,ujar Fauzan

Baca Juga :  Tanah Lapang Kute Lawe Mantik Minta Dibangun Pemkab Aceh Tenggara

Dalam kesempatan itu Fauzan juga mengatakan bahwa Himpi ini adalah milik semua mahasiswa pidie yang menempuh kuliah di Lhokseumawe dan Aceh Utara.jadi mari bersama-sama membangun lembaga ini dengan penuh tanggung jawab, tegas Fauzan

Di sisi lain Dewan Pembina Himpi,Dinda Agussalim, mengatakan dalam sesi Sharing Section bahwa Himpi merupakan wadah Mahasiswa Pidie yang Menampung aspirasi para mahasiswa dan menjadi jawaban dari berbagai permasalahan.serta memberikan pengetahuan tentang Kepemimpinan.

Fauzan.

Red. Hidayat Desky

Berita Terkait

Satgas Yonif 125/SMB Rutin Berikan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat
Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Hadiri Perayaan Paskah – Pantekosta GPDI Se-Tanah Karo
Satgas Yonif 509 Bagikan Daster dan Layanan Gratis Kesehatan
Dankodiklatal Terima Courtessy Call Kadiskesal
Cegah Penyakit DBD Babinsa Banyudono Bantu Fogging di Desa Bendan
Bersama Warga, Babinsa Gotong Royong Bangun Talud Irigasi
Peringati Hari Kartini Di Medan Tugas, KOOPS HABEMA Bersama Kartini Papua Semarakkan Kegiatan Teritorial
Meriahkan Hardikal Ke-78, Dankodikdukum On Air di Radio SS 100 FM

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 23:07 WIB

Satgas Yonif 125/SMB Rutin Berikan Pelayanan Kesehatan Kepada Masyarakat

Kamis, 25 April 2024 - 22:27 WIB

Satgas Yonif 509 Bagikan Daster dan Layanan Gratis Kesehatan

Kamis, 25 April 2024 - 22:20 WIB

Dankodiklatal Terima Courtessy Call Kadiskesal

Kamis, 25 April 2024 - 22:16 WIB

Cegah Penyakit DBD Babinsa Banyudono Bantu Fogging di Desa Bendan

Kamis, 25 April 2024 - 22:13 WIB

Bersama Warga, Babinsa Gotong Royong Bangun Talud Irigasi

Kamis, 25 April 2024 - 22:10 WIB

Peringati Hari Kartini Di Medan Tugas, KOOPS HABEMA Bersama Kartini Papua Semarakkan Kegiatan Teritorial

Kamis, 25 April 2024 - 22:05 WIB

Meriahkan Hardikal Ke-78, Dankodikdukum On Air di Radio SS 100 FM

Kamis, 25 April 2024 - 21:59 WIB

Mantaaappp,…!!! Tim Intel Kodim 0201/Medan Berhasil Ungkap Home Industri Miras Ilegal

Berita Terbaru