Longsor Tutupi Bandan Akses Jalan Nasional Kutacane – Gayo Lues

Hidayat Desky

- Redaksi

Minggu, 6 November 2022 - 23:48 WIB

40106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane.Agaaranws.com Akses Jalan Nasional Kutacane menuju Gayo Lues dan sebaliknya lumpuh akibat longsoran tanah yang menutupi badan jalan tepatnya di Desa Lawe Bengkudu, Ketambe, Aceh Tenggara, Minggu (6/11/22) malam ini.

Kabid Rehap Rekont BPBD Aceh Tenggara Dodi Sukmariga Tajmal membenarkan, longsoran tanah menutupi badan jalan Kutacane – Gayo Lues di Desa Lawe Bengkudu, Ketambe, Aceh Tenggara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Dodi, akses jalan Kutacane – Gayo Lues terhenti untuk sementara di karenakan jalan Nasional tertimbun tanah longsor. Dan menurut informasi yang diterima antrian kendaraan pun terjadi di lokasi longsor.

Baca Juga :  Sembari mengajak Jemaat Untuk Vaksin, Kapolres Sergai Baksos di HKBP Sei Bamban.

“Ya, benar, ada longsor di Desa Lawe Mengkudu Kecamatan Ketambe, dapat kabar tadi sekitar jam 09:00 WIB malam ini, ” kata Dodi

Masih kata Dodi, jika pihaknya telah menginformasikan kejadian tersebut kepada pihak PPK Jalan BPJN Aceh yang ada di Aceh Tenggara.

Baca Juga :  Naik 100 Persen, 19 Polres di Sumut Raih Predikat Zona Hijau dari Ombudsman RI

“Informasi sudah kita teruskan ke PPK Jalan BPJN Aceh yang ada di Aceh Tenggara, ” ujarnya

Sementara PPK Jalan BPJN Aceh wilayah Aceh Tenggara, Akbar, kepada Agaaranews.com mengatakan, “Saya dapat laporan dari Kalaksa BPBD Aceh Tenggara, bahwasanya ada longsor di Desa Lawe Mengkudu Kecamatan Ketambe. Dan sedang kita usahakan alat berat menuju lokasi untuk membersihkan longsor tersebut,” Kayanya. (Usuf)

 

Berita Terkait

Dankodiklatal Jadi Narasumber Seminar Nasional Peringatan Hardikal Ke-78
Panda Catar Akademi TNI Kodam IM Umumkan Hasil Tes TKD, 126 Orang Dinyatakan Lulus Untuk Mengikuti Seleksi Tahap Berikutnya
Wadan Kodiklatal Makan Bersama Siswa dan Tinjau Kesiapan Puncak Acara Hardikal Ke-78
Maju Kembali Bacalon Gubsu, Edy Rahmayadi Serahkan Berkas Ke DPW PKS Sumut
Ingatkan Peran Dansat, Kasad : Jadi Dansat Jangan Hanya Fotonya Saja,..!!!
Hadirkan Senyuman, Satgas Yonif 310/KK Sambangi Kampung Senggi
Satgas Yonif 509 Kostrad Laksanakan Ibadah di Gereja Bersama Masyarakat Papua
Percepat Pembangunan Gereja di Daerah Perbatasan, Satgas Yonif 122/TS Laksanakan Karya Bhakti Bersama Warga

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 18:56 WIB

Dankodiklatal Jadi Narasumber Seminar Nasional Peringatan Hardikal Ke-78

Senin, 6 Mei 2024 - 18:53 WIB

Panda Catar Akademi TNI Kodam IM Umumkan Hasil Tes TKD, 126 Orang Dinyatakan Lulus Untuk Mengikuti Seleksi Tahap Berikutnya

Senin, 6 Mei 2024 - 18:49 WIB

Wadan Kodiklatal Makan Bersama Siswa dan Tinjau Kesiapan Puncak Acara Hardikal Ke-78

Senin, 6 Mei 2024 - 18:43 WIB

Maju Kembali Bacalon Gubsu, Edy Rahmayadi Serahkan Berkas Ke DPW PKS Sumut

Senin, 6 Mei 2024 - 16:00 WIB

Ingatkan Peran Dansat, Kasad : Jadi Dansat Jangan Hanya Fotonya Saja,..!!!

Senin, 6 Mei 2024 - 15:53 WIB

Satgas Yonif 509 Kostrad Laksanakan Ibadah di Gereja Bersama Masyarakat Papua

Senin, 6 Mei 2024 - 15:51 WIB

Percepat Pembangunan Gereja di Daerah Perbatasan, Satgas Yonif 122/TS Laksanakan Karya Bhakti Bersama Warga

Senin, 6 Mei 2024 - 15:43 WIB

Berikan Motivasi Belajar Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Ajak Murid Sekolah Wujudkan Mimpi Dan Cita-Cita

Berita Terbaru