Langgen desa produktif penetasan bibit itik/unggas

Redaksi Jawa Tengah

- Redaksi

Jumat, 28 Mei 2021 - 20:22 WIB

40424 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pati| AGARANEWS.COM peternakan Pati perlu di tingkatkan dan di kembangkan lebih maju lagi . Pasalnya Pati yang mayoritas penduduknya petani dan peternak merupakan daerah yang perlu di perhatikan karna sebagai lumbung pangan.

Sawah yang menghampar luas dan perkebunan yang luas membuat petani bisa mengembankan peternakan seperti sapi ,kambing dan unggas.
Pati disektor unggas sangat berkembang pesat terutama di sektor ayam potong dan bebek potong / bebek petelur atau itik.
Tingkat kebutuhan akan bibit itik membuat tingkat kebutuhan produksi bibit meningkat.
Hal inilah yang bisa mendongkrak perekonomian dan lapangan kerja

Baca Juga :  Polresta Pati ungkap sindikat penyulundupan Motor dan Mobil Ke Timor leste

Misal di desa langgen Harjo kecamatan Margoyoso Pati dengan adanya permintaan bibit yang banyak membuat warga memproduksi penetasan itik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebut saja Heri pemuda dukuh Pasoan desa langgenharjo kecamatan margoyoso pemuda ini mengembangkan penetasan itik di rumahnya dengan tekun.
Saat di klarifikasi di kediamannya proses penetasan ini sebenarnya mudah namun butuh kesabaran .
Adapun prosesnya menurut hari adalah telor untuk menetas 28 hari .
Cara merawatnya ngosek/ Maliki atau membolak balikkan telor 4jam sekali.suhu dalam mesin tetas kurang lebih 38°c.
Dan dalam pemasaran di ambil pengepul orang desa sini sendiri” tuturnya
Termasuk bahan telur yang siap di tetaskan juga disetori oleh pengepul yang ambil bibit yang sudah menetas.

Baca Juga :  Ajak Ciptakan Pilkades yang Aman, Bupati Ingatkan Calon Kades Siapkan Mental

Kelompok tetas ini juga pernah mendapatkan penghargaan tingkat provinsi tahun 2018 .

Semoga dari dinas terkait yang membidangi bisa mendorong pemberdayaan penetasan itik tersebut . Dan semoga pemerintah daerah dan pemerintah pusat bisa mengembangkan usaha ini sehingga bisa lebih maju dan lebih produktif.

Red:hans

Berita Terkait

Selaraskan Prioritas Pembangunan, PJ Bupati Pati Buka Musrenbang RKPD Tahun 2025 dan RPJPD Tahun 2025-2045
Pj Bupati Pati Hadiri Halalbihalal BKPSDM
Halal Bihalal Antarpimpinan OPD Dipusatkan di Pendopo Kabupaten 
Penyerahan bantuan sosial bingkisan lebaran untuk anak panti dan petugas kebersihan tahun 2024
Jalan hancur akibat truk tambang warga demo tuntut perbaikan jalan
Henggar Hadiri Rakor Pengamanan Mudik Lebaran Jateng
Bupati Pati Hadiri PJ Pembukaan TMMD Reguler ke-119
Pj Bupati Serahkan SK Pensiun Periode April – Juni 2024

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 15:43 WIB

Babinsa Sertu L. Rajagukguk Beserta Warga Bersinergi Ciptakan Lingkungan Bersih dan Sehat

Jumat, 26 April 2024 - 15:39 WIB

Intel Kodam I/BB Gerebek Pabrik Miras Ilegal di Medan Helvetia

Jumat, 26 April 2024 - 14:47 WIB

Prajurit Kodim 0206/Dairi Tunjukkan Kemahiran Membangun Kantor Koramil Parbuluan

Jumat, 26 April 2024 - 14:37 WIB

Pemuda /Pemudi Muslim Karo Merindukan Figur Gubernur Sumatera Utara Lima Tahun Mendatang, Seperti Sosok Musa Rajekshah Alias Ijeck

Jumat, 26 April 2024 - 14:30 WIB

Penyerahan Barang Bukti Hasil Galdup, Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Kepada Bea Cukai Atambua Di PLBN Wini

Jumat, 26 April 2024 - 14:23 WIB

Minta Meneg Evaluasi Kinerja Kakanwil Kemenag Sumut, Ketua GP Ansor Kirimkan Dumas Resmi

Jumat, 26 April 2024 - 14:19 WIB

Dansatgas Pamtas Yonkav 6/Naga Karimata Terima Penyerahan Senjata Dari Warga

Jumat, 26 April 2024 - 14:12 WIB

Lapas Siborong-borong-Polres Taput Tingkatkan Kolaborasi

Berita Terbaru