Kapolres Sergai AKBP Dr. Ali Machfud, S.I.K., M.I.K., Melaksanakan Silaturahmi Dengan Bupati.

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 15 November 2021 - 23:29 WIB

40174 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sergai Agara News. Com : Dalam upaya mempererat hubungan sinergitas antara institusi Polri khususnya Polres Sergai dengan Pemkab Sergai, Kapolres Sergai, Polda Sumut AKBP Dr. Ali Machfud,S.I.K.,M.I.K., melaksanakan Silaturahmi dengan Bupati Serdang Bedagai (Sergai), Sumatera Utara (Sumut) H. Darma Wijaya SE, senin (15/11/2021) sekira pukul 10.00 wib di Ruang Kerja Bupati Serdang Bedagai.

Dalam kunjungan silaturahminya Kapolres Sergai AKBP Dr. Ali Machfud menyampaikan harapannya agar Polres Sergai dengan Pemkab Sergai tetap bersinergi.“Kami berharap dengan silaturahmi ini kita bisa terus bersinergi antara Polri dengan Pemerintah dalam melaksanakan Tugas di Kabupaten Serdang Bedagai” harapnya.

Baca Juga :  Terdakwa Perkara Penipuan Terkejut Dihukum Lebih Tinggi Dari Tuntutan Jaksa

Lebih lanjut dikatakannya, “Kami juga mohon Dukungan Bapak Bupati, kami selaku Pejabat baru di Kabupaten Serdang Bedagai khususnya dalam penanganan Covid19 di Kabupaten Serdang Bedagai. Mari bersama kita sukseskan Pelaksanaan Vaksinasi Kepada masyarakat sehingga serdang Bedagai bisa tetap Zona Hijau” Pungkas Kapolres mengakhiri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Bupati Sergai H Darma Wijaya SE dalam sambutanya mengucapkan Selamat datang kepada Kapolres Sergai di Kabupaten Sergai dengan motto Tanah Bertuah Negeri Beradat ini.“Kami atas nama pemerintahan Kabupaten Serdang Bedagai mengucapkan Selamat Datang Kepada Bapak Kapolres Serdang Bedagai di Tanah Bertuah Negeri Beradat” Ujarnya.

Baca Juga :  Jaga Kesehatan Ditengah Pandemi Covid-19 | Kanit Reskrim Polsek Medan Baru Olahraga Bulutangkis

“Selama ini Pemerintahan Kabupaten Serdang Bedagai dengan Polres Serdang Bedagai terjalin dengan Baik. Pemerintah dan Polres terus melakukan gebrakan dalam mensukseskan Program Vaksinasi dalam penanganan Covid19. Tuturnya.

Lanjutnya, “Semoga Silaturahmi dan Sinergitas yang baik selama ini bisa kita pelihara dan kita jaga dengan baik untuk menuju Kabupaten Serdang Bedagai Maju Terus (Mandiri-Sejahtera-Religius)” Harapnya.

Turut hadir pada kegiatan ini, yakni, Waka Polres Sergai Kompol Sofyan,S.H,
Sekda Kabupaten Sergai H. M. Faisal Hasrimy,
Kasat Lantas AKP Agung Basuni,S.H,.,S.I.K.
(Harianto Siahaan)

Berita Terkait

Kodam I/BB Klarifikasi Penangkapan Tersangka Narkoba di Asrama TNI AD Glugur Hong Medan
Polres Simalungun Ikuti Supervisi Optimalkan Pengelolaan Keuangan Bid Keu Polda Sumut
Dr Fandi Sikel Nyatakan Sikap Bakal Calon Bupati Agara
Ikatan Pemuda Karya, Meyambut Kedatangan Dr Pandi Sikel Balon Bupati Kabupaten Aceh Tahun 2024 Di perbatasan Sumatra
Tomy Faisal Pendekar Hukum Ambil Formulir Pendaftaran Balon Cabup Asahan Dari Partai Demokrat
Babinsa Teras Jalin Komunikasi Dengan Petani
Dituding Ikut Terlibat Jual Yayasan, Dikonfirmasi Oknum Kades Pejambon “Cuci Tangan”
Hari Pendidikan Nasional Satgas Yonif 509 Kostrad Serbu Sekolah di Intan Jaya

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:37 WIB

Kodam I/BB Klarifikasi Penangkapan Tersangka Narkoba di Asrama TNI AD Glugur Hong Medan

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:32 WIB

Polres Simalungun Ikuti Supervisi Optimalkan Pengelolaan Keuangan Bid Keu Polda Sumut

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:15 WIB

Dr Fandi Sikel Nyatakan Sikap Bakal Calon Bupati Agara

Jumat, 3 Mei 2024 - 22:28 WIB

Ikatan Pemuda Karya, Meyambut Kedatangan Dr Pandi Sikel Balon Bupati Kabupaten Aceh Tahun 2024 Di perbatasan Sumatra

Jumat, 3 Mei 2024 - 21:17 WIB

Tomy Faisal Pendekar Hukum Ambil Formulir Pendaftaran Balon Cabup Asahan Dari Partai Demokrat

Jumat, 3 Mei 2024 - 21:02 WIB

Dituding Ikut Terlibat Jual Yayasan, Dikonfirmasi Oknum Kades Pejambon “Cuci Tangan”

Jumat, 3 Mei 2024 - 20:53 WIB

Hari Pendidikan Nasional Satgas Yonif 509 Kostrad Serbu Sekolah di Intan Jaya

Jumat, 3 Mei 2024 - 20:46 WIB

Dandim 0418/Palembang Kolonel Czi Arief Hidayat,M.Han Hadiri Sertijab Dandim 0402/OKI

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Dr Fandi Sikel Nyatakan Sikap Bakal Calon Bupati Agara

Jumat, 3 Mei 2024 - 23:15 WIB