Pasien Kritis Diterpa Krisis Kemanusiaan di Medan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 8 Juni 2021 - 19:31 WIB

40189 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan, Agaranews.com
Tidak ada kejelasan tolak ukur dari pengertian fungsi sosial sebuah rumah sakit. Hal ini tersiratkan kemungkinan terjadinya pelanggaran terkait fungsi sosial dari rumah sakit. Adalah Pasal 29 ayat 1 huruf f UU no.44 tahun 2009 tentang rumah sakit terkait fungsi sosialnya. Namun, pasien kritis ada saja yang terabaikan jua.

Sastra Sembiring warga Jalan
Sosro Gang Mesjid, Bandar Selamat, Medan menjadi pasien operasi Tumor Otak di salah satu Rumah Sakit di Medan. Kemudian, Pihak RS pinta pihak keluarganya bawa pulang pasien, karena anggapan kondisinya telah membaik, pada Sabtu, 06-06-2021.
Pihak keluarga pasien,
Ramadan Sembiring dikabari kerabat hal yang telah terjadi di Rumah Sakit.

Dentang malam, pukul 23.00wib pada Minggu,07-06-2021 Ramadan Sembiring berkata
“Perawat menyuruh pasien pulang karena kondisinya sudah makin membaik”. Sampai di rumah kondisi pasien tampak biasa saja. Lalu 3 jam kemudian mulut pasien mengeluarkan banyak cairan. Keluarga panik, dan bidan pun dipanggil ke rumah. Usul bidan untuk dibawa kembali pasien ke rumah sakit.

Seputar pukul 21.00 wib ambulans ngantar pasien ke ruang IGD (Instalasi Gawat Darurat) sebuah Rumah Sakit. Petugas IGD lihat darah pasien agak kehitaman. dokter di IGD lihat pasien kekurangan cairan, dan oksigen. Pasien ditangani pihak rumah sakit kembali.

Ada kekecewaan pihak keluarga pasien atas layanan rumah sakit ini. Terbersit pikirannya kalaulah pasien BPJS dipandang sebelah mata oleh pihak rumah sakit. “Apa karena Bapak kami pasien BPJS jadi begini pelayanannya?”, ujar pihak keluarga. “Untuk melakukan upaya hukum, kami masih berdiskusi dengan Tim Hukum, yang masih Kerabat dekat kami”, ungkap Ramadan Sembiring.

Baca Juga :  Maruli Siahaan Caleg DPR RI Partai Golkar Dapil Sumut 1 Melakukan Kunjungan Sosialisasi STM di 4 Lokasi Melalui Tim Maruli Center

Berdasarkan keterangan Ramadan Sembiring, ada upaya konfirmasi kru media (tempat tugas) ke pihak rumah sakit, pada Senin,08-06-2021 pukul
10.30wib. Humas rumah sakit, Herman berujar :”Pasien Nama Sastra Sembiring memang sudah membaik saat disuruh pulang. Karena lebih baik dirawat dirumah dari pada di rumah sakit. Di rumah sakit lebih banyak virus-nya dimasa pandemi Covid-19 begini”.
Harapan bersama, kiranya terjadi kesembuhan pasien. Dan kiranya fungsi sosial rumah sakit terpapar jelasnya.
(Lince Siregar S.Pd).

Berita Terkait

Dansatgas Yonif 122/TS Bersama Pemerintah Daerah Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Pendirian BTS 4G di 19 Titik Wilayah Perbatasan RI-PNG
Dandim 0418/Palembang Hadiri Pelantikan Pengurus Kota PPI Palembang Periode 2024-2029
Satgas TMMD Ke-120 Kodim 0726/Sukoharjo, Bangun MCK Untuk Warga
Disela Bangun Talud, Satgas TMMD ke 120 Manfaatkan Waktu Istirahat Berbincang Santai Dengan Warga
Emak-emak Sukarame Padati Fun Games Milenial Bung Iqbal
Kodim 0309/Solok Gelar Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam
Babinsa Koramil 02/Sidikalang Lakukan Pendampingan Teknis Penanaman Jagung dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan di Desa Lae Sossang
Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Hadiri Rapat Kordinasi Lintas Sektoral di Puskesmas Gunung Sitember

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:32 WIB

Dansatgas Yonif 122/TS Bersama Pemerintah Daerah Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Pendirian BTS 4G di 19 Titik Wilayah Perbatasan RI-PNG

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:28 WIB

Dandim 0418/Palembang Hadiri Pelantikan Pengurus Kota PPI Palembang Periode 2024-2029

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:23 WIB

Satgas TMMD Ke-120 Kodim 0726/Sukoharjo, Bangun MCK Untuk Warga

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:20 WIB

Disela Bangun Talud, Satgas TMMD ke 120 Manfaatkan Waktu Istirahat Berbincang Santai Dengan Warga

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:16 WIB

Emak-emak Sukarame Padati Fun Games Milenial Bung Iqbal

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:09 WIB

Babinsa Koramil 02/Sidikalang Lakukan Pendampingan Teknis Penanaman Jagung dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan di Desa Lae Sossang

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:07 WIB

Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Hadiri Rapat Kordinasi Lintas Sektoral di Puskesmas Gunung Sitember

Sabtu, 18 Mei 2024 - 16:58 WIB

BRI BO Kabanjahe Adakan Penarikan Undian Tabungan Simpedes Semester II/2023 Hadiah Utama Mobil Diraih Nasabah Unit Berastagi

Berita Terbaru

HEADLINE

Emak-emak Sukarame Padati Fun Games Milenial Bung Iqbal

Sabtu, 18 Mei 2024 - 17:16 WIB