Lagi – Lagi, Satres Narkoba Polres Pematang Siantar Bekuk Seorang Pria Pemilik Narkotika Jenis Sabu Dari Dalam Mobil.

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 6 Mei 2021 - 01:05 WIB

40276 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematang Siantar, Agara News.Com – Pada hari Selasa tanggal 04 Mei 2021, sekira pukul 15.30 Wib, Personil Sat.Narkoba Polres Pematangsiantar mendapatkan informasi bahwa ada seorang laki-laki yang berada di Mobil Kijang Innova sedang membawa narkoba jenis shabu di yg sedang berhenti Jalan Ade Irma Kelurahan Martoba Kecamatan Siantar Utara Pematangsiantar.

Kemudian Personil Satuan Narkoba melakukan penyelidikan ke alamat yang di informasikan, setibanya di lokasi sesuai dengan yang di informasikan, Personil Satuan Narkoba melihat 1 unit mobil Toyota Kijang Innova BK 1746 KA sedang parkir dipinggir jalan, lalu Personil Satuan Narkoba menyuruh supir membuka pintu, lalu dibuka oleh seorang laki-laki.

Baca Juga :  Rakerwil GKII Resmi Ditutup, Ini Yang Dandim 1702/JWY Sampaikan

Lalu Personil Satuan Narkoba langsung mengamankannya yg diketahui bernama ARIA (31) thn warga Kecamatan Bandar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan Personil Satuan Narkoba melakukan pemeriksaan terhadap mobilnya dan dari laci pintu supir ditemukan 1(satu) buah kotak rokok gudang garam berisi 1 buah mancis lengkap dengan jarum sumbu, 1 buah sendok terbuat dari pipet, 5 buah pipet, 1buah tutup botol yang sudah dilubangi, 2 buah pipa kaca yg berisi bakaran narkotika diduga jenis shabu dng bruto 2,31 gram dan 1 lembar sobekan kertas timah rokok, kemudian ARIA mengkui seluruh barang bukti yg di temukan di dlam mobilnya adalah miliknya.

Baca Juga :  Kalapas Kelas IIB Blangkejeren Serahkan Hadiah Kepada Pemenang Pekan Olahraga WBP

Selanjutnya barang bukti dikumpulkan dan bersama tersangka dibawa ke kantor Sat Narkoba Polres Pematangsiantar untuk dilakukan penyidikan.
(Harianto Siahaan)

Berita Terkait

Keterbatasan Bukan Alasan, Satgas Yonif 310/KK Peduli Pendidikan
Letkol Inf Dicky Purwanto Resmi Jabat Dandim 0811 Tuban
Yonif 511/DY Kembali Torehkan Tinta Emas, Danrem : Satuan Ini Sarat Prestasi
Percepat Pembangunan Rumah Ibadah, Satgas Yonif 122/TS Bersama Warga Karya Bhakti Pembenahan Gereja Petrus
Satgas Yonif 623 Bantu Pemerintah Perbaiki Fasilitas Pendidikan
Bawakan Lagu Sa’duna Fiddunya, Kodim Tulungagung Sabet Juara II Festival Ke-VI Sholawat Khusus TNI-Polri di Malang
Dukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 1430/Konut Tanam Ratusan Pohon Buah Serentak
Menu Santap Siang Bergizi ala Satgas Yonif 509 Kostrad

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 16:00 WIB

Keterbatasan Bukan Alasan, Satgas Yonif 310/KK Peduli Pendidikan

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:57 WIB

Letkol Inf Dicky Purwanto Resmi Jabat Dandim 0811 Tuban

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:51 WIB

Percepat Pembangunan Rumah Ibadah, Satgas Yonif 122/TS Bersama Warga Karya Bhakti Pembenahan Gereja Petrus

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:47 WIB

Satgas Yonif 623 Bantu Pemerintah Perbaiki Fasilitas Pendidikan

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:43 WIB

Bawakan Lagu Sa’duna Fiddunya, Kodim Tulungagung Sabet Juara II Festival Ke-VI Sholawat Khusus TNI-Polri di Malang

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:39 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 1430/Konut Tanam Ratusan Pohon Buah Serentak

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:30 WIB

Menu Santap Siang Bergizi ala Satgas Yonif 509 Kostrad

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:27 WIB

Babinsa Koramil 02/Sidikalang Jalin Komsos dengan Pedagang Bakso Bakar Keliling

Berita Terbaru

HEADLINE

Letkol Inf Dicky Purwanto Resmi Jabat Dandim 0811 Tuban

Sabtu, 4 Mei 2024 - 15:57 WIB